Minggu, 31 Juli 2011

[daarut-tauhiid] Info : Acara di BINUS

 



Kegiatan Ramadhan 2011 A.       Kegiatan Rutin1.        Kajian Rutin (Senin dan Kamis) Hari/Tanggal        : 4, 8, & 11 Agustus 2011
Waktu                  : 16.00 – Selesai
Tempat                 : Masjid Binus Kampus Anggrek
Tujuan                  : Menambah, menguatkan, dan mampu
  memahami, wawasan keilmuan agama Islam
Sasaran                 : Civitas Binus
 
2.        Shalat Isya dan Tarawih
Hari/Tanggal        : 1 – 5 Agustus 2011 dan 8 – 12 Agustus 2011
  (Senin – Jum'at)
Waktu                  : 16.00 – Selesai
Tempat                 : Masjid Binus Kampus Anggrek, dan Musholla
  Kampus Syahdan
Acara                    : Shalat Isya & Tarawih berjamaah, & Kultum
  (sebelum Shalat Witir)
Tujuan                  : Memudahkan Civitas Muslim untuk
melaksanakan Sholat Isya' dan Tarawih
berjamaah
Sasaran                 : Civitas Muslim Binus
 
3.        Obor (Obrolan Ramadhan)
Hari / Tanggal      : 8 – 12 Agustus 2011
Waktu                  : 17.00-18.00 WIB
Tempat                 : Radio B-Voice
Tujuan                  : Mengupas obrolan Islami seputar Ramadhan
  sekaligus memberikan pengetahuan kepada
  civitas muslim Binus
Sasaran                 : Civitas Binus
 
4.        Ifthor Harian
Hari / Tanggal      : Senin s/d Jum'at Selama Ramadhan
Waktu                  : 17.00-19.00 WIB
Tempat                 : Masjid Binus Kampus Anggrek, Musholla
  Syahdan dan  Musholla Kijang
Acara                    : Ifthar
Tujuan                  : Mempermudah Saudara Muslim Berbuka puasa
  pada waktunya dan mempererat tali
  persaudaraan sesama Civitas Muslim Binus serta
  Pengurus MT Al-Khawarizmi
Sasaran                 : Civitas Muslim Binus
 
5.        Kajian Tafsir Al-Qur'an
Hari / Tanggal      : Jum'at (5 & 12 Agustus 2011)
Waktu                  : 16.00 - 18.00 WIB
Tempat                 : Masjid Binus Kampus Anggrek
Acara                    : Kajian Tafsir Al-Qur'an, dan Ifthar
Tujuan                  : Mempermudah Saudara Muslim Berbuka puasa
  pada waktunya dan mempererat tali
  persaudaraan sesama Civitas Muslim Binus serta
  Pengurus MT Al Khawarizmi, serta mengkaji
  lebih dalam mengenai tafsir Al Qur'an
Sasaran                 : Civitas Muslim Binus
 
B.       Kegiatan Non Rutin1.    Pawai Ramadhan

Hari / Tanggal      : Sabtu, 30 Juli 2011
Waktu                  : 16.00 - 18.00 WIB
Tujuan                  : Menghimbau kepada Masyarakat dan civitas
  Muslim Binus untuk mempersiapkan diri,
  lingkungan, dalam datangya bulan Suci
  Ramadhan.
Sasaran                 : Civitas Muslim Binus dan juga Pengurus
 
Rute : 
Musholah Syahdan – Binus Square – Masjid Anggrek
 
Deskripsi :
Pawai Akbar penyambutan Bulan Suci Ramadhan dengan berjalan Kaki Bersama
 
Pelaksanaan Kegiatan :
-       Mengundang Muslim UKM lain.
-       Sepanjang jalan menghimbau kepada Masyarakat dan civitas Muslim
Binus untuk mempersiapkan diri, lingkungan, dalam datangya bulan Suci
Ramadhan.
-       Pembagian booklet panduan Ramadhan dan jadwal sholat dan imsak.
-       Pemegangan spanduk selama pawai Ramadhan.
-          Di akhir pawai bisa di akhiri dengan saling bermaafan antar
sesama (seperti yang di contohkan Nabi SAW dan Sahabat), silaturahim dan
di akhir acara di isi dengan Tausiah dari Ustadz, dalam mempersiapkan
Keilmuan dan Mental dalam Melaksanakan Ibadah Ramadhan (ba'da maghrib).
 
2.    Lomba
Hari / Tanggal      : Selasa – Rabu, 2 - 3 agustus 2011
Waktu                  : 08.00 - 14.00 WIB
Sasaran                 : Masyarakat Sekitar, anak-anak, remaja
Tempat                 : M2C & M2D
Tujuan                  :
-       Pengenalan, penggambaran citra diri atau visual (image) tentang
sesuatu, yang digambarkan secara objektif dalam objek atau nuansa Islam.
-       Meluapkan semangat dan keterampilan anak dalam menyanyi dan
bersholawat, tentunya lagu Islami (Sholawat), dengan begitu anak di
upayakan tumbuh semangat berpantun atau syair Islami dan sholawat dengan
nafas Islam.
-       Menggerakkan anak untuk menyuarakan panggilan Sholat, memotivasi
tuk menyuarakan kebenaran dengan Adzan, melatih anak untuk berkompetisi
dalam menyuarakan panggilan ALLAH SWT.
-       Melatih ingatan dalam menghafal pedoman hidup, baik hafalan, dan lafadz.
-       Pelatihan dirim pengetahuan, wawasan, motivasi, keterampilan,
dan mental, pengembangan dari anak hingga mencapai usia remaja, dengan
perlombaan, bukan tuk mencari pemenang, akan tetapi calon juara atau
pemimpin, penerus semangat para sahabat.
-       Untuk diri kita sendiri, melatih bagaimana menjadi seorang yang
memiliki jiwa kasih sayang kepada yang lebih muda, dan rasa hormat
kepada yang lebih tua.
-       Dan mengingatkan kembali pada diri kita, ketika masih masa anak - anak.
 
Deskripsi :
Segment 
Anak-anak / TK
-       Mewarnai  > Gambar Islami
TK yang ikut serta maksimal 12 TK, maksimal 5 orang perwakilan dari setiap TK.
-       Nasyid Islami  >  Group
TK yang ikut serta maksimal 12 TK, maksimal 1 group (bebas personil terdiri dari berapa orang) perwakilan dari setiap TK.
 SD
-       Adzan
SD yang ikut serta maksimal 6 SD, maksimal 2 orang perwakilan dari setiap SD.
-       Cerdas Cermat
SD yang ikut serta maksimal 6 SD, maksimal 1 group (3 orang) perwakilan dari setiap SD.
SMA
-       Cerdas cermat
SMA yang ikut serta maksimal 6 SMA, maksimal 1 group (3 orang) perwakilan dari setiap SMA.
-       Fotografi (Tema : Indahnya Ramadhan) à Tidak ada batas orang yang ikut dari setiap SMA.
-       Desain Poster (Tema : Membangun Semangat Ramadhan) à Tidak ada batas orang yang ikut dari setiap SMA.
Seluruh peserta (TK, SD, SMA) yang mendaftar "free" (tidak dikenakan biaya).
 
3.    Tabligh Akbar
Kolaborasi Ramadhan & PMB, namun tak hanya itu, tapi seluruh aktivis Muslim
 
Hari / Tanggal      : Jum'at, 5 Agustus 2011
Waktu                  : 13.00 - 18.00 WIB
Sasaran                 : Civitas Binus, Mahasiswa/i Binus baru,
  UKM+HMJ
Tempat                 : Auditorium
Tujuan                  :
-       Menyemarakkan Ramadhan, arti sebenarnya dari Ramadhan.
-       Pengenalan kembali kepada Islam, dan tentunya Ramadhan.
-       Melatih ingatan, penambahan ilmu pengetahuan, wawasan, serta motivasi.
-       Menumbuhkan semangat kebersamaan, islami, pada anak-anak dan remaja.
-       Menggemakan suara nafas islami dengan Musik, sebagai salah satu senjata kuat penyemangat bagi diri (kata Maher Zain).
-       Saling berbagi dan, mencoba tuk mengerti setiap insan saudara kita.
-       Tausiah sebagai salah satu sumber bertambahnya Ilmu, pengetahuan, wawasan, dan pengalaman.
-       Pembelajaran kembali makna Ramadhan yang sebenarnya.
-       Sejenak merasakan keindahan bersama dalam beragam dan berbeda umur.
 
4.    Ta'jil on the Road
Hari / Tanggal      : Rabu, 10 agustus 2011
Waktu                  : 17.00 – 17.30 WIB
Sasaran                 : Musafir (pengendara atau pejalan kaki) sekitar
  Binus
Tempat                 : Daerah sekitar Binus kampus Syahdan dan
  kampus Anggrek.
Tujuan                  :
-       Dengan berlandaskan apa yang telah dicontohkan Rasulullah SAW,
memberikan ifthor (berbuka puasa berupa makanan ringan) kepada orang -
orang yang berpuasa.
"Barangsiapa yang memberi ifthar kepada orang-orang yang berpuasa, maka
ia mendapat pahala senilai pahala orang yang berpuasa tersebut, tanpa
mengurangi pahala orang yang berpuasa tersebut" (HR.Turmudzi dan
An-nasa'i).
-       Hal memberikan makan dan sedekah bukan hanya untuk keperluan
ifthot, melainkan juga untuk segala kebajikan, Rasulullah SAW yang
dikenal dermawan dan penuh peduli terhadap nasib umat, pada bulan
Ramadhan kedermawanan dan kepeduliannya tampil lebih menonjol, kesigapan
beliau ini bahkan dimisalkan sebagai "Lebih cepat dari Angin"
(HR.Bukhori).
-       Dengan begitu jelas, kita belajar kedermawanan, keikhlasan, juga tentunya melaksanakan sunnah.
 
Rute :
Sekitar pertigaan syahdan - anggrek
 
Deskripsi :
Pembagian Ta'jil kepada pengendara atau civitas muslim sekitar
5.    Tilawah Al-Qu'ran  &  I'tikaf
Khusus Ikhwan (Laki-laki)
 
Hari / Tanggal      : Sabtu, 18 September 2010
Waktu                   : 10.00 – 14.00 WIB
Tempat                  : Di rumah Pengurus
Tujuan                   : Mempererat ukhuwah Antar Pengurus
Sasaran                 : Pengurus MT Khusus Ikhwan dan Civitas
                               Muslim Binus
Tujuan                  : Mengamalkan sunnah, Belajar, Memperbanyak
  dzikir kepada ALLAH SWT, Mentadabburi,
  Memahami, dan Mengamalkannya, Pendekatan
  Diri kepada Sang ILLAHI.
  Tentunya berdasarkan Bahwa Ramadhan, bulan
  di mana Al-Qur'an di turunkan.
  (QS.Al-Baqoroh:185).
  Imam Az-Zuhri pernah berkata "Apabila datang
  Ramadhan maka kegiatan utama kita (selain
  Shiyam) ialah membaca Al-Qur'an.
 
Deskripsi :
Membaca Al-Qur'an bersama dan I'tikaf (disertai Sholat Tahajud Bersama)
 
6.    Halal Bihalal Pengurus
Hari / Tanggal      : 9 September 2011
Waktu                   : 16.00 – 18.00 WIB
Tempat                  : Di rumah Pengurus
Tujuan                   : Mempererat Ukhuwah Antar Pengurus
Sasaran                 : Pengurus MT Al-Khawarizmi
 
7.    Kunjungan dan Ifthar dengan saudara di panti
Hari / Tanggal      : 13 Agustus 2011
Waktu                   : 16.00 – 20.00 WIB
Tempat                  :  
Tujuan                   : Silahturahim, saling berbagi, mengenal,
                               memahami, memperkuat kesadaran diri, hati,
                               dan pikiran, memperkuat iman dan takwa,
                               memperkuat ukhuwah, belajar syukur, sabar,
                               dan ikhlas.
Deskripsi               : Silahturahim, saling berbagi dan buka puasa
                               bersama, juga bisa diisi dengan tausiah, berbagi
                               cerita, ilmu pengetahuan, dan lain – lain.

[Non-text portions of this message have been removed]

__._,_.___
Recent Activity:
====================================================
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
       website:  http://dtjakarta.or.id/
====================================================
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: