Disayang Allah
Oleh : Zulhendri zk is
وَمَنْ أَحْسَنُ دِيناً مِّمَّنْ أَسْلَمَ وَجْهَهُ لله وَهُوَ مُحْسِنٌ واتَّبَعَ مِلَّةَ إِبْرَاهِيمَ حَنِيفاً وَاتَّخَذَ اللّهُ إِبْرَاهِيمَ خَلِيلاً
4.125. Dan siapakah yang lebih baik agamanya dari pada orang yang ikhlas menyerahkan dirinya kepada Allah, sedang diapun mengerjakan kebaikan, dan ia mengikuti agama ibrahim yang lurus ? Dan Allah mengambil ibrahim menjadi kesayanganNya
Ingin disayang Allah....?
Pemilik Langit dan bumi,surga dan neraka
Akan menyayangi kita....
Caranya...?
Iklas dalam beribadah...
Apa itu ikhlas..beribadah hanya untuk Allah.....
Kemudian berbuat baik...
Apa itu berbuat baik...apa saja yang mendatangkan kebaikan..
kemudian mengikuti agama ibrahim
apa itu agama ibrahim,agama tauhid yaitu Islam...
apa itu tauhid...Allah segala galanya,tidak bercabang..yakin sama Allah dan yakin dengan paranormal bukan tauhid namanya...
Kalau ibadah kita sudah ikhlas, banyak berbuat baik, tauhid kita benar maka Allah akan menyayangi kita seperti Allah menyayangi Ibrahim....
Salam/maaf www.zulhendri-zkis.net
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
website: http://dtjakarta.or.id/
====================================================
Tidak ada komentar:
Posting Komentar