Minggu, 07 April 2013

[daarut-tauhiid] Harta dan Anak² yg Membawa Keselamatan !

 

Firman اَللّهُ سبحانه وتعالى, "Dan sekali-kali
bukanlah harta dan bukan (pula) anak² kamu yg mendekatkan kamu kepada Kami
sedikitpun, tetapi orang² yg beriman dan mengerjakan amal² saleh. Mereka itulah
yg memperoleh balasan yg berlipat ganda disebabkan apa yg telah mereka kerjakan
dan mereka aman sentosa di tempat² yg tinggi (dalam syurga)" (QS. Saba,
34;37)

Berdasarkan ayat diatas, bagi orang yg beriman dan beramal saleh, harta mereka
akan menjadikan mereka dekat dengan اَللّهُ سبحانه وتعالى
Sebab mereka menafkahkannya pada jalan yg semestinya.

Begitu halnya dengan anak²nya.
Dengan kehadiran anak²nya, mereka smakin dekat dengan اَللّهُ. Sebab mereka di didik sesuai dengan
Manhaj (metode) اَللّهُ dan setelah mereka wafat, kebaikan anak²nya sampai kepada arwah mereka.

3 pahala yg terus mengalir walau qt sdh wafat adlh
1 harta yg terus mengalir
2 ilmu yg bermanfaat
3 doa anak yg sholeh.

Kenapa doa anak yg terakhir, karena tidak bisa langgeng, maksimal sd anak tsb
wafat.

Dan kenapa harta diurutan pertama, karena harta yg terus mengalir = wakaf.
Bisa terus menerus bermanfaat selamanya.

Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan
hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan
tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir seratus biji. Allah melipat gandakan
(ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya)
lagi Maha Mengetahui. (Al-Baqarah 261).

Banyak doa untuk harapan lebih baik lagi. Insya Allah semua kebaikan 
dikabulkan Allah SWT  untuk hidup kita dengan  umur panjang yang
sehat, banyak rejeki,  sukses dll.

Semua ilmu bisa kita manfaatkan utk kebaikan, semua cita2 bisa diwujudkan,
tergantung bgmn qt memanfaat usia tersisa ini.
Surah Al-Kahfi 18 ayat 46 "Amal Kebajikan Yang Terus
Menerus adalah lebih baik pahalanya di sisi Allah serta lebih baik menjadi
harapan"

Ber-Wakaflah untuk investasi akhirat kita, Keuntungan Mengalir Abadi Dunia
Akhirat.

__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (1)
Recent Activity:
====================================================
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
       website:  http://dtjakarta.or.id/
====================================================
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: