Jumat, 27 Juni 2008

[FISIKA] Digest Number 2458

Messages In This Digest (9 Messages)

1a.
Re: Kesetrum Listrik From: ANDIK MUSTIKA
1b.
Re: Kesetrum Listrik From: leohabib1986
2a.
kesetrum listrik From: Danny Sapan
2b.
Re: kesetrum listrik From: iswahyudhi
3a.
cermin From: IqRo physics
3b.
Re: cermin From: Muhammad Nurcholis
3c.
Re: cermin From: Franky Djutanta
4.
Scientists say Martian soil could support life From: fakfungfakmustafe
5a.
Re: Tanya: THE BUTTERFLY EFFECT (bukannya ada di wiki?) From: Franky Djutanta

Messages

1a.

Re: Kesetrum Listrik

Posted by: "ANDIK MUSTIKA" ahmustika@yahoo.com   ahmustika

Thu Jun 26, 2008 3:25 am (PDT)

Akibat dari tersetrum listrik tergantung dari jumlah arus yang di lewat pada orang tersebut. karena arus berhubungan dengan hambatan dan tegangan, maka kontak orang dengan aliran listrik ditentukan oleh dua faktor ini. Hal ini akan menentukan tingkat luka korban. jika kulit basah atau permukaanya luka, hambatan akan menurun dengan cepat, menyebabkan arus mengalir secara cepat melalui aliran darah dan jaringan.

jari kering setiap elektrode R:100000 ohm, I silahkan dihitung menggunakan hukum ohm..
misal Vnya 110 V maka I=1.1 mA, jari basah setiap elektroda R: 40000 ohm, I= 2.8 mA, jika jari dicelupkan garam setiap electroda R= 16000 ohm, I= 6.8 mA,
kabelnya dicengkeram setiap electroda R= 1200, I=92.0 mA

efeknya seperti dibawah ini

AC 1-3 mA 60 Hz atau DC 5 mA-->orang sadar kalau dia kesetrum
6-9 70 --> kelumpuhan, tidak dapat melepaskan diri
25 80 --> membahayakan kehidupan dari hati, kegagalan bernafas.
100 100 --.> kejang, kematian.

----- Original Message ----
From: leohabib1986 <leohabib1986@yahoo.com>
To: fisika_indonesia@yahoogroups.com
Sent: Tuesday, June 24, 2008 7:54:06 PM
Subject: [FISIKA] Kesetrum Listrik

Kalo kita kesetrum listrik itu terpental atau tertarik?
atau bisa dua-duanya?

1b.

Re: Kesetrum Listrik

Posted by: "leohabib1986" leohabib1986@yahoo.com   leohabib1986

Thu Jun 26, 2008 1:30 pm (PDT)

Di film2 kan, kalo ada orang kesetrum jadi kayak nggak bisa dilepas
gitu. Apa bener? Apa bukan sebaliknya?

2a.

kesetrum listrik

Posted by: "Danny Sapan" danny_c_sapan@yahoo.co.id   danny_c_sapan

Thu Jun 26, 2008 3:25 am (PDT)

yang saya tahu,pada prinsipnya tegangan listrik akan mengalir dari tegangan tinggi ke tegangan rendah.terpentalnya seseorang,karena tegangan listrik dikarenakan tegangan kejut (surge voltage),menerpa tubuh orang tersebut.tegangan kejut bervoltage/bertegangan besar.sebagai contoh,walau tegangan PLN mungkin110/220V AC,akan tetapi tegangan seperti ini apabila tersentuh anggota tubuh seseorang,akan sangat berbahaya.listrik mengalir,bukan seperti air yang mengalir memiliki jeda waktu detik.namun,listrik mengalir sepersekian detik,dengan kata lain,listrik mengalir sangat cepat sekali..dan tubuh kita ini merupakan penghantar listrik.setiap se-sel dalam tubuh kita memiliki tergangan namun bertegangan kecil,berukuran milivolt.tertariknya seseorang saat terkena listrik,mungkin disebabkan saat terkena kejutan listrik,saraf orang tersebut tidak bereaksi,sehingga mungkin saja orang tersebut tidak dapat menggerakkan tubuhnya untuk menjauhi sumber listrik
itu.apalagi,kalau tegangan listrik itu besar..
maaf sebelumnya,kalau penjelasan saya ini kurang ilmiah,namun yang saya pahami selama ini,begitu,harap maklum.
terima kasih,salam fisika.

__________________________________________________________
Dapatkan nama yang Anda sukai!
Sekarang Anda dapat memiliki email di @ymail.com dan @rocketmail.com.
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
2b.

Re: kesetrum listrik

Posted by: "iswahyudhi" b733cfm56@yahoo.co.id   b733cfm56

Thu Jun 26, 2008 8:14 am (PDT)

--- In fisika_indonesia@yahoogroups.com, Danny Sapan
<danny_c_sapan@...> wrote:
>
> yang saya tahu,pada prinsipnya tegangan listrik akan mengalir dari
tegangan tinggi ke tegangan rendah.terpentalnya seseorang,karena
tegangan listrik dikarenakan tegangan kejut (surge voltage),menerpa
tubuh orang tersebut.tegangan kejut bervoltage/bertegangan
besar.sebagai contoh,walau tegangan PLN mungkin110/220V AC,akan tetapi
tegangan seperti ini apabila tersentuh anggota tubuh seseorang,akan
sangat berbahaya.listrik mengalir,bukan seperti air yang mengalir
memiliki jeda waktu detik.namun,listrik mengalir sepersekian
detik,dengan kata lain,listrik mengalir sangat cepat sekali..dan tubuh
kita ini merupakan penghantar listrik.setiap se-sel dalam tubuh kita
memiliki tergangan namun bertegangan kecil,berukuran
milivolt.tertariknya seseorang saat terkena listrik,mungkin disebabkan
saat terkena kejutan listrik,saraf orang tersebut tidak
bereaksi,sehingga mungkin saja orang tersebut tidak dapat menggerakkan
tubuhnya untuk menjauhi sumber listrik
> itu.apalagi,kalau tegangan listrik itu besar..
> maaf sebelumnya,kalau penjelasan saya ini kurang ilmiah,namun yang
saya pahami selama ini,begitu,harap maklum.
> terima kasih,salam fisika.
>
> alasan anda memang benar...sebenarnya kalau kita hanya tersentuh
sedikit saja akan kesetrum dikarenakan loncatan arus listrik itu
sendiri tapi jika kita pegang dengan kuat positif touch pada kabel
plus dan kaki/badan kita betul2 menjadi ground yang positif maka arus
yang mengalir akan sedikit rasanya seperti geli kesemutan. makanya
lebih baik betul2 terputus dalam arti badan tidak menyentuh ground
atau nyambung seperti kalimat diatas...kalau ragu jangan berurusan
dengan listrik hehehe...emangnya orang PLN....
> pada prinsinya badan kita sebagian besar terdiri dari air yang
memiliki ion negatif yang baik
>maaf kalau ini salah..maklum bukan ahlinya sih
__________________________________________________________
> Dapatkan nama yang Anda sukai!
> Sekarang Anda dapat memiliki email di @ymail.com dan @rocketmail.com.
> http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
>

3a.

cermin

Posted by: "IqRo physics" iqro_physics@yahoo.com   iqro_physics

Thu Jun 26, 2008 4:04 am (PDT)

dear all miliseeeeerz
    saya pernah baca buku (bab optik), disitu dinyatakan bahwa jarak benda ke cermin adalah sama dengan jarak bayangan ke cermin,,,,,
    pertanyaan saya, gimana kita mengukur jarak bayangan tersebut, padahal yang saya tahu, tebal cermin hanya beberpa milimeter.....
    mohon penjelasan....
regard,
iqbal

3b.

Re: cermin

Posted by: "Muhammad Nurcholis" cholis@sindotechno.net   n_cholize

Thu Jun 26, 2008 1:32 pm (PDT)

kalau itu cermin datar, yang saudara sampaikan benar..
adapun, bayangan yang dibentuk oleh cermin datar adalah maya, jadi
secara fisis kita tidak dapat mengukur bayangan tersebut. Terkait
dengan ketebalan cermin, saya kira kalau kita sudah mengetahui berapa
jarak benda ke cermin itu akan sama saja dengan jarak bayangan ke
cermin. Karena pada dasarnya, bayangan tersebut berimpit dengan bidang
cermin.
Mohon koreksi
Regards
--- In fisika_indonesia@yahoogroups.com, IqRo physics
<iqro_physics@...> wrote:
>
> dear all miliseeeeerz
> saya pernah baca buku (bab optik), disitu dinyatakan bahwa jarak
benda ke cermin adalah sama dengan jarak bayangan ke cermin,,,,,
> pertanyaan saya, gimana kita mengukur jarak bayangan tersebut,
padahal yang saya tahu, tebal cermin hanya beberpa milimeter.....
> mohon penjelasan....
> regard,
> iqbal
>

3c.

Re: cermin

Posted by: "Franky Djutanta" frank080shadow@yahoo.com   frank080shadow

Thu Jun 26, 2008 1:32 pm (PDT)

Sedikit sharing....

Dulu sewaktu saya mengikuti KIR fisika di smp...saya pernah melakukan percobaan untuk mengukur jarak bayangan...Cara yang dilakukan adalah dengan menatapkan mata kita pada cermin/melihat ke cermin (jangan sampai menutup objek/benda) lalu di sebelah cermin kita memegang penggaris sambil memperkirakan bayangan tepat/sama panjangnya dengan penggaris yang kita gunakan sebagai alat ukur (penggaris dimaju-mundurkan sesuai dengan penglihatan mata ke cermin untuk menyesuaikan dengan bayangan<untuk keakuratan mata pengamat dipastikan masih normal atau sudah menggunakan kacamata apabila sudah tidak normal>)...Maka hasil pengukuran jarak bayangan yang didapatkan akan hampir sama/mendekati jarak benda ke cermin...(kesalahan dalam pengukuran yang menyebabkan perbedaan)..

Memang tebal cermin hanya beberapa milimeter saja..tetapi bayangan bukan berada di dalam cermin...bayangan ada di belakang cermin karena sifat dari cermin yang memantulkan cahaya...sehingga terbentuk bayangan di belakang cermin...

Mohon maaf jika ada kesalahan....Mungkin ada teman-teman milizz yang bisa membagikan cara lainnya yang lebih akurat untuk menentukan jarak bayangan...

Regards,
Franky Djutanta

----- Original Message ----
From: IqRo physics <iqro_physics@yahoo.com>
To: fisika_indonesia@yahoogroups.com
Sent: Thursday, June 26, 2008 12:57:40 PM
Subject: [FISIKA] cermin

dear all miliseeeeerz
saya pernah baca buku (bab optik), disitu dinyatakan bahwa jarak benda ke cermin adalah sama dengan jarak bayangan ke cermin,,,,,
pertanyaan saya, gimana kita mengukur jarak bayangan tersebut, padahal yang saya tahu, tebal cermin hanya beberpa milimeter... .
mohon penjelasan.. ..

regard,

iqbal


4.

Scientists say Martian soil could support life

Posted by: "fakfungfakmustafe" nirijna@yahoo.com   fakfungfakmustafe

Thu Jun 26, 2008 1:32 pm (PDT)

http://www.surau.net/index.php?action=fullnews&showcomments=1&id=42

Scientists say Martian soil could support life

27 June, 2008 by Gazebo Valado

LOS ANGELES (Reuters) - "Flabbergasted" NASA scientists said on
Thursday that first analysis of Martian soil appeared to contain the
requirements to support life.

Scientists working on the Mars Phoenix Lander mission said preliminary
analysis by the lander's instruments on a sample of soil scooped up by
its robotic arm had shown it to be much more alkaline than expected.

"We basically have found what appears to be the requirements, the
nutrients, to support life whether past present or future," Sam
Kounaves, the lead investigator for the wet chemistry laboratory, told
journalists.

"It is the type of soil you would probably have in your back yard, you
know, alkaline. You might be able to grow asparagus in it really well.
... It is very exciting for us."

"We were all flabbergasted at the data we got back," Kounaves said.

The scientists would not go as far as saying they now believe that
life, even mere microbes, definitively existed on Mars, saying the
results were very preliminary and more analysis was needed.

"There is nothing about the soil that would preclude life. In fact it
seems very friendly.... there is nothing about it that is toxic,"
Kounaves said

Phoenix landed on Mars on May 25 after a 10-month journey.

5a.

Re: Tanya: THE BUTTERFLY EFFECT (bukannya ada di wiki?)

Posted by: "Franky Djutanta" frank080shadow@yahoo.com   frank080shadow

Thu Jun 26, 2008 1:36 pm (PDT)

Saya setuju dengan usul bahwa lebih baik sebelum bertanya, anggota milis googling terlebih dahulu..karena saya menyadari saya juga pernah bertanya sebelum googling dan akhirnya saya merasa pertanyaan saya tersebut tidak patut ditanyakan di dalam milis...

Tapi saya kurang setuju dengan pernyataan 'milis ini bwt orang2 yg mau serius berkutat di fisika, adu argumen ilmiah seputar riset2 terbaru'...saya pikir milis ini ada untuk semua orang yang SENANG dan TERTARIK akan sains fisika...jadi bukan hanya untuk orang2 yang mau serius berkutat di bidang fisika...karena pada dasarnya fisika ada bukan hanya untuk orang2 yang mau serius dalam bidang fisika..karena fisika itu sendiri sebenarnya ilmu yang ada dalam hidup kita sehari-hari(Ini pelajaran pertama yang saya dapat sewakatu belajar fisika dan sampai detik ini tidak pernah saya lupakan)....

Saya juga tidak sependapat bahwa milis ini hanya untuk adu argumen ilmiah seputar riset2 terbaru..namanya juga milis FISIKA_INDONESIA..toh artinya siapapun yang suka fisika boleh2 saja melayangkan pertanyaan nya seputar fisika ke milis ini, meskipun dia bukan seorang tetua fisika...saya pikir ibu rumah tangga yang penasaran dan bertanya kepada milis ini 'kenapa sebuah botol selai yang diisi air sampai penuh lalu ditutup rapat dan dimasukkan ke dalam kulkas bisa pecah?'...saya yakin hal tersebut diperbolehkan dalam milis ini.....

Jadi menurut saya..it's fine kalau mugkin pertanyaan2 nya menurut sebagian besar ilmuan atau tetua fisika merupakan pertanyaan tidak becus atau konyol...apa salahnya kalau memang pertanyaan itu lahir dari rasa penasaran dan berhubungan dengan fisika...Akan tetapi, memang lebih baik sebelum bertanya kita googling terlebih dahulu....Tetapi ada kalanya beberapa orang yang suka fisika mungkin tidak mengerti bahasa2 yang dipampang di sejumlah website...justru itu milis ini ada berusaha untuk melengkapi satu sama lain demi kemajuan sains di negara kita...

Dan mengenai email ttg e-book..saya pikir hal tersebut bisa diterima bila yang bertanya baru bergabung di milis ini...yah..logikanya kalau orang tersebut baru brgabung di milis ini setelah adanya post ttg e-book tersebut...yah pastinya tidak salah kalau dia menanyakan pertanyaan yang sama karena tentu dia belum menerima email tersebut...

Science 4 anyone..
Regards,
Franky Djutanta

----- Original Message ----
From: Elegante Physica <e.physica@yahoo.com>
To: fisika_indonesia@yahoogroups.com
Sent: Monday, June 23, 2008 10:03:02 PM
Subject: Re: [FISIKA] Tanya: THE BUTTERFLY EFFECT (bukannya ada di wiki?)

Cuma usul nih... sepertinya pak/bung MODERATOR harusnya buat PERATURAN:
SEBELUM peserta milis MENANYAKAN SESUATU sebaiknya anggota milis pernah MENCARI DULU minimalnya lewat GOOGLE supaya terjadi diskusi aktif yg lebih baik, lebih ilmiah...

Apa susahnya masukkan kata kunci "butterfly effect", tekan enter, maka jutaan entri akan keluar dengan salah satu entri teratas adalah sumber dari WIKIPEDIA:

http://en.wikipedia .org/wiki/ Butterfly_ effect

Mau teorinya kek, atau mau sejarah namanya, mau tau siapa tokoh2-nya, ada penjelasannya di sana...

Maaf kalo ada kata2 yg gak enak di hati.

Gw cuma mau ngungkapkan prasaan aja, lama2 milis fisika ini bisa jadi milis yg gak bermutu kalo isinya cuman pertanyaan2 ga becus yg jawabannya padahal ada di urutan teratas pencarian google. Tadinya gw kira milis ini bwt orang2 yg mau serius berkutat di fisika, adu argumen ilmiah seputar riset2 terbaru... tapi ternyata isinya malah lebih banyak thread2 ga guna. Sorry, bukan berarti gw sendiri bisa jadi topic starter yg bagus, jujur gw ga pernah jadi topic starter, tapi gw adalah tipe PEMBACA SEJATI yg senantiasa menantikan para tetua fisika menularkan ilmunya pada para amatiran. Sejak meninggalnya pak Rahmat, rasanya tidak ada lagi yg berbagi ilmu setulus beliau. Milis ini isinya lebih sering jadi curhat (kyk yg gw lakukan ini), atau pertanyaan ga mutu, atau ide-ide yg gak terealisasi sampe skarang macam jurnal Nature versi Indonesia, ampe debat kusir berkepanjangan soal siapa-siapa yg dah ikut konferensi ini-itu atau makalahnya masuk jurnal ini-itu. Gw
bener2 kangen ama sosok2 yg tulus mau bagi ilmunya. Masih adakah?

Blum lagi gw juga sempat komentari di thread terdahulu tentang masalah pencarian e-book, kan dah ada orang yg nulis di jaman dulu, kenapa tanya2 lagi, apakah pesan dia yg nulis itu tips dianggap SAMPAH? Di sini jelas banget kalo anggota milis ga punya kepedulian yg cukup baik terhadap pesan2 yg muncul di milis, kesannya asal aja daftar milis fisika ini, ASAL NAMPANG.

Skali lagi gw minta maaf klo ada kata2 yg ga enak di hati. Gw pikir sekali-kali perlu deh kita merenung tentang hal2 sepele macam gini biar ga terulang terus di masa2 mendatang. Ya ginilah cara gw ngungkapin kekesalan. Gw pribadi sih inginnya ya ikut milis fisika ini biar tahu perkembangan fisika terkini yg menggugah nalar, bukan buat nge-baca pertanyaan2 konyol beginian. Klo gw mau di-BANNED sama moderator, silakan, setidaknya gw dah pernah ngingetin tuk kemajuan kita bersama.

-Salam-
e.physica

--- On Mon, 6/23/08, Muhammad Nurcholis <cholis@sindotechno. net> wrote:

From: Muhammad Nurcholis <cholis@sindotechno. net>
Subject: [FISIKA] Tanya: THE BUTTERFLY EFFECT
To: fisika_indonesia@ yahoogroups. com
Date: Monday, June 23, 2008, 3:53 AM

Mohon dijelaskan-bapak- bapak, mba2, atau mas2 yang ada disini.
tentang butterfly effect, kenapa namanya pake kupu-kupu (butterfly).
ada penjelasan sejarahnya? (sejarah penamaan maksudnya, bukan teori
penemuannya
best regards

Recent Activity
Visit Your Group
Yahoo! Finance

It's Now Personal

Guides, news,

advice & more.

Wellness Spot

on Yahoo! Groups

A resource for living

the Curves lifestyle.

Yahoo! Groups

Familyographer Zone

Learn how to capture

family moments.

Need to Reply?

Click one of the "Reply" links to respond to a specific message in the Daily Digest.

Create New Topic | Visit Your Group on the Web
===============================================================
**  Arsip          : http://members.tripod.com/~fisika/
**  Ingin Berhenti : silahkan mengirim email kosong ke :
                     <fisika_indonesia-unsubscribe@yahoogroups.com>
===============================================================
MARKETPLACE
Blockbuster is giving away a free trial of Blockbuster Total Access to smart movie lovers like you.

Tidak ada komentar: