Senin, 08 Maret 2010

[daarut-tauhiid] Madu itu Obat

 

Assalamu'alaikum wr wb,

http://media-islam.or.id/2010/03/07/madu-itu-obat
Madu itu Obat

"Kemudian makanlah dari tiap macam buah-buahan dan tempuhlah
jalan Tuhanmu yang telah dimudahkan bagimu. Dari perut lebah itu ke luar
minuman madu yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang
menyembuhkan bagi manusia." [An Nahl:69]

Madu itu obat, demikian firman Allah dalam surat An Nahl ayat 69. Begitu pula hadits
Nabi di bawah:

Dari Ibnu Abbas r.a. Rasulullah bersabda : "Kesembuhan
(obat) itu ada pada tiga hal: dengan minum madu, pisau hijamah (bekam), dan
dengan besi panas. Dan aku melarang ummatku dengan besi panas." (Hadist
Bukhari)

Dari Ensiklopedi MS Encarta:

Bee honey is an important constituent of the diet of many
animals, such as bears and badgers, and is put to many uses by humans (MS
Encarta, Honey)
http://www.everythingabout.net/articles/biology/animals/arthropods/insects/bees/honey/

Madu lebah merupakan makanan diet penting bagi banyak
binatang seperti beruang dan badger dan banyak digunakan oleh manusia. Sebagai
contoh beruang tahan hibernasi (tidur tanpa makan) berbulan-bulan dengan
memakan madu sebelumnya tanpa kehilangan tenaga.

Berobat dengan cara meminum madu

Hadis riwayat Abu Said Al-Khudri ra., ia berkata:

Adaseorang lelaki datang kepada Nabi
saw. lalu berkata: Saudaraku merasa mual-mual perutnya. Rasulullah saw.
bersabda: Minumkanlah madu! Setelah orang itu memberi minum madu kepada
saudaranya, dia datang lagi kepada Nabi saw. dan melapor: Aku telah
meminumkannya madu tetapi dia malah bertambah mulas. Kejadian itu berulang
sampai tiga kali. Pada kali yang keempat Rasulullah saw. tetap bersabda:
Minumkanlah madu! Orang itupun masih saja melapor: Aku benar-benar telah
meminumkannya madu tetapi dia malah bertambah mulas, maka Rasulullah saw.
bersabda: Maha benar Allah (dalam firman-Nya, surat An-Nahl ayat 69) dan ada yang tidak
beres dengan perut saudaramu itu (madunya tidak diminum). Akhirnya Rasulullah
saw. sendiri yang meminumkannya madu dan saudara orang itupun sembuh. (Shahih
Muslim No.4107)

Minumlah madu "Asli" 1-2 sendok makan 3x sehari (pagi,
siang, dan malam). Banyak madu ternyata isinya cuma gula jawa sehingga
disemuti. Madu asli biasanya ada gasnya sehingga jika dibuka seperti ada bunyi
ploh dan tidak disemuti. Madu Apiari Pramuka di Cibubur (dekat pintu keluar tol
Jagorawi Cibubur) cukup baik.

Kakak ipar saya ketika menderita penyakit wasir yang hebat
sehingga keluar darah serta harus pakai ban Vespa untuk duduk, akhirnya dengan
minum madu 3 x sehari berhasil sembuh. Saya pribadi Alhamdulillah meski dulu
sempat kena penyakit Maag, saat ini tidak kambuh lagi dengan makan yang teratur
dan sering minum madu.

Dari artikel Ensiklopedi Wikipedia di bawah, ternyata Madu
dapat menyembuhkan penyakit Flu, Diabetes, Kerusakan Usus, Batuk, dan
sebagainya. Bahkan sebagai makanan yang bisa meningkatkan stamina, otomatis
madu membuat kita lebih kuat sehingga lebih tahan terhadap penyakit, dan jika
terkena penyakit lebih cepat penyembuhannya.

http://en.wikipedia.org/wiki/Honey
In Hinduism, honey (Madhu) is one of the five elixirs of
immortality (Panchamrita).
The main uses of honey are in cooking, baking, as a spread
on breads, and as an addition to various beverages such as tea and as a
sweetener in some commercial beverages

For at least 2700 years, honey has been used by humans to
treat a variety of ailments through topical application, but only recently have
the antiseptic and antibacterial properties of honey been chemically explained.

Wound gels that contain antibacterial raw honey and have
regulatory approval for wound care are now available to help conventional
medicine in the battle against drug resistant strains of bacteria MRSA. As an
antimicrobial agent honey may have the potential for treating a variety of
ailments. One New Zealand researcher says a particular type of honey (Manuka honey) may be useful in
treating MRSA infections. Antibacterial properties of honey are the result of
the low water activity causing osmosis, hydrogen peroxide effect, high acidity,
and the antibacterial activity of methylglyoxal.

Honey appears to be effective in killing drug-resistant
biofilms which are implicated in chronic rhinosinusitis.

Topical honey has been used successfully in a comprehensive
treatment of diabetic ulcers when the patient cannot use other topical
antibiotics.

Madu berhasil menyembuhkan Diabetes (penyakit gula).

Antioxidants in honey have even been implicated in reducing
the damage done to the colon in colitis. Such claims are consistent with its
use in many traditions of folk medicine.

Antioksidan di madu mengurangi (bahkan bisa menyembuhkan)
kerusakan pada usus.

Honey has also been used for centuries as a treatment for
sore throats and coughs, and according to recent research may in fact be as
effective as many common cough medicines. It is important to remember however
that this is an initial study with a small sample size.

Mixed with lemon juice and consumed slowly, honey coats the
throat, alleviating discomfort. The antibacterial and antiseptic properties of
honey aid in healing sore throats and laryngitis.

Madu dipakai untuk menyembuhkan radang tenggorokan dan
batuk. Menurut riset baru2 ini, madu sama efektifnya dengan obat2 modern.
===
Belajar Islam sesuai Al Qur'an dan Hadits
http://media-islam.or.id
Milis Ekonomi Nasional: ekonomi-nasional-subscribe@yahoogroups.com

Selalu bisa chat di profil jaringan, blog, atau situs web pribadi! Yahoo! memungkinkan Anda selalu bisa chat melalui Pingbox. Coba! http://id.messenger.yahoo.com/pingbox/

__._,_.___
Recent Activity:
====================================================
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
       website:  http://dtjakarta.or.id/
====================================================
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: