Selasa, 30 Oktober 2012

[daarut-tauhiid] Dialog Hati

 

Dialog Hati

السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

Sahabat seiman..,
Bintang, bulan, dan matahari pun pernah disapa saat mencari Tuhannya. Bapak tercinta pembuat patung juga diajak bicara "apakah engkau hendak menjadikan berhala sebagai tuhan?" (Q.S. Ibrahim: 74-78)

penguasa durjana pun diajaknya berdiskusi: "mungkin (patung) yang besar yang melakukannya, tanyakanlah jika mereka dapat berbicara" (Q.S. Al Anbiya: 63),

putera tercinta tak lupa diminta pendapatnya "sesungguhnya aku melihat dalam mimpi bahwa aku menyembelihmu, lihatlah bagaimana pendapatmu?" (Q.S. As Shaffat: 102)

Demikianlah Kholilullah Ibrahim alaihis salam membiasakan dialog dengan hati. Kecerdasan menjadi terarah, marahpun terkendali. Sahabat, Bagaimana kita mendialog sekeliling kita? Selamat beraktifitas! (@_SaiBah/ PIN BB 21D20C2A)

Be A Profesional Muslim!

__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (1)
Recent Activity:
====================================================
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
       website:  http://dtjakarta.or.id/
====================================================
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: