Jumat, 09 Januari 2009

[sekolah-kehidupan] Digest Number 2465

Messages In This Digest (25 Messages)

Messages

1a.

Re: [kelana] Yang khas dari Madiun

Posted by: "Susanti" susanti@shallwinbatam.com

Thu Jan 8, 2009 7:48 pm (PST)

Jam-jam segini posting tentang makanan? Teganya...[!_!]
Jadi kriyuk-kriyuk, deh.
Hayo, kita adu sama batagor bandung.
Atau karedok, atau..... lupa. Nyang tahu cuma batagor.
Di Bandung kayaknya semua jenis makanan ada, jadi nggak jelas mana yang khas daerah mana.
Dari masakan padang sampe jepang. Dari peuyeum sampe kwetiau. En rasanya nendang-nendang.

-sky-
----- Original Message -----
From: Loiy Anni
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 09, 2009 10:34 AM
Subject: [sekolah-kehidupan] [kelana] Yang khas dari Madiun

Barusan liat liputan kuliner khas Madiun di acara Good Morning, wah jadi pengen nulis hal-hal yang menarik tentang kola kelahiran tercinta.

Sebenarnya banyak yang menarik dari kota yang juga dikenal kota 'hitam' ini. Mengapa mendapat julukan kota hitam..?? pecinta pelajaran sejarah pasti tau alasannya hehehe.
Hanya saja, yang terlintas di benak orang-orang kalau mendengar nama Madiun, pasti ingetnya kota Brem dan Pecel.

Madiun punya segudang obyek yang bisa di jadikan sebagai wisata, tapi mungkin kurang promosinya jadi engga begitu terekspos. Madiun punya pabrik kereta api satu-satunya yang ada di Indonesia. Madiun punya 2 pabrik gula --makanya penghuni Madiun itu manis2, khususnya ceweknya hehehe--. Dan masih banyak lagi yang lain.

Disini aku ingin memperkenalkan makanan-makanan khas yang ada di Madiun, karena hobbyku yang suka makan :D

- Pecel Madiun -
Bumbu pecel terbuat dari kacang tanah yang di sangrai (digoreng juga bisa, hanya rasanya akan lebih nendang kalau di sangrai), di campur dengan bumbu seperti cabe rawit, cabe merah, daun jeruk, bawang putih, kencur (tapi aku lebih suka no kencur added), asem jawa (tanpa biji), garam dan gula merah. Semua bumbu kecuali asem jawa, garam & gula di sangrai ya biar rasanya lebih khas. Semua bumbu di haluskan dan di campur sampai rata.
Dan kalau pecel itu sendiri terdiri dari sayur-sayuran yang sudah di rebus, terus disiram make bumbu pecelnya itu, bisa juga di tambahkan petai cina, daun kemangi, kering tempe (orek tempe), rempeyek / daging / ayam sebagai pelengkap.

- Brem -
Kalau jenis makanan satu ini, aku belum pernah mencoba membuatnya sendiri. Brem terbuat dari sari tape ketan yang di endapkan. Rasanya manis legit campur asam. Yang unik kalau makan brem langsung terasa nyessss begitu masuk mulut. Kalau keponakan suami bilangnya makan es permen :D. Dan sekarang brem ini sudah di modifikasi dengan berbagai rasa, ada rasa original, ada rasa coklat dan rasa strobery.

- Cemoe /Cemue -
Cemoe itu sejenis minuman. Terbuat dari porongan roti tawar, kacang klici (kacang tanah yang sudah dibuang kulit arinya dan digoreng), gula pasir, yang kemudian disiram dengan air santan panas. Terakhir di taburi bawang goreng. Minuman ini lebih nikmat dinikmati ketika cuaca dingin.

- Tahu Tepo -
Bahan utama tahu tepo itu lontong, telur yang dikocok campur tahu (tahunya di potong kotak2 kecil) kemudian digoreng, ditambah dengan irisan kubis / kol, kecambah / toge mentah (bisa juga direbus setengah matang), irisan seledri, yang kemudian disiram dengan sambal petis kacang tanah. Sebagai pelengkap bisa ditambahkan acar ketika menikmati. Jenis makanan ini hampir mirip dengan tahu telor di Jakarta, hanya saja tahu telor di Jakarta yang dominan rasa kacangnya, bukan petisnya :D.

- Bakso Tahu -
Kalau yang ini, bentuknya mirip tahu slawi. Hanya saja bukan di goreng, melainkan ditusuk kayak sate trus dibakar. Cara makannya juga harus dicelupin ke saos kacang (hehehe kacang terus yaaa). Cemilan jenis ini gampang di temui di sekitar alun2, tapi kalo malem doank banyaknya.

- Kerupuk Sambal -
Nahhh.. ini cemilan fav-ku. Kerupuk sambal itu, kerupuk upil (kerupuk melarat atau kerupuk pasir) yang dimakan sambil dicocolin ke sambal. Nah kalo jenis sambalnya ini aku gak tau bahannya dari apa, karena bentuknya kayak saos yang agak encer trus warnanya putih.

- Tahu Petis -
Bahannya sih simple, tahu yang digoreng trus dinikmati sambil dicocolin ke sambal petis (tanpa kacang yaaa). Ini juga termasuk makanan favorit nih. Hoaaaaa pas nulis ini aja sambil nelen2 ludah sendiri V_V

Hmm.. trus apa lagi yaa.. duh lupa T_T, udah hampir 8 tahun gak netap disana, palingan pas lebaran doank mudik, itu juga gak lebih dari seminggu hehehe.
Ntar deh kalo inget di update lagi.

Itu yang khas dari kampungku, kalo dari daerah eskaer's yang lain apa ya yang khas..??

-loiy-

----------------------------------------------------------
Get your preferred Email name!
Now you can @ymail.com and @rocketmail.com.

----------------------------------------------------------

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG - http://www.avg.com
Version: 8.0.176 / Virus Database: 270.10.5/1883 - Release Date: 1/8/2009 6:05 PM
1b.

Re: [kelana] Yang khas dari Madiun

Posted by: "Loiy Anni" loiyloi@yahoo.com   loiyloi

Thu Jan 8, 2009 8:40 pm (PST)

Hihihii.. maaappppp... kan di Jakarta mendekati jam makan siang nih :D *ngeles dot com

Aku kurang suka batagor, tapi lebih suka siomay-nya. dan kalo kebetulan ke Bandung, biasanya beli di Batagor Kingley. Sekalian belanja oleh2 :D.

Setauku kalo karedok itu khas Jakarta mbak.. apa mungkin karena akunya belum nyobain karedok bandung ya..??
Setuju banged kalo bandung itu pusat makanan. Beberapa kali menyambangi kota bandung, belum kelar semua makanan di incipi.
Cuma pas terakhir ke Bandung, sempet ngincip cireng isi dan keripik jamur yang di sekitar departemen Yogya sebelah alun2. Dan akibatnya.. jadi pengen makan itu lagi :(

Ada undangan wisata kuliner gak ya dr eska Bandung ..?? hihihihi ngareppp :">

-loiy-
berharap ada undangan makan dari bdg

________________________________
From: Susanti <susanti@shallwinbatam.com>
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 9, 2009 10:48:49
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [kelana] Yang khas dari Madiun


Jam-jam segini posting tentang
makanan? Teganya...[! _!]
Jadi kriyuk-kriyuk,
deh.
Hayo, kita adu sama batagor
bandung.
Atau karedok, atau..... lupa. Nyang
tahu cuma batagor.
Di Bandung kayaknya semua jenis
makanan ada, jadi nggak jelas mana yang khas daerah mana.
Dari masakan padang sampe jepang.
Dari peuyeum sampe kwetiau. En rasanya nendang-nendang.

-sky-

New Email names for you!
Get the Email name you&#39;ve always wanted on the new @ymail and @rocketmail.
Hurry before someone else does!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/
1c.

Re: [kelana] Yang khas dari Madiun

Posted by: "ukhti hazimah" ukhtihazimah@yahoo.com   ukhtihazimah

Thu Jan 8, 2009 10:43 pm (PST)

Ada undangan wisata kuliner gak ya dr eska Bandung ..?? hihihihi ngareppp :">hihihihi...mau mbak? ada tuh rutinitas wisata kuliner SK bandung tiap bulan. Konfirmasi aja ke ketua SK Bandung, Hadian Febrianto :D
Ditunggu ke Bandungnya!! ;)
:sinta:

"Keindahan selalu hadir saat manusia berpikir positif"
BloG aKu & buKu
http://jendelakumenatapdunia.blogspot.com
BloG RaMe-RaMe
http://sinthionk.multiply.com ; http://sinthionk.rezaervani.com
YM : SINTHIONK

--- On Fri, 1/9/09, Loiy Anni <loiyloi@yahoo.com> wrote:
From: Loiy Anni <loiyloi@yahoo.com>
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [kelana] Yang khas dari Madiun
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Date: Friday, January 9, 2009, 4:40 AM

Hihihii.. maaappppp... kan di Jakarta mendekati jam makan siang nih :D *ngeles dot com

Aku kurang suka batagor, tapi lebih suka siomay-nya. dan kalo kebetulan ke Bandung, biasanya beli di Batagor Kingley. Sekalian belanja oleh2 :D.

Setauku kalo karedok itu khas Jakarta mbak.. apa mungkin karena akunya belum nyobain karedok bandung ya..??
Setuju banged kalo bandung itu pusat makanan. Beberapa kali menyambangi kota bandung, belum kelar semua makanan di incipi.
Cuma pas terakhir ke Bandung, sempet ngincip cireng isi dan keripik jamur yang di sekitar departemen Yogya sebelah alun2. Dan akibatnya.. jadi pengen makan itu lagi :(

Ada undangan wisata kuliner gak ya dr eska Bandung ..?? hihihihi ngareppp :">

-loiy-
berharap ada undangan makan dari bdg

From: Susanti <susanti@shallwinbat am.com>
To: sekolah-kehidupan@ yahoogroups. com
Sent: Friday, January 9, 2009 10:48:49
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [kelana] Yang khas dari Madiun



Jam-jam segini posting tentang
makanan? Teganya...[! _!]
Jadi kriyuk-kriyuk,
deh.
Hayo, kita adu sama batagor
bandung.
Atau karedok, atau..... lupa. Nyang
tahu cuma batagor.
Di Bandung kayaknya semua jenis
makanan ada, jadi nggak jelas mana yang khas daerah mana.
Dari masakan padang sampe jepang.
Dari peuyeum sampe kwetiau. En rasanya nendang-nendang.
 
-sky-




New Email addresses available on Yahoo!

Get the Email name you've always wanted on the new @ymail and @rocketmail.

Hurry before someone else does!
















2a.

Re: [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin Palestina?!

Posted by: "Loiy Anni" loiyloi@yahoo.com   loiyloi

Thu Jan 8, 2009 7:49 pm (PST)

Mungkin semua balik ke cara mandang aja kali ya mbak.
Misalnya, seorang ekonom akan melihat perang itu dari sudut pandang ekonominya, dan akan mengatakan penyebab perang itu gara2 ekonomi.
Seorang politikus, akan mengatakan sebabnya karena politik. Pembela agama, akan mengatakan itu dari sektor agama.

Beberapa waktu yang lalu di berita, salah seorang tokoh agama (Islam) menyatakan bahwa ini bukan perang agama. Ini perang kemanusiaan. Sama seperti ketika dulu Indonesia di jajah Belanda.
Jadi mari sama-sama (tanpa memandang apa agama, suku, ras) bergandeng tangan membantu mereka keluar dari penderitaan.
Mungkin begitu mbak pendapat saya :)

-loiy-

________________________________
From: Susanti <susanti@shallwinbatam.com>
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 9, 2009 9:23:55
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin Palestina?!

Terima kasih, benar-benar
pencerahan.
Jadi tambah referensi untuk
debat.
Sedikit cerita saja, beberapa hari
yang lalu saya pernah debat dengan warga singapura mengenai ini. Saya bilang
bahwa Yahudi memerangi islam karena dendam masa lalu, dan motifnya adalah agama.
Eh, dia keukueh kalo itu cuma politik dan geografis. Perang ya perang, katanya.
Nggak ada hubungannya ma agama. Dia nggak punya agama sih, jadi enteng aja
ngomong kayak gitu.

Sekarang, saya punya senjata lebih.
Huahaahaaa.( ^_^)!
Karena nggak bisa perang langsung,
jadi saya ambil bagian di bidang yang saya bisa. Gahzwul fikri. Yuk, melalui
tulisan, kita perangi musuh-musuh Allah.

-sky-
Note;member eska ada yang
non-muslim ga? saya nggak enak hati nih kalo koar-koar tentang jihad di forum
umum gini.

New Email names for you!
Get the Email name you&#39;ve always wanted on the new @ymail and @rocketmail.
Hurry before someone else does!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/
2b.

Re: [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin Palestina?!

Posted by: "ugik madyo" ugikmadyo@gmail.com   ugikmadyo

Thu Jan 8, 2009 8:32 pm (PST)

Note;member eska ada yang non-muslim ga? saya nggak enak hati nih kalo
koar-koar tentang jihad di forum umum gini.

jawab:
member SK ada yg non muslim

2009/1/9 Susanti <susanti@shallwinbatam.com>

> Terima kasih, benar-benar pencerahan.
> Jadi tambah referensi untuk debat.
> Sedikit cerita saja, beberapa hari yang lalu saya pernah debat dengan warga
> singapura mengenai ini. Saya bilang bahwa Yahudi memerangi islam karena
> dendam masa lalu, dan motifnya adalah agama. Eh, dia keukueh kalo itu cuma
> politik dan geografis. Perang ya perang, katanya. Nggak ada hubungannya ma
> agama. Dia nggak punya agama sih, jadi enteng aja ngomong kayak gitu.
>
> Sekarang, saya punya senjata lebih. Huahaahaaa.(^_^)!
> Karena nggak bisa perang langsung, jadi saya ambil bagian di bidang yang
> saya bisa. Gahzwul fikri. Yuk, melalui tulisan, kita perangi musuh-musuh
> Allah.
>
> -sky-
> Note;member eska ada yang non-muslim ga? saya nggak enak hati nih kalo
> koar-koar tentang jihad di forum umum gini.
>
>
2c.

Re: [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin Palestina?!

Posted by: "Esty Herlina" esty@toyotatsusho.co.id   ehs_ina_pr

Thu Jan 8, 2009 8:34 pm (PST)

Just wanna share aja...

Yang saya tau (ini juga k'na baca bukunya belum selesai)

*

k'lo kita bicara motif perang antara Palestina & Israel adalah
dendam masa lalu, kayaknya kok aneh, k'na katanya (masih dari buku yang saya
baca/ k'lo gak salah ya...) Israel didirikan sebagai balas jasa (atau apalah
namanya) k'na di jaman PD II banyak yang menjadi korban, sedangkan pada masa
itu negara - negara di timur tengah gak ada hubungannya sama sekali
*

bicara motipnya adalah politik & geografis, mungkin ada
kebenarannya.... k'na dari data yang ada ternyata terjadi perluasan daerah
kekuasan dari pihak Israel yang mana tidak sesuai dengan yang sudah
disepakati PBB di taun 1947

Saya setuju dengan

Beberapa waktu yang lalu di berita, salah seorang tokoh agama (Islam)
menyatakan bahwa ini bukan perang agama. Ini perang kemanusiaan. Sama
seperti ketika dulu Indonesia di jajah Belanda.
Jadi mari sama-sama (tanpa memandang apa agama, suku, ras) bergandeng tangan
membantu mereka keluar dari penderitaan.

k'na dengan begitu kita akan lebih bisa menyikapi masalah ini tanpa
menimbulkan efek gak nyaman
maaf k'lo postingannya gak berkenan

Peace 4 Palestina
Na'

_____

From: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
[mailto:sekolah-kehidupan@yahoogroups.com] On Behalf Of Loiy Anni
Sent: Friday, January 09, 2009 10:49 AM
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin
Palestina?!

Mungkin semua balik ke cara mandang aja kali ya mbak.
Misalnya, seorang ekonom akan melihat perang itu dari sudut pandang
ekonominya, dan akan mengatakan penyebab perang itu gara2 ekonomi.
Seorang politikus, akan mengatakan sebabnya karena politik. Pembela agama,
akan mengatakan itu dari sektor agama.

Beberapa waktu yang lalu di berita, salah seorang tokoh agama (Islam)
menyatakan bahwa ini bukan perang agama. Ini perang kemanusiaan. Sama
seperti ketika dulu Indonesia di jajah Belanda.
Jadi mari sama-sama (tanpa memandang apa agama, suku, ras) bergandeng tangan
membantu mereka keluar dari penderitaan.
Mungkin begitu mbak pendapat saya :)

-loiy-

_____

From: Susanti <susanti@shallwinbatam.com>
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 9, 2009 9:23:55
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin
Palestina?!

Terima kasih, benar-benar pencerahan.
Jadi tambah referensi untuk debat.
Sedikit cerita saja, beberapa hari yang lalu saya pernah debat dengan warga
singapura mengenai ini. Saya bilang bahwa Yahudi memerangi islam karena
dendam masa lalu, dan motifnya adalah agama. Eh, dia keukueh kalo itu cuma
politik dan geografis. Perang ya perang, katanya. Nggak ada hubungannya ma
agama. Dia nggak punya agama sih, jadi enteng aja ngomong kayak gitu.

Sekarang, saya punya senjata lebih. Huahaahaaa.( ^_^)!
Karena nggak bisa perang langsung, jadi saya ambil bagian di bidang yang
saya bisa. Gahzwul fikri. Yuk, melalui tulisan, kita perangi musuh-musuh
Allah.

-sky-
Note;member eska ada yang non-muslim ga? saya nggak enak hati nih kalo
koar-koar tentang jihad di forum umum gini.

_____

New
<http://sg.rd.yahoo.com/aa/mail/domainchoice/mail/signature/*http://mail.pro
motions.yahoo.com/newdomains/aa/> Email addresses available on Yahoo!
Get the Email name you've always wanted on the new @ymail and @rocketmail.
Hurry before someone else does!

2d.

Re: [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin Palestina?!

Posted by: "Susanti" susanti@shallwinbatam.com

Thu Jan 8, 2009 8:47 pm (PST)

Aduh, maaf ya Mas Ugik...
Tapi kita sedang bicara Israel, bukan semata agama.
Israel itu musuh kemanusiaan. Bukan begitu?
Saya akan jadi orang picik bila hanya memandang dari satu kaca mata saja.

-sky-
----- Original Message -----
From: ugik madyo
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 09, 2009 11:32 AM
Subject: Re: [sekolah-kehidupan] [Catatan Kaki] Ngapain seih ngurusin Palestina?!

Note;member eska ada yang non-muslim ga? saya nggak enak hati nih kalo koar-koar tentang jihad di forum umum gini.

jawab:
member SK ada yg non muslim

2009/1/9 Susanti <susanti@shallwinbatam.com>

Terima kasih, benar-benar pencerahan.
Jadi tambah referensi untuk debat.
Sedikit cerita saja, beberapa hari yang lalu saya pernah debat dengan warga singapura mengenai ini. Saya bilang bahwa Yahudi memerangi islam karena dendam masa lalu, dan motifnya adalah agama. Eh, dia keukueh kalo itu cuma politik dan geografis. Perang ya perang, katanya. Nggak ada hubungannya ma agama. Dia nggak punya agama sih, jadi enteng aja ngomong kayak gitu.

Sekarang, saya punya senjata lebih. Huahaahaaa.(^_^)!
Karena nggak bisa perang langsung, jadi saya ambil bagian di bidang yang saya bisa. Gahzwul fikri. Yuk, melalui tulisan, kita perangi musuh-musuh Allah.

-sky-
Note;member eska ada yang non-muslim ga? saya nggak enak hati nih kalo koar-koar tentang jihad di forum umum gini.

----------------------------------------------------------

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG - http://www.avg.com
Version: 8.0.176 / Virus Database: 270.10.5/1883 - Release Date: 1/8/2009 6:05 PM
3a.

(Artikel): Israel

Posted by: "Pandika Sampurna" pandika_sampurna@yahoo.com   pandika_sampurna

Thu Jan 8, 2009 8:32 pm (PST)



Israel
Oleh: Sinang Bulawan
 
 
Saya tidak kaget bila Vatikan mengkritik keras agresi Israel dengan menyebut Gaza sebagai kamp konsentrasi raksasa yang pernah ada di dunia.
 
Saya juga bisa menerima alasan bila Pemerintah Venezuela mengusir Dubes Israel dan seluruh jajaran stafnya keluar dari negara tersebut karena agresi ke Gaza merusak tatanan perjanjian hukum internasional.
 
Saya berpendapat wajar saja bila pemerintah New Zealand melakukan aksi boikot terhadap atlit tenis Israel yang ikut lomba di negara tersebut, dan juga wajar bila pemain basket Israel dilempari saat bermain di Turki.
 
Saya setuju bila Serikat Pegawai Pemerintah Kanada mengusulkan boikot kunjungan akademisi Israel untuk datang ke negara tersebut.
 
Saya kira hal yang lumrah bila akhirnya kelompok Hizbullah di Lebanon ikut melibatkan diri dalam pertikaian antara Israel-Palestina.
 
Penilaian saya di atas dan tindakan negara-negara lain di dunia membuktikan bahwa Israel sebenarnya bukanlah semata-mata musuhnya Islam, tetapi musuh kehidupan manusia beradab di muka bumi ini. 
 
Israel atau Israil adalah sebutan bagi Nabi Ya'qub. Bani Israil adalah turunan Nabi Ya'qub yang sekarang dikenal sebagai bangsa Yahudi. Mereka memang dari awalnya memang sudah diistimewakan oleh Allah SWT, dengan harapan agar mereka memenuhi janji akan menyembah Allah dan tidak akan mempersekutukan-Nya dengan apapun, serta beriman kepada rasul-rasulNya. Salah satu nikmat Tuhan yang diberikan ialah mereka selalu dinaungi awan di waktu mereka berjalan di panas terik padang pasir. Mereka diberi makan Manna dan Salwa yang langsung didatangkan dari surga. Tetapi sayangnya mereka menjadi takabur, mereka hanya akan beriman hanya bila mereka bisa melihat Tuhan dengan seterang-terangnya, dan mereka ingkar terhadap Taurat dengan menjadikan anak lembu sebagai sembahannya. Selain itu mereka juga ingkar terhadap Taurat dengan menukar ayat-ayat di dalamnya sehingga mereka sembunyikan sebagian isi firman bahwa Tuhan akan mengutus sesorang Nabi dari keturunan Ismail
yang akan membangun umat besar di belakang hari, yaitu Nabi Muhammad SAW. Dengan demikian sudah jelas sekali kalau mereka sejak awalnya sudah termasuk kaum pembangkang, bukan hanya terhadap Nabi Musa, tetapi juga terhadap Allah SWT. Sehingga Allah SWT murka dengan menimpakan azab dari langit berupa sambaran halilintar terhadap mereka. Ini terjadi pada saat Nabi Musa a.s. membawa mereka (Bani Israil) keluar dari negeri Mesir sewaktu lepas dari kejaran tentara Fir'aun. Dimana mereka harus melalui laut Merah sebelah utara. Pada saat menuju tanah yang dijanjikan untuk mereka, tanah Kanaan. Tanah yang dianggap sebagai Palestina sekarang ini.
 
Kita tahu semua bahwa Nabi Ibrahim mempunyai anak yaitu Ishak dan Ismail. Ishak merupakan anak dari isteri pertama, dan hidup dengan meneruskan turunan Yahudi di daerah Palestina sekarang. Sedang Ismail adalah anak Ibrahim dari isteri ke dua yang kemudian diungsikan ke daerah jauh di wilayah padang pasir Selatan yang dikenal sebagai jazirah Arab dan merupakan nenek moyang bangsa Arab, yang melahirkan Nabi Muhammad s.a.w.
 
Dari sinilah mulai adanya pertikaian Palestina dan Israel. Satu, bangsa Yahudi menuntut akan tanah yang dijanjikan untuk mereka, yang sekarang sudah diduduki oleh bangsa Palestina. Kedua, selain karena bangsa Palestina sebagian besar memeluk Islam, ternyata juga bangsa Yahudi atau Bangsa Israel tidak menyukai Islam karena mereka memandang bangsa mereka adalah putera dan kekasih Allah, dan kenabian itu hanyalah hak bagi orang Yahudi. Betapa sakitnya orang Yahudi itu ketika melihat agama Islam dibawa oleh bangsa Arab, bukan bangsa Yahudi.
 
Maka, dengan diam-diam mereka berusaha memadamkan agama Islam. Mula-mula mereka tempuh dengan jalan berdebat, dengan cara ini mereka kira akan dapat menyusupkan rasa sangsi dan ragu ke dalam dada kaum muslimin. Dengan demikian kaum muslimin akan meninggalkan Nabi Muhammad s.a.w. Usaha-usaha ini tidak berhasil, kemudian mereka menempuh dengan jalan kekerasan, keonaran, dan hasutan-hasutan. Termasuk pada jaman Nabi Muhammad sendiri, dimana bangsa Yahudi dari Bani Qainuqa merusak dan ingkar terhadap perjanjian yang dibuat sebelumnya.
 
Jadi jangan salahkan kalau mereka sekarang ingkar terhadap perjajnjian perdamaian. Kalau ternyata terhadap perjanjian dengan nabi saja dilanggar. Bahkan perjanjian dengan Allah SWT diingkari. Sehingga  sebenarnya mereka ini bukan hanya musuh Islam, tetapi juga musuh manusia dalam kehidupan yang beradab. Terlebih-lebih lagi, karena pada dasarnya mereka adalah musuh Allah. 
 
 

3b.

Re: (Artikel): Israel

Posted by: "Susanti" susanti@shallwinbatam.com

Thu Jan 8, 2009 8:49 pm (PST)

ada yang bisa menerjemahkan artikel ini ke dalam bahasa inggris? please...

-sky-

----- Original Message -----
From: Pandika Sampurna
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 09, 2009 11:32 AM
Subject: [sekolah-kehidupan] (Artikel): Israel

Israel
Oleh: Sinang Bulawan

Saya tidak kaget bila Vatikan mengkritik keras agresi Israel dengan menyebut Gaza sebagai kamp konsentrasi raksasa yang pernah ada di dunia.

----------------------------------------------------------

No virus found in this incoming message.
Checked by AVG - http://www.avg.com
Version: 8.0.176 / Virus Database: 270.10.5/1883 - Release Date: 1/8/2009 6:05 PM
3c.

Re: (Artikel): Israel

Posted by: "Loiy Anni" loiyloi@yahoo.com   loiyloi

Thu Jan 8, 2009 8:50 pm (PST)

Artikel menarik yang sarat informasi
Terima kasih atas pencerahannya Bpk Sinang :)

________________________________
From: Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com>
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 9, 2009 11:32:05
Subject: [sekolah-kehidupan] (Artikel): Israel

Israel
Oleh: Sinang Bulawan


Saya tidak kaget bila Vatikan mengkritik keras agresi Israel dengan menyebut Gaza sebagai kamp konsentrasi raksasa yang pernah ada di dunia.

Saya juga bisa menerima alasan bila Pemerintah Venezuela mengusir Dubes Israel dan seluruh jajaran stafnya keluar dari negara tersebut karena agresi ke Gaza merusak tatanan perjanjian hukum internasional.

Saya berpendapat wajar saja bila pemerintah New Zealand melakukan aksi boikot terhadap atlit tenis Israel yang ikut lomba di negara tersebut, dan juga wajar bila pemain basket Israel dilempari saat bermain di Turki.

Saya setuju bila Serikat Pegawai Pemerintah Kanada mengusulkan boikot kunjungan akademisi Israel untuk datang ke negara tersebut.

Saya kira hal yang lumrah bila akhirnya kelompok Hizbullah di Lebanon ikut melibatkan diri dalam pertikaian antara Israel-Palestina.

Penilaian saya di atas dan tindakan negara-negara lain di dunia membuktikan bahwa Israel sebenarnya bukanlah semata-mata musuhnya Islam, tetapi musuh kehidupan manusia beradab di muka bumi ini.

Israel atau Israil adalah sebutan bagi Nabi Ya'qub. Bani Israil adalah turunan Nabi Ya'qub yang sekarang dikenal sebagai bangsa Yahudi. Mereka memang dari awalnya memang sudah diistimewakan oleh Allah SWT, dengan harapan agar mereka memenuhi janji akan menyembah Allah dan tidak akan mempersekutukan- Nya dengan apapun, serta beriman kepada rasul-rasulNya. Salah satu nikmat Tuhan yang diberikan ialah mereka selalu dinaungi awan di waktu mereka berjalan di panas terik padang pasir. Mereka diberi makan Manna dan Salwa yang langsung didatangkan dari surga. Tetapi sayangnya mereka menjadi takabur, mereka hanya akan beriman hanya bila mereka bisa melihat Tuhan dengan seterang-terangnya, dan mereka ingkar terhadap Taurat dengan menjadikan anak lembu sebagai sembahannya. Selain itu mereka juga ingkar terhadap Taurat dengan menukar ayat-ayat di dalamnya sehingga mereka sembunyikan sebagian isi firman bahwa Tuhan akan mengutus sesorang Nabi dari keturunan Ismail
yang akan membangun umat besar di belakang hari, yaitu Nabi Muhammad SAW. Dengan demikian sudah jelas sekali kalau mereka sejak awalnya sudah termasuk kaum pembangkang, bukan hanya terhadap Nabi Musa, tetapi juga terhadap Allah SWT. Sehingga Allah SWT murka dengan menimpakan azab dari langit berupa sambaran halilintar terhadap mereka. Ini terjadi pada saat Nabi Musa a.s. membawa mereka (Bani Israil) keluar dari negeri Mesir sewaktu lepas dari kejaran tentara Fir'aun. Dimana mereka harus melalui laut Merah sebelah utara. Pada saat menuju tanah yang dijanjikan untuk mereka, tanah Kanaan. Tanah yang dianggap sebagai Palestina sekarang ini.

Kita tahu semua bahwa Nabi Ibrahim mempunyai anak yaitu Ishak dan Ismail. Ishak merupakan anak dari isteri pertama, dan hidup dengan meneruskan turunan Yahudi di daerah Palestina sekarang. Sedang Ismail adalah anak Ibrahim dari isteri ke dua yang kemudian diungsikan ke daerah jauh di wilayah padang pasir Selatan yang dikenal sebagai jazirah Arab dan merupakan nenek moyang bangsa Arab, yang melahirkan Nabi Muhammad s.a.w.

Dari sinilah mulai adanya pertikaian Palestina dan Israel. Satu, bangsa Yahudi menuntut akan tanah yang dijanjikan untuk mereka, yang sekarang sudah diduduki oleh bangsa Palestina. Kedua, selain karena bangsa Palestina sebagian besar memeluk Islam, ternyata juga bangsa Yahudi atau Bangsa Israel tidak menyukai Islam karena mereka memandang bangsa mereka adalah putera dan kekasih Allah, dan kenabian itu hanyalah hak bagi orang Yahudi. Betapa sakitnya orang Yahudi itu ketika melihat agama Islam dibawa oleh bangsa Arab, bukan bangsa Yahudi.

Maka, dengan diam-diam mereka berusaha memadamkan agama Islam. Mula-mula mereka tempuh dengan jalan berdebat, dengan cara ini mereka kira akan dapat menyusupkan rasa sangsi dan ragu ke dalam dada kaum muslimin. Dengan demikian kaum muslimin akan meninggalkan Nabi Muhammad s.a.w. Usaha-usaha ini tidak berhasil, kemudian mereka menempuh dengan jalan kekerasan, keonaran, dan hasutan-hasutan. Termasuk pada jaman Nabi Muhammad sendiri, dimana bangsa Yahudi dari Bani Qainuqa merusak dan ingkar terhadap perjanjian yang dibuat sebelumnya.

Jadi jangan salahkan kalau mereka sekarang ingkar terhadap perjajnjian perdamaian. Kalau ternyata terhadap perjanjian dengan nabi saja dilanggar. Bahkan perjanjian dengan Allah SWT diingkari. Sehingga sebenarnya mereka ini bukan hanya musuh Islam, tetapi juga musuh manusia dalam kehidupan yang beradab. Terlebih-lebih lagi, karena pada dasarnya mereka adalah musuh Allah.




Get your new Email address!
Grab the Email name you&#39;ve always wanted before someone else does!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/
3d.

Re: (Artikel): Israel

Posted by: "Lia Octavia" liaoctavia@gmail.com   octavialia

Thu Jan 8, 2009 10:02 pm (PST)

Artikel yang bagus, Pak Sinang. Terima kasih banyak.
Aku pengen sih menerjemahkan artikel ini ke bahasa Inggris, mudah-mudahan
akhir pekan ini bisa.
Pak Sinang, ada salam dari Mas Setta. Salam hangat katanya ^_^

Salam
Lia

2009/1/9 Susanti <susanti@shallwinbatam.com>

> ada yang bisa menerjemahkan artikel ini ke dalam bahasa inggris?
> please...
>
> -sky-
>
>
> ----- Original Message -----
> *From:* Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com>
> *To:* sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
> *Sent:* Friday, January 09, 2009 11:32 AM
> *Subject:* [sekolah-kehidupan] (Artikel): Israel
>
> Israel
> Oleh: Sinang Bulawan
>
>
> Saya tidak kaget bila Vatikan mengkritik keras agresi Israel dengan
> menyebut Gaza sebagai kamp konsentrasi raksasa yang pernah ada di dunia.
>
>
>
> ------------------------------
>
>
> No virus found in this incoming message.
> Checked by AVG - http://www.avg.com
> Version: 8.0.176 / Virus Database: 270.10.5/1883 - Release Date: 1/8/2009
> 6:05 PM
>
>
>
4a.

Re: New Member

Posted by: "natan.lalala" natan.lalala@yahoo.com   natan.lalala

Thu Jan 8, 2009 8:37 pm (PST)

--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, "Esty Herlina" <esty@...> wrote:
>
> Dear List,
>
> Baru gabung nih
> buat moderator, thanx dah di approve
> pingin bisa ikutan share apa aja
> supaya bisa melihat dunia lebih dekat
>
> Rrgds
> Na'
>

sama saya juga baru gabung :)

5.

Psikologi Islam

Posted by: "muhamad agus syafii" agussyafii@yahoo.com   agussyafii

Thu Jan 8, 2009 9:12 pm (PST)

Psikologi Islam

By: Prof. Dr. AChmad Mubarok MA

������ Manusia adalah makhluk yang berfikir dan merasa serta berkehendak dimana perilakunya mencerminkan apa yang difikir, yang dirasa dan yang dikehendakinya. Manusia juga makhluk yang bisa menjadi subyek dan obyek sekaligus, disamping ia dapat menghayati perasaan keIslaman dirinya, ia juga dapat meneliti keberIslaman orang lain. Tetapi apa makna Islam secara psikologis pasti berbeda-beda, karena Islam menimbulkan makna yang berbeda-beda pada setiap orang. Bagi sebagian orang, Islam adalah ritual ibadah, seperti salat dan puasa, bagi yang lain Islam adalah pengabdian kepada sesama manusia bahkan sesama makhluk, bagi yang lain lagi Islam adalah akhlak atau perilaku baik, bagi yang lain lagi Islam adalah pengorbanan untuk suatu keyakinan, berlatih mati sebelum mati, atau mencari mati (istisyhad) demi keyakinan.

���� Di sini kita berhadapan dengan persoalan yang pelik dan rumit, yaitu bagaimana menerangkan Islam dengan pendekatan ilmu pengetahuan, karena wilayah ilmu berbeda dengan wilayah Islam. Jangankan ilmu, akal saja tidak sanggup mengadili Islam. Para ulama sekalipun, meski mereka meyakini kebenaran yang dianut tetapi tetap tidak berani mengklaim kebenaran yang dianutnya, oleh karena tu mereka selalu menutup pendapatnya dengan kalimat wallohu a`lamu bissawab, bahwa hanya Allahlah yang lebih tahu mana yang benar. Islam berhubungan dengan Tuhan, ilmu berhubungan dengan alam, Islam membersihkan hati, ilmu mencerdaskan otak, Islam diterima dengan iman, ilmu diterima dengan logika.

������ Meski demikian, dalam sejarah manusia, ilmu dan Islam selalu tarik menarik dan berinteraksi satu sama lain. Terkadang antara keduanya akur, bekerjasama atau sama-sama kerja, terkadang saling menyerang dan menghakimi sebagai sesat, Islam memandang ilmu sebagai sesat, sebaliknya ilmu memandang perilaku keIslaman sebagai kedunguan. Belakangan fenomena menunjukkan bahwa kepongahan ilmu tumbang di depan keagungan spiritualitas, sehinga bukan saja tidak bertengkar tetapi antara keduanya terjadi perkawinan, seperti yang disebut oleh seorang tokoh psikologi tranpersonal, Ken Wilber; Pernikahan antara Tubuh dan Roh, The Marriage of Sence and Soul.(Ken Wilber, The Marriage of Sence and Soul, Boston, Shambala,2000).

����� Bagi orang Islam, Islam menyentuh bagian yang terdalam dari dirinya, dan psikologi membantu dalam penghayatan Islamnya dan membantu memahami penghayatan orang lain atas Islam yang dianutnya. Secara lahir Islam menampakkan diri� dalam bermacam-macam realitas; dari sekedar moralitas atau ajaran akhlak hingga ideologi gerakan, dari ekpressi spiritual yang sangat� individu hingga tindakan kekerasan massal, dari ritus-ritus ibadah dan kata-kata hikmah yang menyejukkan hati hingga agitasi dan teriakan jargon-jargon Islam (misalnya takbir) yang membakar massa. Inilah kesulitan memahami Islam secara ilmah, oleh karena itu hampir tidak ada definisi Islam yang mencakup semua realitas Islam. Sebagian besar definisi Islam tidak komprehensip dan hanya memuaskan pembuatnya.

������ Sangat menarik bahwa Nabi Muhammad sendiri mengatakan bahwa, kemulian seorang mukmin itu diukur dari Islamnya, kehormatannya diukur dari akalnya dan martabatnya diukur dari akhlaknya (karamul mu�mini dinuhu, wa muru�atuhu `aqluhu wa hasabuhu khuluquhu)(HR. Ibn Hibban). Ketika nabi ditanya tentang amal yang paling utama, hingga lima kali nabi tetap menjawab husn al khuluq, yakni akhlak yang baik, dan nabi menjelaskan bahwa yang dimaksud dengan akhlak yang baik adalah sekuat mungkin jangan marah, ( an la taghdlaba in istatha`ta). ( at Tarhib jilid III, h. 405-406).

������ Jadi pengertian Islam itu sangat kompleks. Psikologi Islam mencoba menguak bagaimana Islam mempengaruhi perilaku manusia, tetapi keberIslaman seseorang juga memiliki Islam corak yang diwarnai oleh berbagai cara berfikir dan cara merasanya. Seberapa besar Psikologi mampu menguak keberIslaman seseorang sangat bergantung kepada paradigma psikologi itu sendiri.� Bagi Freud (mazhab Psikoanalisa) keberIslaman merupakan bentuk ganguan kejiwaan, bagi mazhab Behaviorisme, perilaku keberIslaman tak lebih sekedar perilaku karena manusia tidak memiliki jiwa. Mazhab Kognitip sudah mulai menghargai kemanusiaan, dan mazhab Humanisme sudah memandang manusia sebagai makhluk yang mengerti akan makna hidup yang dengan itu menjadi dekat dengan pandangan Islam. Dibutuhkan paradigma baru atau mazhab baru Psikologi untuk bisa memahami keberIslaman manusia.

���������� Psikologi Barat yang diassumsikan mempelajari perilaku berdasar hukum-hukum dan pengalaman kejiwaan universal ternyata memiliki bias culture, oleh karena itu teori psikologi Barat lebih tepat untuk menguak keberIslaman orang yang hidup dalam kultur Barat. Psikologi Barat begitu sulit menganalisis fenomena Revolusi Iran yang dipimpin Khumaini karena keberIslaman yang khas Syi�ah tidak tercover oleh Psikologi Barat, sebagaimana juga sekarang tidak bisa membedah apa makna senyum Amrozi ketika di vonis hukuman mati. KeberIslaman seseorang harus diteliti dengan the Indigenous Psychology, yakni psikologi yang berbasis kultur masyarakat yang diteliti. Untuk meneliti keberIslaman orang Islam juga hanya mungkin jika menggunakan paradigma� The Islamic Indigenous Psychology.

�������� Psikologi sebagai ilmu baru lahir pada abad 18 Masehi meski akarnya menhunjam jauh ke zaman purba. Dalam sejarah keilmuan Islam, kajian tentang jiwa tidak seperti psikologi yang menekankan pada perilaku, tetapi jiwa dibahas dalam kontek hubungan manusia dengan Tuhan, oleh karena itu yang muncul bukan Ilmu Jiwa (`ilm an nafs), tetapi ilmu Akhlak dan Tasauf. Meneliti keberIslaman seorang muslim dengan pendekatan psikosufistik akan lebih mendekati realitas keberIslaman kaum muslimin dibanding dengan paradigma Psikologi Barat. Term-term Qalb, `aql, bashirah (nurani), syahwat dan hawa (hawa nafsu)yang ada dalam al Qur�an akan lebih memudahkan menangkap realitas keberIslaman seorang muslim.

������ Kesulitan memahami realitas Islam itu direspond The Encyclopedia of Philosophy yang mendaftar komponen-komponen Islam. Menurut Encyclopedia itu, Islam� mempunyai ciri-ciri khas (characteristic features of religion) sebagai berikut :

1.�� �Kepercayaan kepada wujud supranatural (Tuhan)
2.�� �Pembedaan antara yang sakral dan yang profan.
3.�� �Tindakan ritual yang berpusat pada obyek sakral
4.�� �Tuntunan moral yang diyakini ditetapkan oleh Tuhan
5.�� �Perasaan yang khas (takjub, misteri, harap, cemas, merasa berdosa, memuja) yang cenderung muncul di tempat sakral atau diwaktu menjalankan ritual, dan kesemuanya itu dihubungkan dengan gagasan Ketuhanan.
6.�� �Sembahyang atau doa dan bentuk-bentuk komunikasi lainnya dengan Tuhan
7.�� �Konsep hidup di dunia dan apa yang harus dilakukan dihubungkan dengan Tuhan
8.�� �Kelompok sosial� seiman atau seaspirasi.

������ Urgensi pendekatan Indigenous Psychology bukan saja karena Islam itu sangat beragam, bahkan satu Islampun, Islam misalnya memiliki keberIslaman yang sangat kompleks. Orang Islam ada yang sangat rational, ada yang tradisional, ada yang �fundamentalis� dan ada yang irational. KeberIslaman orang Islam juga ada yang konsisten antara keberIslaman individual dengan keberIslaman sosialnya, tetapi ada yang secara individu ia sangat saleh, ahli ibadah, tetapi secara sosial ia tidak saleh. Sebaliknya ada orang yang kebeIslamanya mewujud dalam perilaku sosial yang sangat saleh, sementara secara individu ia tidak menjalankan ritual ibadah secara memadai. �

Sumber, http://mubarok-institute.blogspot.com

Wassalam,
agussyafii����������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������������
������������������������������������������������������������������������������������������������������������������ �

������ �

6a.

Re: (Catcil) TULISAN PERTAMA

Posted by: "Nia Robie'" musimbunga@gmail.com

Thu Jan 8, 2009 10:03 pm (PST)

Assalamu'allaikum wr.wb.
kampung halamannya dimana Pak?
o iya salam kenal..
sepertinya saya kenal nih dengan lembaga pendidikannya..
berinisial B dan P bukan?
hehe cuma nebak Pak..

tulisan pertamanya bagus:)
rapih juga..
bersemangat!

salam
nia robie'
B dan P Bogor
(temennya kepala cabang B dan P Kemang Pratama, waktu di BSD)
hehe.. kayak udah pasti aja lembaga pendidikannya itu
kalo bukan ya tak papa

Pada 8 Januari 2009 21:34, Sandy Heryana <sandy_deltoej@ymail.com> menulis:

> Kemang Pratama
> Kamis, 08 Januari 2008
>
> KAMPUNG HALAMAN
>
> Malam yang indah berhiaskan rembulan yang memancar menerangi pekatnya
> malam, bebintangpun berkerlip menghiasi wajah sang rembulan, angin semilir
> berhembus menerobos celah-celah kaca jendela kamarku, diiringi nyanyian
> binatang kecil yang bersembunyi di balik tumpukan bebatuan. Seakan kurasakan
> sejuknya suasana KAMPUNG HALAMAN.
>
> Kupandangi wajah sang rembulan, begitu indah dengan cahanya yang menawan,
> sesekali ku lirik bebintang yang bertaburan, indah serasa ingin ku
> meraihnya.
>
> Di bawah keindahan sinaran rembulan dan bebintang yang berkerlipan, ku
> teringat akan Kampung Halaman yang selalu ku rindukan. Fikirku melayang ke
> sebuah tempat favorit yang tak pernah ku lewatkan bila ku berkunjung kesana.
> Di tepian sungai yang hijau dengan padang rumput yang luas, dengan air
> jernih yang tak pernah berhenti mengalir.
>
> Di tepi sungai itu ku banyak menuliskan kisah hidupku, perjalanan hidup
> yang penuh dengan luka-liku, rintangan dan pelajaran yang berharga yang
> kelak akan ku ceritakan pada keturunanku, ditemani dengan derau suara
> binatang-binatang malam.
>
> Ku tuliskan kisah hidupku, lewat tarian jemari yang selalu ku tegakkan
> ketika ku berdiri menghadap-Nya ( Allah ). Sebuah perjalanan untuk
> mengetahui eksistensi diri, untuk memahami betapa diri ini penuh dengan
> kekurangan.
>
> Di tepian sungai itu ku petakan jalan hidupku, ku semaikan cita-citaku,
> harapanku, dan segala hal yang terbaik untukku. Itulah tempat yang penuh
> dengan inspirasi bagiku.
>
> Bukan hanya itu, aku selalu rindu akan canda-tawa keluargaku tercinta.
> Keluarga yang begitu aku sayangi. memang setelah aku lulus dari SMU, aku
> sudah meninggalkan kampung halaman, untuk melanjutkan studiku, tepatnya di
> kota Bandung yang terkenal dengan kota *Kembang-nya, *lebih kurang dua
> tahun saya berada di kota kembang tentunya untuk menimba ilmu. Kemudian aku
> putuskan untuk merantau ke kota Bekasi, karena ada tawaran bekerja di
> sebuah Lembaga Pendidikan. Akhirnya aku putuskan untuk sementara aku tinggal
> di Kota Bekasi.
>
> Oleh itulah aku sangat selalu rindu pada kampung halamanku, ku selalu rindu
> pada keluargaku tercinta. pada kaum kerabat yang ramah, penuh kasih sayang
> yang sudah seperti saudara sendiri. Penuh dengan ketentraman hidup,
> kerukunan yang selalu dirindukan oleh setiap orang.
>
> Ingin aku kembali ke Kampung Halaman, mengabdi dan mengamalkan ilmuku di
> sana.
>
> Hingga aku menjadi manusia yang mampu memberikan manfaat untuk mereka.
> Memberikan seteguk air ketika mereka dahaga. Dan bersama-sama menuju kepada
> perubahan yang lebih baik lagi.
>
> Semoga apa yang ku citakan bisa tercapai,......
> Membangun Kampung Halaman menuju perbaikan yang luar biasa.
>
> *Depan Komputer Kerjaku.*
> *Sandy Heryana.*
>
> ------------------------------
> Ada Naruto, Sandra Dewi dan MU di
> <http://sg.rd.yahoo.com/id/search/top2008/*http://id.promo.yahoo.com/topsearches2008/>.
>
>
>
7.

DI SAAT WAKTU TERSISA

Posted by: "Susanti" susanti@shallwinbatam.com

Thu Jan 8, 2009 10:46 pm (PST)

DI SAAT WAKTU TERSISA

Sebagai pasangan yang dua-duanya bekerja,keterbatasan waktu merupakan salah satu kendala utama kami. Meski jam kerja kami jam kantoran; saya 9-5, suami 7-5. Tapi kejar-kejaran itu masih terasa.

Misalkan setiap pagi. Jadwal saya seperti ini;mandi,shalat,mempersiapkan sarapan, lalu memasak untuk makan siang (karena suami makan siang di rumah). Belum lagi beres-beres rumah yang kadang berantakan minta ampyunnn.Saat ini Salwa memang masih tinggal di Bandung, jadi acara memandikan dan mengantar dia ke sekolah tak masuk hitungan.

Biasanya jadwal itu bisa diselesaikan semua, seringnya sih tidak [!_!]. Beres-beres rumah selesai, cuci piring belum. Cuci piring sudah, masak makan siang belum. Masak makan siang bisa, eh beres-beresnya yang nggak bisa.Jadilah rumah ditinggal dalam keadaan mengenaskan.

Kalau sudah begitu, saya jadi marah-marah.Manggil-manggil suami untuk bantu. Kadang ia mau. Saya beres-beres rumah, dia masak sarapan.Masak lauk untuk makan siang bisa diteruskan setelah menemani dia sarapan. Plong, deh! Semua bisa ter-handle kalo berdua. Nggak tahu kenapa, kok semua-muanya mesti berdua, ya?

Kalo weekend lebih seru lagi. Kami general cleaning deh.Cuci baju, sepatu, jemur kasur, setrika, dll. Kami nyuci seminggu sekali sih, jadi banyak. Tak ada mesin cuci lagi. Yang ada hanya.... suami. Hehe..Iya,lho. Kalau cucian banyak biasanya suka dibantuin, karena tangan saya sering lecet bila terkena detergent. Lagipula tangan kiri saya tidak bisa bekerja terlalu keras (dalam masa penyembuhan dari patah tulang setahun lalu, ingat?). Waduh, saya ini memang istri yang payah. Masak nggak bisa, nyuci harus dibantuin, beres-beres juga.

Eh...jangan salah! Hal itu bisa membuat iri tetangga. Dikiranya kami kompak lah. Mesra banget lah. Pasangan serasi lah. Dll.

Jadi keterbatasan waktu itu tak lagi jadi kendala. Karena kami tetap bertemu dan berinteraksi. Waktu kerja pun sering email-emailan. Kualitas dan kuantitas pertemuan dimaksimalkan,deh. Bila ada waktu luang, kami main basket di lapangan. Atau jalan-jalan ke toko buku. Dulu, waktu di Lobam seringnya ke Pantai sambil bawa catatan. Nulis puisi atau selesaikan draft cerpen di sanan. Romantiz abiz...

-sky-
8a.

Bls: [sekolah-kehidupan] (Catcil) TULISAN PERTAMA

Posted by: "Sandy Heryana" sandy_deltoej@ymail.com   sandy_deltoej@ymail.com

Thu Jan 8, 2009 10:51 pm (PST)

Wa'alaikumsalam wr. wb
Sebenarnya kampung halamannya dari Garut.
kalau di Bekasi mah lagi merantau.

Ooo.... ya salam kenal juga saya Sandy.
jangan panggil "Pa", panggil aja saya kang sandy, coz saya masih muda lhooo... dan belum nikah juga
 

Lembaga Pendidikannya di BAS(Bimbingan Belajar Al-Quran dan Sunnah) Laa-Tahazan.
Jl. Citra Niaga 2 Blok AJ 11 Kemang Pratama 1-Bekasi
Tlp. (021)8211420

Itu mba Lembaga Pendidikannya.
baguskan???

________________________________
Dari: Nia Robie' <musimbunga@gmail.com>
Kepada: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Terkirim: Jumat, 9 Januari, 2009 13:03:47
Topik: Re: [sekolah-kehidupan] (Catcil) TULISAN PERTAMA

Assalamu'allaikum wr.wb.
kampung halamannya dimana Pak?
o iya salam kenal..
sepertinya saya kenal nih dengan lembaga pendidikannya. .
berinisial B dan P bukan?
hehe cuma nebak Pak..

tulisan pertamanya bagus:)
rapih juga..
bersemangat!

salam
nia robie'
B dan P Bogor
(temennya kepala cabang B dan P Kemang Pratama, waktu di BSD)
hehe.. kayak udah pasti aja lembaga pendidikannya itu
kalo bukan ya tak papa

Pada 8 Januari 2009 21:34, Sandy Heryana <sandy_deltoej@ ymail.com> menulis:

Kemang Pratama
Kamis, 08 Januari 2008
 
KAMPUNG HALAMAN
 
Malam yang indah berhiaskan rembulan yang memancar menerangi pekatnya malam, bebintangpun berkerlip menghiasi wajah sang rembulan, angin semilir berhembus menerobos celah-celah kaca jendela kamarku, diiringi nyanyian binatang kecil yang bersembunyi di balik tumpukan bebatuan. Seakan kurasakan sejuknya suasana KAMPUNG HALAMAN.
 
Kupandangi wajah sang rembulan, begitu indah dengan cahanya yang menawan, sesekali ku lirik bebintang yang bertaburan, indah serasa ingin ku meraihnya.
 
Di bawah keindahan sinaran rembulan dan bebintang yang berkerlipan, ku teringat akan Kampung Halaman yang selalu ku rindukan. Fikirku melayang ke sebuah tempat favorit yang tak pernah ku lewatkan bila ku berkunjung kesana. Di tepian sungai yang hijau dengan padang rumput yang luas, dengan air jernih yang tak pernah berhenti mengalir.
 
Di tepi sungai itu ku banyak menuliskan kisah hidupku, perjalanan hidup yang penuh dengan luka-liku, rintangan dan pelajaran yang berharga yang kelak akan ku ceritakan pada keturunanku, ditemani dengan derau suara binatang-binatang malam.
 
Ku tuliskan kisah hidupku, lewat tarian jemari yang selalu ku tegakkan ketika ku berdiri menghadap-Nya ( Allah ). Sebuah perjalanan untuk mengetahui eksistensi diri, untuk memahami betapa diri ini penuh dengan kekurangan.
 
Di tepian sungai itu ku petakan jalan hidupku, ku semaikan cita-citaku, harapanku, dan segala hal yang terbaik untukku. Itulah tempat yang penuh dengan inspirasi bagiku.
 
Bukan hanya itu, aku selalu rindu akan canda-tawa keluargaku tercinta. Keluarga yang begitu aku sayangi. memang setelah aku lulus dari SMU, aku sudah meninggalkan kampung halaman, untuk melanjutkan studiku, tepatnya di kota Bandung yang terkenal dengan kota Kembang-nya, lebih kurang dua tahun saya berada di kota kembang tentunya untuk menimba ilmu. Kemudian aku putuskan untuk merantau ke kota Bekasi, karena  ada tawaran bekerja di sebuah Lembaga Pendidikan. Akhirnya aku putuskan untuk sementara aku tinggal di Kota Bekasi.
 
Oleh itulah aku sangat selalu rindu pada kampung halamanku, ku selalu rindu pada keluargaku tercinta. pada kaum kerabat yang ramah, penuh kasih sayang yang sudah seperti saudara sendiri. Penuh dengan ketentraman hidup, kerukunan yang selalu dirindukan oleh setiap orang.

Ingin aku kembali ke Kampung Halaman, mengabdi dan mengamalkan ilmuku di sana..

Hingga aku menjadi manusia yang mampu memberikan manfaat untuk mereka. Memberikan seteguk air ketika mereka dahaga. Dan bersama-sama menuju kepada perubahan yang lebih baik lagi.

Semoga apa yang ku citakan bisa tercapai,... ...
Membangun Kampung Halaman menuju perbaikan yang luar biasa..

Depan Komputer Kerjaku.
Sandy Heryana. 
________________________________
Ada Naruto, Sandra Dewi dan MU di .


Menambah banyak teman sangatlah mudah dan cepat. Undang teman dari Hotmail, Gmail ke Yahoo! Messenger sekarang! http://id.messenger.yahoo.com/invite/
8b.

Re: Bls: [sekolah-kehidupan] (Catcil) TULISAN PERTAMA

Posted by: "Nia Robie'" musimbunga@gmail.com

Thu Jan 8, 2009 11:16 pm (PST)

Hehe maap ternyata salah:D
iyah Kang Sandy.. disini juga ada bebrapa yang dari garut.. tinggal teriak
aja yang asalnya dari garut siapa.. siapa tau pada keluar
kalo gak salah kang dikdik..

salam
nia

Pada 9 Januari 2009 13:45, Sandy Heryana <sandy_deltoej@ymail.com> menulis:

> Wa'alaikumsalam wr. wb
> Sebenarnya kampung halamannya dari Garut.
> kalau di Bekasi mah lagi merantau.
>
> Ooo.... ya salam kenal juga saya Sandy.
> jangan panggil "Pa", panggil aja saya kang sandy, coz saya masih muda
> lhooo... dan belum nikah juga
>
>
> Lembaga Pendidikannya di BAS(Bimbingan Belajar Al-Quran dan Sunnah)
> Laa-Tahazan.
> Jl. Citra Niaga 2 Blok AJ 11 Kemang Pratama 1-Bekasi
> Tlp. (021)8211420
>
> Itu mba Lembaga Pendidikannya.
> baguskan???
>
> ------------------------------
> *Dari:* Nia Robie' <musimbunga@gmail.com>
> *Kepada:* sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
> *Terkirim:* Jumat, 9 Januari, 2009 13:03:47
> *Topik:* Re: [sekolah-kehidupan] (Catcil) TULISAN PERTAMA
>
> Assalamu'allaikum wr.wb.
> kampung halamannya dimana Pak?
> o iya salam kenal..
> sepertinya saya kenal nih dengan lembaga pendidikannya. .
> berinisial B dan P bukan?
> hehe cuma nebak Pak..
>
> tulisan pertamanya bagus:)
> rapih juga..
> bersemangat!
>
> salam
> nia robie'
> B dan P Bogor
> (temennya kepala cabang B dan P Kemang Pratama, waktu di BSD)
> hehe.. kayak udah pasti aja lembaga pendidikannya itu
> kalo bukan ya tak papa
>
>
>
>
> Pada 8 Januari 2009 21:34, Sandy Heryana <sandy_deltoej@ ymail.com<sandy_deltoej@ymail.com>
> > menulis:
>
>> Kemang Pratama
>> Kamis, 08 Januari 2008
>>
>> KAMPUNG HALAMAN
>>
>> Malam yang indah berhiaskan rembulan yang memancar menerangi pekatnya
>> malam, bebintangpun berkerlip menghiasi wajah sang rembulan, angin semilir
>> berhembus menerobos celah-celah kaca jendela kamarku, diiringi nyanyian
>> binatang kecil yang bersembunyi di balik tumpukan bebatuan. Seakan kurasakan
>> sejuknya suasana KAMPUNG HALAMAN.
>>
>> Kupandangi wajah sang rembulan, begitu indah dengan cahanya yang menawan,
>> sesekali ku lirik bebintang yang bertaburan, indah serasa ingin ku
>> meraihnya.
>>
>> Di bawah keindahan sinaran rembulan dan bebintang yang berkerlipan, ku
>> teringat akan Kampung Halaman yang selalu ku rindukan. Fikirku melayang ke
>> sebuah tempat favorit yang tak pernah ku lewatkan bila ku berkunjung kesana.
>> Di tepian sungai yang hijau dengan padang rumput yang luas, dengan air
>> jernih yang tak pernah berhenti mengalir.
>>
>> Di tepi sungai itu ku banyak menuliskan kisah hidupku, perjalanan hidup
>> yang penuh dengan luka-liku, rintangan dan pelajaran yang berharga yang
>> kelak akan ku ceritakan pada keturunanku, ditemani dengan derau suara
>> binatang-binatang malam.
>>
>> Ku tuliskan kisah hidupku, lewat tarian jemari yang selalu ku tegakkan
>> ketika ku berdiri menghadap-Nya ( Allah ). Sebuah perjalanan untuk
>> mengetahui eksistensi diri, untuk memahami betapa diri ini penuh dengan
>> kekurangan.
>>
>> Di tepian sungai itu ku petakan jalan hidupku, ku semaikan cita-citaku,
>> harapanku, dan segala hal yang terbaik untukku. Itulah tempat yang penuh
>> dengan inspirasi bagiku.
>>
>> Bukan hanya itu, aku selalu rindu akan canda-tawa keluargaku tercinta.
>> Keluarga yang begitu aku sayangi. memang setelah aku lulus dari SMU, aku
>> sudah meninggalkan kampung halaman, untuk melanjutkan studiku, tepatnya di
>> kota Bandung yang terkenal dengan kota *Kembang-nya, *lebih kurang dua
>> tahun saya berada di kota kembang tentunya untuk menimba ilmu. Kemudian aku
>> putuskan untuk merantau ke kota Bekasi, karena ada tawaran bekerja di
>> sebuah Lembaga Pendidikan. Akhirnya aku putuskan untuk sementara aku tinggal
>> di Kota Bekasi.
>>
>> Oleh itulah aku sangat selalu rindu pada kampung halamanku, ku selalu
>> rindu pada keluargaku tercinta. pada kaum kerabat yang ramah, penuh kasih
>> sayang yang sudah seperti saudara sendiri. Penuh dengan ketentraman hidup,
>> kerukunan yang selalu dirindukan oleh setiap orang.
>>
>> Ingin aku kembali ke Kampung Halaman, mengabdi dan mengamalkan ilmuku di
>> sana.
>>
>> Hingga aku menjadi manusia yang mampu memberikan manfaat untuk mereka.
>> Memberikan seteguk air ketika mereka dahaga. Dan bersama-sama menuju kepada
>> perubahan yang lebih baik lagi.
>>
>> Semoga apa yang ku citakan bisa tercapai,... ...
>> Membangun Kampung Halaman menuju perbaikan yang luar biasa.
>>
>> *Depan Komputer Kerjaku.*
>> *Sandy Heryana.*
>>
>> ------------------------------
>> Ada Naruto, Sandra Dewi dan MU di
>> <http://sg.rd.yahoo.com/id/search/top2008/*http://id.promo.yahoo.com/topsearches2008/>.
>>
>>
>
>
> ------------------------------
> Pemanasan global? Apa sih itu?
> <http://id.answers.yahoo.com/question/index;_ylt=AjO3kFB4MH9t8_Wg.IsJRzLtRgx.;_ylv=3?qid=20080916002637AALjeQI>
> Temukan jawabannya di Yahoo! Answers!
>
>
9.

[Ruang Musik] Place In This World - Michael W Smith

Posted by: "Lia Octavia" liaoctavia@gmail.com   octavialia

Thu Jan 8, 2009 11:19 pm (PST)

http://mutiaracinta.multiply.com/journal/item/210/My_Place_In_This_World_-_Tempat_Kita_Di_Bumi

Sepanjang hidup kita berjalan mengarungi bumi ini yang telah ditetapkan
Allah sebagai tempat tinggal kita di dunia yang fana. Banyak orang yang
terusir dari tanah kelahiran dan negara mereka serta mengira sudah tidak ada
tempat tinggal lagi bagi mereka di bumi.
Namun, dimana pun kita berada, bukankah bumi Allah begitu luas bagi kita
semua untuk berbagi tempat tinggal dengan sesama?

Hanya dengan cahaya-Nya yang menuntun kita menuju tempat-tempat yang
dikehendaki-Nya. Sebuah alasan yang paling tepat tentang keberadaan kita di
bumi ini. Tempat kita di bumi.

Seiring dengan lagu lama yang dinyanyikan Michael W. Smith yang berjudul
"Place In This World" yang mengalun menemaniku bekerja, hari ini, menjadi
renungan bagiku; mereka yang terpaksa harus pergi dari rumah, tempat
kelahiran, dan negara mereka. Bukankah hijrah juga merupakan sebuah pilihan
yang diambil Rasulullah dulu?

Jakarta, 9 Januari 2009 at 1.30 p.m.

*******************************

Place In This World
By Michael W Smith

The wind is moving but I am standing still
A life of pages, waiting to be filled
A heart that's hopeful, a head that's full of dreams
But this becoming harder than it seems

Feels like, I'm looking for a reason
Roamin' through the night to find
My place in this world
My place in this world
Not a lot to lean on
I need Your light to help me find
My place in this world
My place in this world

If there are millions, down on their knees
Among the many, can You still hear me?
Hear me asking where do I belong?
Is there a vision that I can call my own?

Show me
I'm looking for a reason
Roamin' thorugh the night to find
My place in this world
My place in this world
Not a lot to lean on
I need Your light to help me find
My place in this world
My place in this world
10a.

Fw: (Artikel): Israel

Posted by: "Pandika Sampurna" pandika_sampurna@yahoo.com   pandika_sampurna

Thu Jan 8, 2009 11:43 pm (PST)

Mbak Lia dan anggota ESKA Yth.,
 
Saya tulis artikel ini adalah dengan tujuan untuk memberikan gambaran yang benar akan sejarah pertikaian Palestina dan Israel serta negara-negara Arab lainnya.
Ini saya tujukan biar semua tahu akan akar penyebab masalah sehingga perbincangan di milis tidak berkepanjangan.
Saya tidak ingin mencari sensasi, karena kebenaran itu hanya milik Allah.
 
Sebenarnya artikel ini hanya untuk milis ESKA, tetapi bila ingin diforward dalam bahasa Indonesia ke milis-milis lain silahkan, artikel di bawah ini sudah saya perbaiki. Namun bila ingin di terjemahkan ke bahasa Inggris, saya juga tidak melarang, tetapi tolong dipikirkan manfaatnya. Terutama hanya untuk orang asing yang tidak tahu latar belakang masalahnya.
 
Wallahu'alam.
 
Salam Hormat,
Pandika Sampurna 

--- On Fri, 1/9/09, Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com> wrote:

From: Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com>
Subject: (Artikel): Israel
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Date: Friday, January 9, 2009, 12:32 PM

Israel
Oleh: Sinang Bulawan
 
 
Saya tidak kaget bila Vatikan mengkritik keras agresi Israel dengan menyebut Gaza sebagai kamp konsentrasi raksasa yang pernah ada di dunia.
 
Saya juga bisa menerima alasan bila Pemerintah Venezuela mengusir Dubes Israel dan seluruh jajaran stafnya keluar dari negara tersebut karena agresi ke Gaza merusak tatanan perjanjian hukum internasional.
 
Saya berpendapat wajar saja bila pemerintah New Zealand melakukan aksi boikot terhadap atlit tenis Israel yang ikut lomba di negara tersebut, dan juga wajar bila pemain basket Israel dilempari saat bermain di Turki.
 
Saya kira sudah sepantasnya bila Serikat Pegawai Pemerintah Kanada mengusulkan boikot kunjungan akademisi Israel untuk datang ke negara tersebut.
 
Saya kira hal yang lumrah bila akhirnya kelompok Hizbullah di Lebanon ikut melibatkan diri dalam pertikaian antara Israel-Palestina.
 
Penilaian saya di atas dan tindakan negara-negara lain di dunia membuktikan bahwa Israel sebenarnya bukanlah semata-mata musuhnya Islam, tetapi musuh kehidupan manusia beradab di muka bumi ini. 
 
Israel atau Israil adalah sebutan bagi Nabi Ya'qub. Bani Israil adalah turunan Nabi Ya'qub yang sekarang dikenal sebagai bangsa Yahudi. Mereka dari awalnya memang sudah diistimewakan oleh Allah SWT, dengan harapan agar mereka memenuhi janji akan menyembah Allah dan tidak akan mempersekutukan-Nya dengan apapun, serta beriman kepada rasul-rasulNya. Salah satu nikmat Tuhan yang diberikan ialah mereka selalu dinaungi awan di waktu mereka berjalan di panas terik padang pasir. Mereka diberi makan Manna dan Salwa yang langsung didatangkan dari surga. Tetapi sayangnya mereka menjadi takabur, mereka hanya akan beriman hanya bila mereka bisa melihat Tuhan dengan seterang-terangnya, dan mereka ingkar terhadap Taurat dengan menjadikan anak lembu sebagai sembahannya. Selain itu mereka juga ingkar terhadap Taurat dengan menukar ayat-ayat di dalamnya sehingga mereka sembunyikan sebagian isi firman bahwa Tuhan akan mengutus sesorang Nabi dari keturunan Ismail yang
akan membangun umat besar di belakang hari, yaitu Nabi Muhammad SAW. Dengan demikian sudah jelas sekali kalau mereka sejak awalnya sudah termasuk kaum pembangkang, bukan hanya terhadap Nabi Musa, tetapi juga terhadap Allah SWT. Sehingga Allah SWT murka dengan menimpakan azab dari langit berupa sambaran halilintar terhadap mereka. Ini terjadi pada saat Nabi Musa a.s. membawa mereka (Bani Israil) keluar dari negeri Mesir sewaktu lepas dari kejaran tentara Fir'aun. Dimana mereka harus melalui laut Merah sebelah utara. Pada saat menuju tanah yang dijanjikan untuk mereka, tanah Kanaan. Tanah yang dianggap sebagai Palestina sekarang ini.
 
Kita tahu semua bahwa Nabi Ibrahim mempunyai anak yaitu Ishak dan Ismail. Ishak merupakan anak dari isteri pertama, dan hidup dengan meneruskan turunan Yahudi di daerah Yerusalem, atau Palestina sekarang. Sedang Ismail adalah anak Ibrahim dari isteri ke dua yang kemudian diungsikan ke daerah jauh di wilayah padang pasir Selatan yang dikenal sebagai jazirah Arab dan merupakan nenek moyang bangsa Arab, yang melahirkan Nabi Muhammad s.a.w.
 
Dari sinilah mulai adanya pertikaian Palestina dan Israel. Satu, bangsa Yahudi menuntut akan tanah yang dijanjikan untuk mereka, yang sekarang sudah diduduki oleh bangsa Palestina. Kedua, selain karena bangsa Palestina sebagian besar memeluk Islam, ternyata juga bangsa Yahudi atau Bangsa Israel tidak menyukai Islam karena mereka memandang bangsa mereka adalah kekasih Allah, dan kenabian itu hanyalah hak mereka karena sebagian besar Nabi berasal dari keturunan Yahudi. Betapa sakitnya orang Yahudi itu ketika melihat agama Islam dibawa oleh bangsa Arab, bukan bangsa Yahudi.
 
Maka, dengan diam-diam mereka berusaha memadamkan agama Islam. Mula-mula mereka tempuh dengan jalan berdebat, dengan cara ini mereka kira akan dapat menyusupkan rasa sangsi dan ragu ke dalam dada kaum muslimin. Dengan demikian kaum muslimin akan meninggalkan Nabi Muhammad s.a.w. Usaha-usaha ini tidak berhasil, kemudian mereka menempuh dengan jalan kekerasan, keonaran, dan hasutan-hasutan. Termasuk pada jaman Nabi Muhammad sendiri, dimana bangsa Yahudi dari Bani Qainuqa merusak dan ingkar terhadap perjanjian yang dibuat sebelumnya.
 
Jadi jangan salahkan kalau mereka sekarang ingkar terhadap perjanjian perdamaian. Kalau ternyata terhadap perjanjian dengan Allah  saja dilanggar apalagi bila hanya perjanjian dengan para nabi. Sehingga  sebenarnya mereka ini bukan hanya musuh Islam, tetapi juga musuh manusia dalam kehidupan yang beradab. Terlebih-lebih, karena pada dasarnya mereka adalah musuh Allah. 
 
 

10b.

Re: Fw: (Artikel): Israel

Posted by: "Lia Octavia" liaoctavia@gmail.com   octavialia

Fri Jan 9, 2009 12:31 am (PST)

Baik, Pak Sinang, aku mengerti. Terima kasih banyak buat penjelasannya ^_^

Salam
Lia

2009/1/9 Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com>

> Mbak Lia dan anggota ESKA Yth.,
>
> Saya tulis artikel ini adalah dengan tujuan untuk memberikan gambaran yang
> benar akan sejarah pertikaian Palestina dan Israel serta negara-negara Arab
> lainnya.
> Ini saya tujukan biar semua tahu akan akar penyebab masalah sehingga
> perbincangan di milis tidak berkepanjangan.
> Saya tidak ingin mencari sensasi, karena kebenaran itu hanya milik Allah.
>
> Sebenarnya artikel ini hanya untuk milis ESKA, tetapi bila ingin diforward
> dalam bahasa Indonesia ke milis-milis lain silahkan, artikel di bawah ini
> sudah saya perbaiki. Namun bila ingin di terjemahkan ke bahasa Inggris, saya
> juga tidak melarang, tetapi tolong dipikirkan manfaatnya. Terutama hanya
> untuk orang asing yang tidak tahu latar belakang masalahnya.
>
> Wallahu'alam.
>
> Salam Hormat,
> Pandika Sampurna
>
> --- On *Fri, 1/9/09, Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com>* wrote:
>
> From: Pandika Sampurna <pandika_sampurna@yahoo.com>
> Subject: (Artikel): Israel
> To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
> Date: Friday, January 9, 2009, 12:32 PM
>
> Israel
> Oleh: Sinang Bulawan
>
>
> Saya tidak kaget bila Vatikan mengkritik keras agresi Israel dengan
> menyebut Gaza sebagai kamp konsentrasi raksasa yang pernah ada di dunia.
>
> Saya juga bisa menerima alasan bila Pemerintah Venezuela mengusir Dubes
> Israel dan seluruh jajaran stafnya keluar dari negara tersebut karena agresi
> ke Gaza merusak tatanan perjanjian hukum internasional.
>
> Saya berpendapat wajar saja bila pemerintah New Zealand melakukan aksi
> boikot terhadap atlit tenis Israel yang ikut lomba di negara tersebut, dan
> juga wajar bila pemain basket Israel dilempari saat bermain di Turki.
>
> Saya kira sudah sepantasnya bila Serikat Pegawai Pemerintah Kanada
> mengusulkan boikot kunjungan akademisi Israel untuk datang ke negara
> tersebut.
>
> Saya kira hal yang lumrah bila akhirnya kelompok Hizbullah di Lebanon ikut
> melibatkan diri dalam pertikaian antara Israel-Palestina.
>
> Penilaian saya di atas dan tindakan negara-negara lain di dunia membuktikan
> bahwa Israel sebenarnya bukanlah semata-mata musuhnya Islam, tetapi musuh
> kehidupan manusia beradab di muka bumi ini.
>
> Israel atau Israil adalah sebutan bagi Nabi Ya'qub. Bani Israil adalah
> turunan Nabi Ya'qub yang sekarang dikenal sebagai bangsa Yahudi. Mereka dari
> awalnya memang sudah diistimewakan oleh Allah SWT, dengan harapan agar
> mereka memenuhi janji akan menyembah Allah dan tidak akan
> mempersekutukan-Nya dengan apapun, serta beriman kepada rasul-rasulNya.
> Salah satu nikmat Tuhan yang diberikan ialah mereka selalu dinaungi awan di
> waktu mereka berjalan di panas terik padang pasir. Mereka diberi makan Manna
> dan Salwa yang langsung didatangkan dari surga. Tetapi sayangnya mereka
> menjadi takabur, mereka hanya akan beriman hanya bila mereka bisa
> melihat Tuhan dengan seterang-terangnya, dan mereka ingkar terhadap Taurat
> dengan menjadikan anak lembu sebagai sembahannya. Selain itu mereka juga
> ingkar terhadap Taurat dengan menukar ayat-ayat di dalamnya sehingga mereka
> sembunyikan sebagian isi firman bahwa Tuhan akan mengutus sesorang Nabi dari
> keturunan Ismail yang akan membangun umat besar di belakang hari, yaitu Nabi
> Muhammad SAW. Dengan demikian sudah jelas sekali kalau mereka sejak awalnya
> sudah termasuk kaum pembangkang, bukan hanya terhadap Nabi Musa, tetapi juga
> terhadap Allah SWT. Sehingga Allah SWT murka dengan menimpakan azab dari
> langit berupa sambaran halilintar terhadap mereka. Ini terjadi pada saat
> Nabi Musa a.s. membawa mereka (Bani Israil) keluar dari negeri Mesir sewaktu
> lepas dari kejaran tentara Fir'aun. Dimana mereka harus melalui laut Merah
> sebelah utara. Pada saat menuju tanah yang dijanjikan untuk mereka, tanah
> Kanaan. Tanah yang dianggap sebagai Palestina sekarang ini.
>
> Kita tahu semua bahwa Nabi Ibrahim mempunyai anak yaitu Ishak dan Ismail.
> Ishak merupakan anak dari isteri pertama, dan hidup dengan meneruskan
> turunan Yahudi di daerah Yerusalem, atau Palestina sekarang. Sedang Ismail
> adalah anak Ibrahim dari isteri ke dua yang kemudian diungsikan ke daerah
> jauh di wilayah padang pasir Selatan yang dikenal sebagai jazirah Arab dan
> merupakan nenek moyang bangsa Arab, yang melahirkan Nabi Muhammad s.a.w.
>
> Dari sinilah mulai adanya pertikaian Palestina dan Israel. Satu, bangsa
> Yahudi menuntut akan tanah yang dijanjikan untuk mereka, yang sekarang sudah
> diduduki oleh bangsa Palestina. Kedua, selain karena bangsa Palestina
> sebagian besar memeluk Islam, ternyata juga bangsa Yahudi atau Bangsa Israel
> tidak menyukai Islam karena mereka memandang bangsa mereka adalah kekasih
> Allah, dan kenabian itu hanyalah hak mereka karena sebagian besar Nabi
> berasal dari keturunan Yahudi. Betapa sakitnya orang Yahudi itu ketika
> melihat agama Islam dibawa oleh bangsa Arab, bukan bangsa Yahudi.
>
> Maka, dengan diam-diam mereka berusaha memadamkan agama Islam. Mula-mula
> mereka tempuh dengan jalan berdebat, dengan cara ini mereka kira akan dapat
> menyusupkan rasa sangsi dan ragu ke dalam dada kaum muslimin. Dengan
> demikian kaum muslimin akan meninggalkan Nabi Muhammad s.a.w. Usaha-usaha
> ini tidak berhasil, kemudian mereka menempuh dengan jalan kekerasan,
> keonaran, dan hasutan-hasutan. Termasuk pada jaman Nabi Muhammad sendiri,
> dimana bangsa Yahudi dari Bani Qainuqa merusak dan ingkar terhadap
> perjanjian yang dibuat sebelumnya.
>
> Jadi jangan salahkan kalau mereka sekarang ingkar terhadap perjanjian
> perdamaian. Kalau ternyata terhadap perjanjian dengan Allah saja
> dilanggar apalagi bila hanya perjanjian dengan para nabi. Sehingga sebenarnya
> mereka ini bukan hanya musuh Islam, tetapi juga musuh manusia dalam
> kehidupan yang beradab. Terlebih-lebih, karena pada dasarnya mereka adalah
> musuh Allah.
>
>
>
>
>
11a.

(Maklumat) Rapat Perdana Charity Event Lapas Tangerang

Posted by: "wiwiek sulistyowati" winiez15@yahoo.com   winiez15

Thu Jan 8, 2009 11:45 pm (PST)

Assalamulaikum wr wb,
 
Seperti yang telah di woro-woro sebelumnya, Sekolah Kehidupan, Insya Allah akan mengadakan kegiatan Charity Event di Lapas Tangerang pada bulan Maret 2009.
Bagi teman-teman yang berminat bergabung menjadi panitia kegiatan ini, dapat menghadiri rapat perdana, yang insya Allah diadakan
 
hari/tanggal: Ahad/11 Januari 2009
waktu        : 11.00 s/d selesai
agenda      : penjelasan job desc, fiksasi acara dll
tempat       : Masjid di Gedung Perpus Diknas Jl. Jend. Sudirman Jakarta (samping ratu Plaza)
 
Info lebih lanjut bisa menghubungi saya di 08128747415
 
ditunggu kedatangan teman-teman.
 
Wasalam
Wiwiek
 
 
 
 
 

11b.

Re: (Maklumat) Rapat Perdana Charity Event Lapas Tangerang

Posted by: "Loiy Anni" loiyloi@yahoo.com   loiyloi

Fri Jan 9, 2009 12:07 am (PST)

Wa'alaikumussalam wr wb,

Pengen ikut..
tapi kalau misalnya dateng agak telat bisa gak Mbak..??
soale minggu jadwal anter papa mertua berobat dulu, dan biasanya sampe tengah hari :)

Makasih,
-loiy-

________________________________
From: wiwiek sulistyowati <winiez15@yahoo.com>
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Friday, January 9, 2009 14:44:15
Subject: [sekolah-kehidupan] (Maklumat) Rapat Perdana Charity Event Lapas Tangerang

Assalamulaikum wr wb,

Seperti yang telah di woro-woro sebelumnya, Sekolah Kehidupan, Insya Allah akan mengadakan kegiatan Charity Event di Lapas Tangerang pada bulan Maret 2009.
Bagi teman-teman yang berminat bergabung menjadi panitia kegiatan ini, dapat menghadiri rapat perdana, yang insya Allah diadakan

hari/tanggal: Ahad/11 Januari 2009
waktu : 11.00 s/d selesai
agenda : penjelasan job desc, fiksasi acara dll
tempat : Masjid di Gedung Perpus Diknas Jl. Jend. Sudirman Jakarta (samping ratu Plaza)

Info lebih lanjut bisa menghubungi saya di 08128747415

ditunggu kedatangan teman-teman.

Wasalam
Wiwiek







New Email names for you!
Get the Email name you&#39;ve always wanted on the new @ymail and @rocketmail.
Hurry before someone else does!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/
12.

SUSAN KECIL SUKA MATAHARI

Posted by: "Susanti" susanti@shallwinbatam.com

Thu Jan 8, 2009 11:48 pm (PST)

SUSAN KECIL SUKA MATAHARI

PAGI

Pahatan warna apa yang dimau langit?
Setitik debu berwarna kelabu atu sekotak krayon?
Mengingat pohon jambu di sebelah rumah baru berbuah,
Tolong jangan tanyakan itu padaku!
Karena burung gereja saja tak ambil pusing kelihatannya
Tetap terbang dan bercicit riang seperti anak tk

Sudahkah loteng-loteng ini ditanya?
Mengapa hanya ada warna bata, genteng, asbes, bahkan jemuran?
Pernahkah antena-antena ini diminta bersua?
Sudah berapa lama bertengger di sana demi peradaban

Pagi adalah sekardus carik-carik pertanyaan tentang sebuah hidup baru
Jangan lupa juga untuk berdebat dengan secarik puisi dan secangkir kopi
Dimana dunia akan meletakkan aku?

==
Susan kecil suka matahari, bermain di ladang ubi, di tengah teriknya setiap hari. Susan kecil suka tanah, menggali-gali mereka dan menanaminya dengan daun cocor bebek. Susan kecil suka hujan, tengadahkan tangan setiap kali ia datang. Basah kuyup hingga dimarahi dan dijewer Ibu. Susan kecil suka rumput dan ilalang, membuat sarang di tengah-tengahnya. Berbaring di sana amati serakan awan. Susan kecil suka angin, membuat sendiri genta angin, nikmati suara dentingannya di depan jendela.
Susan yang duduk di bangku SD tetap suka semua itu, tapi semua itu hampir tak ada. Tak disadarinya bahwa dia kecewa.
Susan yang di SMP tak pernah lupa semua itu, tapi semua itu kian menghilang. Berubah jadi perumahan dan jalan aspal. Desau anginnya pun sudah tak sama. Hati kecilnya mulai sadar bahwa di kecewa.
Susan yang di SLTA bahkan mematri itu semua dalam-dalam pada otaknya, tapi semua itu benar-benar tak nampak. Bahkan kepenatan semakin tergubah. Seluruh sel-selnya setuju kalau dia merasa sangat kecewa.
Susan dewasa kian lelah mengenangnya, sebab kenangannya hanya terisap atmosfer yang penuh karbon monoksida. Percuma merasa kecewa, berontak hatinya.
Semuanya memang tak akan sama.

-sky-

Kepada para penghuni Bandung: runtuhkan beton-beton itu dan tanam kembali pohon-pohon yang kau tebangi.
13.

[Ruang Lobby] Murid Baru

Posted by: "Ira Sudiharjo" irasudiharjo@yahoo.co.id   irasudiharjo

Fri Jan 9, 2009 1:32 am (PST)

Kehidupan adalah proses belajar yang tiada pernah terputus
kemarin, hari ini, esok sampai maut menjemput.

Aku murid baru di sekolah kehidupan belajar dan menambah ilmu tentang hidup yang sekarang ini.

http://irasudiharjo.blogspot.com

Salam kenal

ira

14a.

Re: [Lonceng] Happy birthday to Mas Nursalam

Posted by: "Nursalam AR" nursalam.ar@gmail.com

Fri Jan 9, 2009 1:35 am (PST)

Duh,jadi terharudi usia ke-23 (halah:) ini ada tahniah untuk milad saya.

Terima kasih doanya, Sahabat:).

Tabik,

Nursalam AR

2009/1/5 Lia Octavia <liaoctavia@gmail.com>

> Selamat hari lahir buat Mas Nursalam yang jatuh tepat pada hari ini, 6
> Januari 2009. Semoga Allah senantiasa membimbing setiap langkah dalam
> menapaki hari-hari ke depan. Amin.
>
> Salam
> Lia
>
>

--
-"Let's dream together!"
Nursalam AR
Translator, Writer & Writing Trainer
0813-10040723
E-mail: salam.translator@gmail.com
YM ID: nursalam_ar
http://nursalam.multiply.com
Recent Activity
Visit Your Group
Biz Resources

Y! Small Business

Articles, tools,

forms, and more.

Yahoo! Groups

Special K Challenge

Join others who

are losing pounds.

Everyday Wellness

on Yahoo! Groups

Find groups that will

help you stay fit.

Need to Reply?

Click one of the "Reply" links to respond to a specific message in the Daily Digest.

Create New Topic | Visit Your Group on the Web

Tidak ada komentar: