Buat para hamba Allah yang berilmu dan di Muliakan Oleh Allah saya mau bertanya ,saya memiliki saudara dia bekerja di suatu tempat hiburan yang berlatar belakang karaoke dan bilyard namun klau saya perhatikan setiap pengunjung yang datang disuguhi minuman beralkohol dan tempat tersebut menyediakan layanan teman perempuan yang dibayar perjam .. Dimana perempuan yang ditawarkan tersebut saya lihat hampir tidak ada bedanya dengan maaf"pelacur" karna bisa diapakan saja selain di maaf "setubuhi" karna t4 tersebut tidak menyediakan ..
Saya telah berkali" mmberi nasehat pada saudara saya tersebut namun dia menilai kerjanya baik dan halal halal saja .. Padahal saya pernah mendengar bahwa yang minum minuman keras,yang menjual,yang menyuguhkan semua sama saja Dosanya di mata Allah .. Apakah yang saya sampaikan padanya salah ???
Mohon berikan hadis dan Ayat-ayat Al-Qur'an yang bisa saya sampaikan pada saudara saya tersebut karna selama ini dia hanya merasa sebagai penghubung atau penyambung lidah saja akan pemesanan wanita2 tersebut sehingga tidak merasa ikut berdosa !!
Terimakasih sebelumnya
Assalamualaikum
Abi
Powered by Telkomsel BlackBerry®
------------------------------------
====================================================
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
website: http://dtjakarta.or.id/
====================================================Yahoo! Groups Links
<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/daarut-tauhiid/
<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional
<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/daarut-tauhiid/join
(Yahoo! ID required)
<*> To change settings via email:
daarut-tauhiid-digest@yahoogroups.com
daarut-tauhiid-fullfeatured@yahoogroups.com
<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
daarut-tauhiid-unsubscribe@yahoogroups.com
<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar