Kamis, 26 Juni 2008

[sekolah-kehidupan] Digest Number 2065

Messages In This Digest (25 Messages)

1a.
Re: Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan From: punya_retno
1b.
Re: Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan From: fil_ardy
1c.
Re: Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan From: ukhtihazimah
2a.
Bls: [sekolah-kehidupan] Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan From: bujang kumbang
2b.
Bls: [sekolah-kehidupan] Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan From: CaturCatriks
3a.
(fiksi) masokis From: punya_retno
3b.
Re: (fiksi) masokis From: sonym4n
3c.
Re: (fiksi) masokis From: ukhtihazimah
4a.
Re: Mohon Doa Restu From: dyah zakiati
5a.
Re: Pengumuman Naskah Undangan Menulis Bersama HTR From: patisayang
5b.
Re: Pengumuman Naskah Undangan Menulis Bersama HTR From: punya_retno
5c.
Re: Pengumuman Naskah Undangan Menulis Bersama HTR--Mbak Rinurbad From: bujang kumbang
6a.
Pembayaran Investasi Buku Antologi Sekolah Kehidupan Per 26 Juni 200 From: Lia Octavia
6b.
Bls: [sekolah-kehidupan] Pembayaran Investasi Buku Antologi Sekolah From: bujang kumbang
7a.
Bls: [sekolah-kehidupan] Mohon Doa Restu From: bujang kumbang
7b.
Bls: [sekolah-kehidupan] Mohon Doa Restu From: CaturCatriks
8a.
Bls: [sekolah-kehidupan] Pasang Banner SK?? Teteuuuup ^_^ From: bujang kumbang
9.
Undangan dan Formulir Pendaftaran Milad Eska From: dyah zakiati
10a.
HITUNG MUNDUR MILAD ESKA LAGI NIH From: bujang kumbang
10b.
Re: HITUNG MUNDUR MILAD ESKA LAGI NIH From: dyah zakiati
11a.
Bls: [sekolah-kehidupan] [esei] Satu Hari yang Campur Sari From: CaturCatriks
12a.
kenangan pahit From: novi khansa'
12b.
Re: kenangan pahit From: ukhtihazimah
13a.
Re: Antara : Roy dan Rofiq From: ukhtihazimah
14a.
Re: (HUMOR) Infakan Piala Eropa From: ukhtihazimah

Messages

1a.

Re: Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan

Posted by: "punya_retno" punya_retno@yahoo.com   punya_retno

Wed Jun 25, 2008 7:28 pm (PDT)

alhamdulillah mbak asma,

selamat yaaa.
semoga sukses selalu...
utk sie acara, kami masih butuh ide2 segarmu :)
have a great day!

ps: kamu benar, bogor memang cantik.

-retno yg mulai jatuh cinta dgn bogor-

--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, "asma_h_1999"
<asma_h_1999@...> wrote:
>
> Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan
> Asma Sembiring
>
> Tak pernah terlintas dalam ingatanku untuk meninggalkan Kota Bogor.
> Jantung yang berdetak tak henti-hentinya, segarnya udara pagi ketika
> aku melangkahkan kaki keluar dari kos, menyusuri jalan malabar,
> menikung ke arah kanan, mengitari depan Pangrango Plaza atau Rumah
> sakit PMI, untuk kemudian berjalan di sepanjang jalan Pajajaran,
> menatap lalu lalang angkot dan langkah kaki para pekerja yang
> tergesa-gesa. Begitulah aktifitasku-hampir setiap hari ketika meretas
> pagi.
> Bogor seperti kampung halaman bagiku. Kalau orang lain berteriak
> gembira ketika pulang ke rumah, di kampung masing-masing...maka aku
> justru berteriak kegirangan saat mataku menatap baliho besar
> bertuliskan "Terminal Baranang Siang Bogor" dari bis bandara Damri
> yang aku tumpangi, setiap kepulanganku dari daerah asalku. Selalu
> terbersit perasaan lega lila, begitu baliho itu tertancap mata. "I am
> coming Bogor", teriakku dalam hati.
>
> "Soalnya aku sudah terikat di Bogor sih", jawabku sambil
> tersenyum-senyum kecil saat teman atau para sanak bertanya tentang
> kecintaanku pada Bogor. Bahkan sejak kuliah dulu, ketika aku asyik
> melamun di bawah pohon beringin paling besar di taman kampus IPB yang
> dikenal dengan sebutan `takol'. Aku sudah bercita-cita akan tinggal,
> menikah dan beranak-pinak di Bogor. Anak-anakku kelak akan aku bawa
> bermain-main di takol yang sejuk.
>
> Aku jatuh cinta dengan Bogor, menyenangi ritme kehidupannya yang
> tidak terlalu sibuk, menikmati jajanan-makanan dan kudapan yang enak
> di lidah, masih bisa menikmati jalan santai sabtu atau minggu sore
> hari dari kosan ke pusat-pusat keramaian, di bawah naungan pepohonan
> besar (walau sekarang hanya terbatas pada beberapa ruas), dan terbiasa
> dengan masyarakatnya plus akfitas-aktifitas yang ada di Bogor.
> Di Bogor aku beberapa kali menemukan cinta dan di situ pula cinta itu
> bepergian pada takdirnya. Di ruas-ruas perempatan aku buang
> kesedihanku, di toko-toko buku dan perpustakaan, ke-bete-anku basuh
> dengan membaca. Di Bogor pula aku ukir cerita bahagia, berkunjung
> serta bercengkrama dengan teman-teman kuliah, tetangga dan teman baru
> yang muncul belakangan, untuk karib.
>
> 18 Juni 2008
> Telepon dari staf Biro Pepegawaian Pertanian via hp menyentak gendang
> telingaku. Ku cermati kalimat-demi kalimat yang ia ucapkan dengan
> hati-hati. Aku ditempatkan di bagian litbang (penelitian dan
> pengembangan). Aku jumpalitan kegirangan. Seingatku, sesuai latar
> belakang keilmuanku, lokasi unit litbang yang berhubungan dengan
> jurusan pendidikanku berada di Kota Bogor. Jadi dengan pe-de aku
> bertanya pada orang tersebut. "Berarti saya di tempatkan di Bogor
> dong ?".
>
> "Belum ada informasi Bu. Nanti akan kami disampaikan saat pembekalan
> pada hari senin atau selasa depan."
> Siangnya, begitu mendengar salah seorang teman telah mengetahui
> penempatannya, aku lalu menelpon bagian kepegawaian dan menanyakan
> penempatanku.
> "Lembang, Balai Penelitian dan Pengembangan Tanaman Sayuran. Senin
> atau Selasa kepastian resminya", jawab orang staf biro kepegawaian.
> "Alhamdulillah", aku berucap syukur.
> Positif ditempatkan di Lembang dan menunggu informasi resmi di hari
> yang disebutkan, berita penempatanku aku sampaikan pada beberapa
> teman, plus sekalian mengucapkan salam berpisah dan ucapan permintaan
> maaf jika terdapat kekhilafan selama berinteraksi dengan mereka.
>
> 24 Juni 2008, Pukul 20.00 WIB
>
> Secara resmi, surat pengangkatan yang menunjukkan wilayah
> kerjaku berada di Lembang keluar. Giliran teman-teman SK kini aku
> ucapkan sayonara. Selamat berpisah dan senang berkenalan serta bertemu
> dengan teman-teman SK, wa bil khusus SK Bogor (Nihaw, Taufik, Catur).
> Ke depan, naga-naganya aku akan lebih banyak bergabung dengan SK
> Bandung (bisa tambah satu anggota lagikan Pak Teha & Mas Hadian dan di
> SK Bandung ?).
>
> Aku berharap ke depannya, silaturrahmi dengan SK tetap terjaga
> meski intensitas pertemuannya tidak akan sesering saat aku di Bogor.
> Berjuta maaf tetap dihaturkan untuk kekhilafan selama bergaul dengan
> teman-teman SK.
> Sayonaraaaa.... akhirnya Bogor harus aku tinggalkan.
> ***
>
> Makasih dan pesan-pesan buat:
> * Pak Sinang...makasih untuk bisa bergabung di SK
> *Mbak Indar...jangan lupa di kiriman via emailnya
> *Mas Nursalam, buat bagi-bagi cerita menulisnya + punya informasi dan
> nomor kontak FLP Bandung Mas ? mau donk.
> *Sinta – ntar kita jalan-jalan di bandung ya non & ikut beberapa
> kegiatan yuk
> *Novi dan Dani – Novel kalian aku bawa pas milad aja ya.
> *Ni Haw –Dvdku entar aja dibawa pas milad. Trus kalo mau
> curhat...telpon aja yach neng
> *Taufik –selamat berbahagia dengan pilihan hidupmu
> *Fiyan – kayaknya jadi nih aku ngundurin diri dari sie acara. Secara
> aku pasti gak bakal bisa intens ikut rapat dan pertemuannya.
> *Retno dan Novi –maaf aku serahin sie acara ke kalian berdua. Semoga
> tetap semangat.
>
> Wassalam
> asma
> Bogor, 25 Juni `08
>

1b.

Re: Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan

Posted by: "fil_ardy" fil_ardy@yahoo.com   fil_ardy

Wed Jun 25, 2008 7:58 pm (PDT)

Huaaaaaaa
Uniii
turut berbahagia untuk panggilan tugasmu

dimanapun dirimu berada
dimanapun diriku berada
kita akan berjumpa di ESKA

Heuheuheu
Congraaaaaaaats Uniiiiii

DANI

In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, "asma_h_1999" <asma_h_1999@...>
wrote:
>
> Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan
> Asma Sembiring
>
> Tak pernah terlintas dalam ingatanku untuk meninggalkan Kota Bogor.
> Jantung yang berdetak tak henti-hentinya, segarnya udara pagi ketika
> aku melangkahkan kaki keluar dari kos, menyusuri jalan malabar,
> menikung ke arah kanan, mengitari depan Pangrango Plaza atau Rumah
> sakit PMI, untuk kemudian berjalan di sepanjang jalan Pajajaran,
> menatap lalu lalang angkot dan langkah kaki para pekerja yang
> tergesa-gesa. Begitulah aktifitasku-hampir setiap hari ketika meretas
> pagi.
>
>

1c.

Re: Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan

Posted by: "ukhtihazimah" ukhtihazimah@yahoo.com   ukhtihazimah

Wed Jun 25, 2008 11:17 pm (PDT)

asyik. . .asyik. . .asyik. . .asyik . . .(berapa
kali mbk aq ucapin nih kata mulai tadi pagi?!
hehehe. . . )

u know mbk? aku baru baca smsmu hari ini, setelah
lewat 3 hari. Dan kata yg pertama keluar, 'doaku
dikabulin!!! hore!!!' baru deh aq bales smsnya.
hehe...

jalan2?! ayuuukk. . .walaupun posisi kita dari ujung
ke ujung, kita babat abis segala acara (?) dbandung
hihihi

welcome to bandung

--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com,
"asma_h_1999" <asma_h_1999@...> wrote:
>
> Dan Sayonarapun Mesti
Diucapkan
> Asma Sembiring


2a.

Bls: [sekolah-kehidupan] Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan

Posted by: "bujang kumbang" bujangkumbang@yahoo.co.id   bujangkumbang

Wed Jun 25, 2008 7:29 pm (PDT)

selamet jalan ya saudaraku
semoga kau sukses disana
karena amanatmu tlah menunggumu
sukses ya

--- Pada Rab, 25/6/08, asma_h_1999 <asma_h_1999@yahoo.com> menulis:
Dari: asma_h_1999 <asma_h_1999@yahoo.com>
Topik: [sekolah-kehidupan] Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan
Kepada: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Tanggal: Rabu, 25 Juni, 2008, 9:56 PM

Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan

Asma Sembiring

Tak pernah terlintas dalam ingatanku untuk meninggalkan Kota Bogor.

Jantung yang berdetak tak henti-hentinya, segarnya udara pagi ketika

aku melangkahkan kaki keluar dari kos, menyusuri jalan malabar,

menikung ke arah kanan, mengitari depan Pangrango Plaza atau Rumah

sakit PMI, untuk kemudian berjalan di sepanjang jalan Pajajaran,

menatap lalu lalang angkot dan langkah kaki para pekerja yang

tergesa-gesa. Begitulah aktifitasku- hampir setiap hari ketika meretas

pagi.

Bogor seperti kampung halaman bagiku. Kalau orang lain berteriak

gembira ketika pulang ke rumah, di kampung masing-masing. ..maka aku

justru berteriak kegirangan saat mataku menatap baliho besar

bertuliskan "Terminal Baranang Siang Bogor" dari bis bandara Damri

yang aku tumpangi, setiap kepulanganku dari daerah asalku. Selalu

terbersit perasaan lega lila, begitu baliho itu tertancap mata. "I am

coming Bogor", teriakku dalam hati.

"Soalnya aku sudah terikat di Bogor sih", jawabku sambil

tersenyum-senyum kecil saat teman atau para sanak bertanya tentang

kecintaanku pada Bogor. Bahkan sejak kuliah dulu, ketika aku asyik

melamun di bawah pohon beringin paling besar di taman kampus IPB yang

dikenal dengan sebutan `takol'. Aku sudah bercita-cita akan tinggal,

menikah dan beranak-pinak di Bogor. Anak-anakku kelak akan aku bawa

bermain-main di takol yang sejuk.

Aku jatuh cinta dengan Bogor, menyenangi ritme kehidupannya yang

tidak terlalu sibuk, menikmati jajanan-makanan dan kudapan yang enak

di lidah, masih bisa menikmati jalan santai sabtu atau minggu sore

hari dari kosan ke pusat-pusat keramaian, di bawah naungan pepohonan

besar (walau sekarang hanya terbatas pada beberapa ruas), dan terbiasa

dengan masyarakatnya plus akfitas-aktifitas yang ada di Bogor.

Di Bogor aku beberapa kali menemukan cinta dan di situ pula cinta itu

bepergian pada takdirnya. Di ruas-ruas perempatan aku buang

kesedihanku, di toko-toko buku dan perpustakaan, ke-bete-anku basuh

dengan membaca. Di Bogor pula aku ukir cerita bahagia, berkunjung

serta bercengkrama dengan teman-teman kuliah, tetangga dan teman baru

yang muncul belakangan, untuk karib.

18 Juni 2008

Telepon dari staf Biro Pepegawaian Pertanian via hp menyentak gendang

telingaku. Ku cermati kalimat-demi kalimat yang ia ucapkan dengan

hati-hati. Aku ditempatkan di bagian litbang (penelitian dan

pengembangan) . Aku jumpalitan kegirangan. Seingatku, sesuai latar

belakang keilmuanku, lokasi unit litbang yang berhubungan dengan

jurusan pendidikanku berada di Kota Bogor. Jadi dengan pe-de aku

bertanya pada orang tersebut. "Berarti saya di tempatkan di Bogor

dong ?".

"Belum ada informasi Bu. Nanti akan kami disampaikan saat pembekalan

pada hari senin atau selasa depan."

Siangnya, begitu mendengar salah seorang teman telah mengetahui

penempatannya, aku lalu menelpon bagian kepegawaian dan menanyakan

penempatanku.

"Lembang, Balai Penelitian dan Pengembangan Tanaman Sayuran. Senin

atau Selasa kepastian resminya", jawab orang staf biro kepegawaian.

"Alhamdulillah" , aku berucap syukur.

Positif ditempatkan di Lembang dan menunggu informasi resmi di hari

yang disebutkan, berita penempatanku aku sampaikan pada beberapa

teman, plus sekalian mengucapkan salam berpisah dan ucapan permintaan

maaf jika terdapat kekhilafan selama berinteraksi dengan mereka.

24 Juni 2008, Pukul 20.00 WIB

Secara resmi, surat pengangkatan yang menunjukkan wilayah

kerjaku berada di Lembang keluar. Giliran teman-teman SK kini aku

ucapkan sayonara. Selamat berpisah dan senang berkenalan serta bertemu

dengan teman-teman SK, wa bil khusus SK Bogor (Nihaw, Taufik, Catur).

Ke depan, naga-naganya aku akan lebih banyak bergabung dengan SK

Bandung (bisa tambah satu anggota lagikan Pak Teha & Mas Hadian dan di

SK Bandung ?).

Aku berharap ke depannya, silaturrahmi dengan SK tetap terjaga

meski intensitas pertemuannya tidak akan sesering saat aku di Bogor.

Berjuta maaf tetap dihaturkan untuk kekhilafan selama bergaul dengan

teman-teman SK.

Sayonaraaaa. ... akhirnya Bogor harus aku tinggalkan.

***

Makasih dan pesan-pesan buat:

* Pak Sinang...makasih untuk bisa bergabung di SK

*Mbak Indar...jangan lupa di kiriman via emailnya

*Mas Nursalam, buat bagi-bagi cerita menulisnya + punya informasi dan

nomor kontak FLP Bandung Mas ? mau donk.

*Sinta - ntar kita jalan-jalan di bandung ya non & ikut beberapa

kegiatan yuk

*Novi dan Dani - Novel kalian aku bawa pas milad aja ya.

*Ni Haw -Dvdku entar aja dibawa pas milad. Trus kalo mau

curhat...telpon aja yach neng

*Taufik -selamat berbahagia dengan pilihan hidupmu

*Fiyan - kayaknya jadi nih aku ngundurin diri dari sie acara. Secara

aku pasti gak bakal bisa intens ikut rapat dan pertemuannya.

*Retno dan Novi -maaf aku serahin sie acara ke kalian berdua. Semoga

tetap semangat.

Wassalam

asma

Bogor, 25 Juni `08













__________________________________________________________
Cari tahu ramalan bintang kamu - Yahoo! Indonesia Search.
http://id.search.yahoo.com/search?p=%22ramalan+bintang%22&cs=bz&fr=fp-top
2b.

Bls: [sekolah-kehidupan] Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan

Posted by: "CaturCatriks" akil_catur@yahoo.co.id   akil_catur

Wed Jun 25, 2008 9:56 pm (PDT)

selamat jalan dan selamat bertugas Asma
temen2 bogor pasti akan sangat kehilangan (deu, hehe)
tapi di sana juga banyak temen2 sk ya?

semoga bisa mencintai lembang seperti mencintai bogor
semoga kesuksesan demi kesuksesan atas pencapaian keinginan, terwujud

mpok nia, Piq, kita belm makan2 sebagai tanda perpisahan kan? hehehe

sukses selalu, Asma

CaturCatriks

Editor - Penulis
http://caturcatriks.blogspot.com

 

--- Pada Rab, 25/6/08, asma_h_1999 <asma_h_1999@yahoo.com> menulis:
Dari: asma_h_1999 <asma_h_1999@yahoo.com>
Topik: [sekolah-kehidupan] Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan
Kepada: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Tanggal: Rabu, 25 Juni, 2008, 9:56 PM

Dan Sayonarapun Mesti Diucapkan
Asma Sembiring

Tak pernah terlintas dalam ingatanku untuk meninggalkan Kota Bogor.
Jantung yang berdetak tak henti-hentinya, segarnya udara pagi ketika
aku melangkahkan kaki keluar dari kos, menyusuri jalan malabar,
menikung ke arah kanan, mengitari depan Pangrango Plaza atau Rumah
sakit PMI, untuk kemudian berjalan di sepanjang jalan Pajajaran,
menatap lalu lalang angkot dan langkah kaki para pekerja yang
tergesa-gesa. Begitulah aktifitasku- hampir setiap hari ketika meretas
pagi.
Bogor seperti kampung halaman bagiku. Kalau orang lain berteriak
gembira ketika pulang ke rumah, di kampung masing-masing. ..maka aku
justru berteriak kegirangan saat mataku menatap baliho besar
bertuliskan "Terminal Baranang Siang Bogor" dari bis bandara Damri
yang aku tumpangi, setiap kepulanganku dari daerah asalku. Selalu
terbersit perasaan lega lila, begitu baliho itu tertancap mata. "I am
coming Bogor", teriakku dalam hati.

"Soalnya aku sudah terikat di Bogor sih", jawabku sambil
tersenyum-senyum kecil saat teman atau para sanak bertanya tentang
kecintaanku pada Bogor. Bahkan sejak kuliah dulu, ketika aku asyik
melamun di bawah pohon beringin paling besar di taman kampus IPB yang
dikenal dengan sebutan `takol'. Aku sudah bercita-cita akan tinggal,
menikah dan beranak-pinak di Bogor. Anak-anakku kelak akan aku bawa
bermain-main di takol yang sejuk.

Aku jatuh cinta dengan Bogor, menyenangi ritme kehidupannya yang
tidak terlalu sibuk, menikmati jajanan-makanan dan kudapan yang enak
di lidah, masih bisa menikmati jalan santai sabtu atau minggu sore
hari dari kosan ke pusat-pusat keramaian, di bawah naungan pepohonan
besar (walau sekarang hanya terbatas pada beberapa ruas), dan terbiasa
dengan masyarakatnya plus akfitas-aktifitas yang ada di Bogor.
Di Bogor aku beberapa kali menemukan cinta dan di situ pula cinta itu
bepergian pada takdirnya. Di ruas-ruas perempatan aku buang
kesedihanku, di toko-toko buku dan perpustakaan, ke-bete-anku basuh
dengan membaca. Di Bogor pula aku ukir cerita bahagia, berkunjung
serta bercengkrama dengan teman-teman kuliah, tetangga dan teman baru
yang muncul belakangan, untuk karib.

18 Juni 2008
Telepon dari staf Biro Pepegawaian Pertanian via hp menyentak gendang
telingaku. Ku cermati kalimat-demi kalimat yang ia ucapkan dengan
hati-hati. Aku ditempatkan di bagian litbang (penelitian dan
pengembangan) . Aku jumpalitan kegirangan. Seingatku, sesuai latar
belakang keilmuanku, lokasi unit litbang yang berhubungan dengan
jurusan pendidikanku berada di Kota Bogor. Jadi dengan pe-de aku
bertanya pada orang tersebut. "Berarti saya di tempatkan di Bogor
dong ?".


__________________________________________________________
Nama baru untuk Anda!
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan di domain baru @ymail dan @rocketmail.
Cepat sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
3a.

(fiksi) masokis

Posted by: "punya_retno" punya_retno@yahoo.com   punya_retno

Wed Jun 25, 2008 7:30 pm (PDT)

Orang terjahat yang pernah menyakiti diri saya pastilah saya sendiri.
Karena saya tahu persis betapa besarnya kecintaan diri saya pada
kata-kata, maka itulah senjata terampuh yang saya gunakan untuk
menyakiti diri saya sendiri. Karena saya jugalah satu-satunya orang
yang paling banyak menghabiskan waktu bersama diri saya, maka saya
paling tahu kelemahannya, kebenciannya, kebusukannya, serta hal-hal
pribadi yang dikuncinya rapat-rapat dari dunia luar. Berbekal itulah,
saya rancang kata-kata paling sempurna untuk membuat diri saya merasa
menjadi seorang pecundang yang rendah serendah-rendahnya.

Orang yang paling keras terhadap diri saya juga pastilah saya sendiri.
Saat terjadi hal-hal di luar harapan diri saya, maka sayalah yang
akan menuding diri saya, menyalahkannya atas segala kelalaian dan
keabaian. Begitu kejamnya saya pada diri saya sendiri, sampai-sampai
saya tak pernah memberinya jeda untuk menghela napas. Dan tak ada
ampun saat diri saya tergelincir melakukan kesalahan. Dengan kejamnya,
kata-kata saya akan mencacinya, mencacah harga diri saya seperti cacing.

Atas semua kesalahan yang dilakukannya, atas semua hal yang tak
dikerjakannya, atas semua hal yang tak sempat diraihnya, atas semua
kegagalannya. Atas semuanya. Terus dan terus, lagi dan lagi, saya akan
menghukum diri saya sendiri dengan brutalnya. Tanpa henti-henti.

Hanya sayalah orang yang pernah membuat diri saya menangis selama
berminggu-minggu, bahkan berbulan-bulan lamanya. Hanya saya, orang
yang terus-menerus membuat diri saya merasa buruk dengan tak
membiarkan diri saya melupakan kesalahan yang pernah dibuatnya. Begitu
buruknya, sampai-sampai diri saya akan berpikir bahwa satu-satunya hal
terbaik yang bisa dilakukannya adalah mati. Mati dan lukislah pelangi,
begitu selalu ujar saya pada diri saya sendiri.

Dan hanya sayalah, satu-satunya orang paling banyak berutang maaf pada
diri saya. Sayangnya, hanya saya jugalah orang yang paling angkuh
untuk minta maaf pada diri saya sendiri. Bahkan dengan setumpuk
kesalahan dan hal jahat yang saya lakukan, juga sejumlah kata-kata
mengerikan yang pernah saya ucapkan, tak pernah sekalipun saya minta
maaf pada diri saya.
Tidak sekalipun juga.
*******
Puaskah saya? Begitu diri saya kerap bertanya, saat jiwanya sekarat
berlumuran darah dari luka hasil siksaan saya. Bahkan saat luka yang
lama belum juga sembuh.

Setelah terdiam sejenak, saya akan menjawab, Tidak, tentu saja tidak.
Tapi seumur hidup saya, saya cuma tahu caranya menyakiti diri saya.
Hanya itulah tujuan dan fungsi saya ada. Saya tak tahu lagi lainnya.

Lalu kami akan menghela napas.

Kemudian, menangis bersama.

3b.

Re: (fiksi) masokis

Posted by: "sonym4n" sonym4n@gmail.com   s0nyman

Wed Jun 25, 2008 8:31 pm (PDT)

Penipu saya yg terhebat adalah diri saya sendiri, tidak ada yg lebih bisa menipu saya selain diri saya sendiri...

Saya bikin kesalahan, diri saya menipu saya bahwa manusia tempatnya salah...

Saya berbuat dosa, diri saya menipu saya bahwa manusia tidak ada yg lolos dari perbuatan dosa...

Bahkan jauh sebelum perbuatan dilakukan, diri saya sudah menipu diri saya sendiri...

Saat saya mau melakukan suatu perbuatan baik, diri saya langsung memuji diri saya sendiri betapa hebatnya saya...

Saat saya mau berbuat dosa, diri saya mendukung dengan mengatakan asal tidak ketahuan, masih ada kemungkinan untuk diampuni dosanya...

Saat sedang berfikir untuk memulai pekerjaan, diri saya sendiri mengatakan bahwa masih ada waktu nanti...

Memang benar-benar hebat penipu setia saya itu...

Diri saya sendiri...

Salam
------------------------------------------------
Sony Hilal Wicaksono
pin:25207cf3
ym! s0nyman
gtalk sonym4n
MSN: s0nyman@msn.com
Friendster & Facebook:
s0nyman@yahoo.com
Multiply: s0nyman.multiply.com
-------------------------------------------------

Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-----Original Message-----
From: "punya_retno" <punya_retno@yahoo.com>

Date: Thu, 26 Jun 2008 02:30:13
To: <sekolah-kehidupan@yahoogroups.com>
Subject: [sekolah-kehidupan] (fiksi) masokis


Orang terjahat yang pernah menyakiti diri saya pastilah saya sendiri.
Karena saya tahu persis betapa besarnya kecintaan diri saya pada
kata-kata, maka itulah senjata terampuh yang saya gunakan untuk
menyakiti diri saya sendiri. Karena saya jugalah satu-satunya orang
yang paling banyak menghabiskan waktu bersama diri saya, maka saya
paling tahu kelemahannya, kebenciannya, kebusukannya, serta hal-hal
pribadi yang dikuncinya rapat-rapat dari dunia luar. Berbekal itulah,
saya rancang kata-kata paling sempurna untuk membuat diri saya merasa
menjadi seorang pecundang yang rendah serendah-rendahnya.

Orang yang paling keras terhadap diri saya juga pastilah saya sendiri.
Saat terjadi hal-hal di luar harapan diri saya, maka sayalah yang
akan menuding diri saya, menyalahkannya atas segala kelalaian dan
keabaian. Begitu kejamnya saya pada diri saya sendiri, sampai-sampai
saya tak pernah memberinya jeda untuk menghela napas. Dan tak ada
ampun saat diri saya tergelincir melakukan kesalahan. Dengan kejamnya,
kata-kata saya akan mencacinya, mencacah harga diri saya seperti cacing.

Atas semua kesalahan yang dilakukannya, atas semua hal yang tak
dikerjakannya, atas semua hal yang tak sempat diraihnya, atas semua
kegagalannya. Atas semuanya. Terus dan terus, lagi dan lagi, saya akan
menghukum diri saya sendiri dengan brutalnya. Tanpa henti-henti.

Hanya sayalah orang yang pernah membuat diri saya menangis selama
berminggu-minggu, bahkan berbulan-bulan lamanya. Hanya saya, orang
yang terus-menerus membuat diri saya merasa buruk dengan tak
membiarkan diri saya melupakan kesalahan yang pernah dibuatnya. Begitu
buruknya, sampai-sampai diri saya akan berpikir bahwa satu-satunya hal
terbaik yang bisa dilakukannya adalah mati. Mati dan lukislah pelangi,
begitu selalu ujar saya pada diri saya sendiri.

Dan hanya sayalah, satu-satunya orang paling banyak berutang maaf pada
diri saya. Sayangnya, hanya saya jugalah orang yang paling angkuh
untuk minta maaf pada diri saya sendiri. Bahkan dengan setumpuk
kesalahan dan hal jahat yang saya lakukan, juga sejumlah kata-kata
mengerikan yang pernah saya ucapkan, tak pernah sekalipun saya minta
maaf pada diri saya.
Tidak sekalipun juga.
*******
Puaskah saya? Begitu diri saya kerap bertanya, saat jiwanya sekarat
berlumuran darah dari luka hasil siksaan saya. Bahkan saat luka yang
lama belum juga sembuh.

Setelah terdiam sejenak, saya akan menjawab, Tidak, tentu saja tidak.
Tapi seumur hidup saya, saya cuma tahu caranya menyakiti diri saya.
Hanya itulah tujuan dan fungsi saya ada. Saya tak tahu lagi lainnya.

Lalu kami akan menghela napas.

Kemudian, menangis bersama.





3c.

Re: (fiksi) masokis

Posted by: "ukhtihazimah" ukhtihazimah@yahoo.com   ukhtihazimah

Wed Jun 25, 2008 10:39 pm (PDT)

aku dan aku

musuh terbesarku adalah aku
sahabat sejatiku adalah aku

tamparan tersakitku datang dari aku
pelukan terhangatku datang dari aku

aku dan aku
melewati berjuta kejatuhan dan kesakitan
aku dan aku melewati berjuta senyuman dan kehangatan

aku dan aku

tfs neng retno
salam,
sinta

4a.

Re: Mohon Doa Restu

Posted by: "dyah zakiati" adzdzaki@yahoo.com   adzdzaki

Wed Jun 25, 2008 7:33 pm (PDT)

Barakallah:D Sebenarnya teman-teman pasti udah sering bacanya. Tapi aku izin copas lagi yaaaa:D

Do'a dan Hikmah Pernikahan


"Semoga Allah SWT menghimpun yang terserak dari keduanya memberkati mereka berdua,
meningkatkan kualitas keturunannya sebagai pembuka pintu rakhmat, sumber ilmu
dan hikmah serta pemberi rasa aman bagi umat."
(Doa Nabi Muhammad SAW, pada pernikahan putrinya Fatimah Az Zahra dengan Ali bin Abi Thalib)

Filosofi dari Sebuah "Ikatan Pernikahan"
UNTUK SUAMI
(Sebuah Syair Renungan Singkat Bagi Laki-laki)
Pernikahan atau perkawinan, Menyingkap tabir rahasia ...
Isteri yang kamu nikahi,
Tidaklah semulia Khadijah,
Tidaklah setaqwa Aisyah,
Pun tidak setabah Fatimah ...
Justru Isteri hanyalah wanita akhir zaman,
Yang punya cita-cita, Menjadi solehah...
Pernikahan ataupun perkawinan,
Mengajar kita kewajiban bersama ...
Isteri menjadi tanah, Kamu langit penaungnya,
Isteri ladang tanaman, Kamu pemagarnya,
Isteri kiasan ternakan, Kamu gembalanya,
Isteri adalah murid, Kamu mursyid (pembimbing)-nya,
Isteri bagaikan anak kecil, Kamu tempat bermanjanya ...
Saat Isteri menjadi madu, Kamu teguklah sepuasnya,
Seketika Isteri menjadi racun, Kamulah penawar bisanya,
Seandainya Isteri tulang yang bengkok, ber-hati²lah meluruskannya ...
Pernikahan ataupun perkawinan,
Menginsafkan kita perlunya iman dan taqwa ...
Untuk belajar meniti sabar dan ridho,
Karena memiliki Isteri yang tak sehebat mana,
Justru kamu akan tersentak dari alpa,
Kamu bukanlah Muhammad Rasulullah atau Isa As,
Pun bukanlah Sayyidina Ali Karamaullahhuwajah,
Cuma suami akhir zaman, yang berusaha menjadi soleh ... Amiiin

UNTUK ISTRI
(Sebuah Syair Renungan Singkat Bagi Wanita)
Pernikahan ataupun perkawinan,
Membuka tabir rahasia,
Suami yang menikahi kamu,
Tidaklah semulia Muhammad, Tidaklah setaqwa Ibrahim,
Pun tidak setabah Isa atau Ayub,
Atau pun segagah Musa, apalagi setampan Yusuf
Justru suamimu hanyalah pria akhir zaman,
Yang punya cita-cita, Membangun keturunan yang soleh ...
Pernikahan ataupun Perkawinan,
Mengajar kita kewajiban bersama,
Suami menjadi pelindung, Kamu penghuninya,
Suami adalah Nakoda kapal, Kamu navigatornya,
Suami bagaikan balita yang nakal, Kamulah penuntun kenakalannya,
Saat Suami menjadi Raja, Kamu nikmati anggur singasananya,
Seketika Suami menjadi bisa, Kamulah penawar obatnya,
Seandainya Suami masinis yang lancang, sabarlah memperingatkannya
Pernikahan ataupun Perkawinan,
Mengajarkan kita perlunya iman dan taqwa,
Untuk belajar meniti sabar dan ridho,
Karena memiliki suami yang tak segagah mana,
Justru Kamu akan tersentak dari alpa,
Kamu bukanlah Khadijah, yang begitu sempurna di dalam menjaga
Pun bukanlah Hajar ataupun Mariam, yang begitu setia dalam sengsara
Cuma wanita akhir zaman, yang berusaha menjadi solehah ... Amiiin

----- Original Message ----
From: nada solekha <nada_solekha@yahoo.com>

Assalamualikum,
Kami do'akan saja dari london,
karna ngga bisa datang di hari bahagianya.semuga acaranya lancar.
menjadi keluarga bahagia ,sakinah,mawaddah, dunia akhirat,,Amin,

terima kasih atas undangannya. .salam

--- On Wed, 6/25/08, leo kelana <leo_kelana00@ yahoo.com> wrote:

From: leo kelana <leo_kelana00@ yahoo.com>
Subject: [sekolah-kehidupan] Mohon Doa Restu
To: sekolah-kehidupan@ yahoogroups. com
Date: Wednesday, June 25, 2008, 10:18 AM

Aku Ingin

Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat diucapkan
kayu kepada api yang menjadikannya abu

Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat disampaikan
awan kepada hujan yang menjadikannya tiada

menikah:
Lukmanul Hakim (Lombok) &Sari Rahmawati (Bandung)

Tengadah
jemari meminta ridha-Nya, diliputi rasa syukur tiada hingga, dengan
penuh suka-cita kami sekeluarga mengundang Bapak/Ibu/Saudara/ i untuk
hadir memberi doa restu pada acara pernikahan putra-putri kami yang
insya Allah akan dilaksanakan pada:

Hari/tanggal : Kamis, 3 Juli 2008

Pukul : 17.00 WK (Acara dimulai)

Tempat : Pesanggrahan KPMJB, Nasr City Cairo Egypt

Merupakan
suatu kebahagiaan bagi kami apabila bapak/ibu/saudara/ i berkenan hadir
untuk turut memberikan doa restu kepada kedua mempelai.

Tiada persembahan yang paling mulia dan indah selain ucapan terima kasih atas kehadiran serta doa yang terpanjatkan.

Hormat Kami

Keluarga H. Mukmin Haris

Keluarga H. Roni Daroni

__._,_.

5a.

Re: Pengumuman Naskah Undangan Menulis Bersama HTR

Posted by: "patisayang" patisayang@yahoo.com   patisayang

Wed Jun 25, 2008 7:36 pm (PDT)

Selamat ya buat Dani, Mbak Rinurbad, Nera dkk.:)

salam,
Indar

--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, dyah zakiati <adzdzaki@...>
wrote:
>
> Selamaaat ^_^ senangnya....senangnya....senangnya.....
> aduh turut senaaaang:D
>
> Salam
> Dyah yang sedang bahagia:D
>
>
> ----- Original Message ----
> From: Andri Pranolo <apranolo@...>
>
>
> Wah... selamat ya buat kang Dani, dkk.
> Ayo siapa menyusul ngasih kabar baik.?.
>
>
>
>
> 2008/6/25 Nia Robiatun Jumiah <musimbunga@gmail. com>:
>
> wah kuerenz...
> selamat2...
>
>
>
> Pada 25 Juni 2008 13:37, Syafaatus Syarifah <syarifah@gratika.
co.id> menulis:
>
>
> Selamat ya..
> itu yang menang mayoritas anak SK tuh
> dari Dani, Nera, Mba Rini, Titin,Mbak
> Lisza
> SK emmang hebat euy
>
>
>
> _
>

5b.

Re: Pengumuman Naskah Undangan Menulis Bersama HTR

Posted by: "punya_retno" punya_retno@yahoo.com   punya_retno

Wed Jun 25, 2008 7:43 pm (PDT)

horeee!
selamat yaaa, semuanyaaa!
cihuy!

-retno-

--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, "patisayang"
<patisayang@...> wrote:
>
> Selamat ya buat Dani, Mbak Rinurbad, Nera dkk.:)
>
> salam,
> Indar
>
> --- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, dyah zakiati <adzdzaki@>
> wrote:
> >
> > Selamaaat ^_^ senangnya....senangnya....senangnya.....
> > aduh turut senaaaang:D
> >
> > Salam
> > Dyah yang sedang bahagia:D
> >
> >
> > ----- Original Message ----
> > From: Andri Pranolo <apranolo@>
> >
> >
> > Wah... selamat ya buat kang Dani, dkk.
> > Ayo siapa menyusul ngasih kabar baik.?.
> >
> >
> >
> >
> > 2008/6/25 Nia Robiatun Jumiah <musimbunga@gmail. com>:
> >
> > wah kuerenz...
> > selamat2...
> >
> >
> >
> > Pada 25 Juni 2008 13:37, Syafaatus Syarifah <syarifah@gratika.
> co.id> menulis:
> >
> >
> > Selamat ya..
> > itu yang menang mayoritas anak SK tuh
> > dari Dani, Nera, Mba Rini, Titin,Mbak
> > Lisza
> > SK emmang hebat euy
> >
> >
> >
> > _
> >
>

5c.

Re: Pengumuman Naskah Undangan Menulis Bersama HTR--Mbak Rinurbad

Posted by: "bujang kumbang" bujangkumbang@yahoo.co.id   bujangkumbang

Wed Jun 25, 2008 7:49 pm (PDT)

met ya Mbak atas kemenangannya
sayang Fiyan belum rezekinya
oke deh met ya Mbak atas tulisannya
doain biar Fiyan bisa satu buku sama Mbak dan HTR lagi...amin
sukses ya Mbak

ila liqo

piss, luv and laugh

tabe

wassalam
Fiyan Arjun

__________________________________________________________
Coba emoticon dan skin keren baru, dan area teman yang luas.
Coba Y! Messenger 9 Indonesia sekarang.
http://id.messenger.yahoo.com
6a.

Pembayaran Investasi Buku Antologi Sekolah Kehidupan Per 26 Juni 200

Posted by: "Lia Octavia" liaoctavia@gmail.com   octavialia

Wed Jun 25, 2008 7:53 pm (PDT)

Assalamu'alaikum wrwb

Bagi teman-teman penulis yang karyanya terpilih dalam buku antologi ini dan
sudah membayar investasi, mohon dengan sangat kerjasamanya untuk memberikan
konfirmasi & bukti transfernya *hanya* melalui email di
antologi_sk@yahoo.com atau via fax di 021-6009305 atau 021-6006944.
Mohon mengikuti petunjuk seperti yang sudah dikirimkan via japri pada
teman-teman yang karyanya terpilih.

*Panitia kembali memberitahukan bahwa Panitia tidak menerima konfirmasi
pembayaran via sms atau telepon.

*Dan karena buku antologi ini sudah harus segera dicetak dan diterbitkan,
mohon bantuan dan kerjasama dari teman-teman semua agar segala sesuatunya
dapat berjalan lancar.

Berikut daftar penulis yang *sudah membayar investasi dan memberikan
konfirmasi pembayarannya via email atau fax* per 26 Juni 2008:

1) Jenny Jusuf
2) Benny Oktaviano
3) Dewi Cendika (Ichen)
4) Regantini
5) Retno (2 tulisan)
6) Catur
7) Hasan Bisri
8) Ayong
9) Lukman Hadi
10) Yudhi Mulianto
11) Setta
12) Nera Andiyanti
13) Bu Has
14) Lia (2 tulisan)
15) Inna Putri
16) Sismanto
17) Dani
18) Endah
19) Arham
20) Wildan Fikri
21) Syafaatus
22) Divin
23) Nabilah
24) Nana S
25) Novi Khansa
26) Listya
27) Dyah Zakiati
28) Lilyani Taurisia
29) Azwar Nazir
30) Sunu Hadi
31) Andhini Putri
32) Rachmad Jr
33) Febty
34) Nia Robie'
35) Siwi (2 tulisan)
36) Sayyid Madany Syani

Terima kasih banyak sebelumnya atas bantuan dan kerjasamanya.

Salam
Panitia Sie Launching Buku Antologi SK
6b.

Bls: [sekolah-kehidupan] Pembayaran Investasi Buku Antologi Sekolah

Posted by: "bujang kumbang" bujangkumbang@yahoo.co.id   bujangkumbang

Wed Jun 25, 2008 8:06 pm (PDT)

oya Mbak bagiamana yg tidak membayar invstasi
apakah masih dimasukan dalam buku?

saya harap bisa dipertegas lagi kepada para investornya.....

terimak masih ya atas bantuannya

sukses buat Panitia Milad ESKA

--- Pada Kam, 26/6/08, Lia Octavia <liaoctavia@gmail.com> menulis:
Dari: Lia Octavia <liaoctavia@gmail.com>
Topik: [sekolah-kehidupan] Pembayaran Investasi Buku Antologi Sekolah Kehidupan Per 26 Juni 2008
Kepada: "sekolah kehidupan" <sekolah-kehidupan@yahoogroups.com>
Tanggal: Kamis, 26 Juni, 2008, 9:53 AM

Assalamu'alaikum wrwb

Bagi teman-teman penulis yang karyanya terpilih dalam buku antologi ini dan sudah membayar investasi, mohon dengan sangat kerjasamanya untuk memberikan konfirmasi & bukti transfernya hanya melalui email di antologi_sk@ yahoo.com atau via fax di 021-6009305 atau 021-6006944.

Mohon mengikuti petunjuk seperti yang sudah dikirimkan via japri pada teman-teman yang karyanya terpilih.

Panitia kembali memberitahukan bahwa Panitia tidak menerima konfirmasi pembayaran via sms atau telepon.

Dan karena buku antologi ini sudah harus segera dicetak dan diterbitkan, mohon bantuan dan kerjasama dari teman-teman semua agar segala sesuatunya dapat berjalan lancar.

Berikut daftar penulis yang sudah membayar investasi dan memberikan konfirmasi pembayarannya via email atau fax per 26 Juni 2008:

1) Jenny Jusuf
2) Benny Oktaviano
3) Dewi Cendika (Ichen)
4) Regantini
5) Retno (2 tulisan)
6) Catur
7) Hasan Bisri

8) Ayong
9) Lukman Hadi
10) Yudhi Mulianto
11) Setta
12) Nera Andiyanti
13) Bu Has
14) Lia (2 tulisan)
15) Inna Putri
16) Sismanto
17)  Dani
18) Endah
19) Arham
20) Wildan Fikri
21) Syafaatus

22) Divin
23) Nabilah
24) Nana S
25) Novi Khansa
26) Listya
27) Dyah Zakiati
28) Lilyani Taurisia
29) Azwar Nazir
30) Sunu Hadi
31) Andhini Putri
32) Rachmad Jr
33) Febty
34) Nia Robie'

35) Siwi (2 tulisan)
36) Sayyid Madany Syani

Terima kasih banyak sebelumnya atas bantuan dan kerjasamanya.

Salam
Panitia Sie Launching Buku Antologi SK











__________________________________________________________
Yahoo! sekarang memiliki alamat Email baru.
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan di domain baru @ymail dan @rocketmail.
Cepat sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
7a.

Bls: [sekolah-kehidupan] Mohon Doa Restu

Posted by: "bujang kumbang" bujangkumbang@yahoo.co.id   bujangkumbang

Wed Jun 25, 2008 8:02 pm (PDT)

wah-wah tambah satu lagi nih Sahabat ESKA yang menyempurnakan dien-Nya
ayo..ayo siapa lagi
met ya....

ila liqo

piss, luv and laugh

tabe

wassalam
Fiyan Arjun
http://sebuahrisalah.multiply.ccom
ID YM:paman_sam2

__________________________________________________________
Dapatkan nama yang Anda sukai!
Sekarang Anda dapat memiliki email di @ymail.com dan @rocketmail.com.
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
7b.

Bls: [sekolah-kehidupan] Mohon Doa Restu

Posted by: "CaturCatriks" akil_catur@yahoo.co.id   akil_catur

Wed Jun 25, 2008 9:58 pm (PDT)

wah, selamat ya
selamat membentuk rumah tangga
semoga rumah tangga yg penuih rahmatNya
semoga menjadi keluarga samara. amin

CaturCatriks

Editor - Penulis
http://caturcatriks.blogspot.com

 

--- Pada Kam, 26/6/08, leo kelana <leo_kelana00@yahoo.com> menulis:
Dari: leo kelana <leo_kelana00@yahoo.com>
Topik: [sekolah-kehidupan] Mohon Doa Restu
Kepada: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Tanggal: Kamis, 26 Juni, 2008, 12:18 AM

Aku Ingin
Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat diucapkan
kayu kepada api yang menjadikannya abu

Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat disampaikan
awan kepada hujan yang menjadikannya tiada

menikah:
Lukmanul Hakim (Lombok) &Sari Rahmawati (Bandung)

Tengadah jemari meminta ridha-Nya, diliputi rasa syukur tiada hingga, dengan penuh suka-cita kami sekeluarga mengundang Bapak/Ibu/Saudara/ i untuk hadir memberi doa restu pada acara pernikahan putra-putri kami yang insya Allah akan dilaksanakan pada:

 

Hari/tanggal     : Kamis, 3 Juli 2008

Pukul                  : 17.00 WK (Acara dimulai)

Tempat             : Pesanggrahan KPMJB,  Nasr  City  Cairo  Egypt

 

Merupakan suatu kebahagiaan bagi kami apabila bapak/ibu/saudara/ i berkenan hadir untuk turut memberikan doa restu kepada kedua mempelai.

 

Tiada persembahan yang paling mulia dan indah selain ucapan terima kasih atas kehadiran serta doa yang terpanjatkan.

 

Hormat Kami

Keluarga H. Mukmin Haris

Keluarga H. Roni Daroni


__________________________________________________________
Yahoo! sekarang memiliki alamat Email baru.
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan di domain baru @ymail dan @rocketmail.
Cepat sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
8a.

Bls: [sekolah-kehidupan] Pasang Banner SK?? Teteuuuup ^_^

Posted by: "bujang kumbang" bujangkumbang@yahoo.co.id   bujangkumbang

Wed Jun 25, 2008 8:10 pm (PDT)

oke deh dicoba Pak Humas ESKA
sukses ya
amin

ila liqo

piss luv and laugh

tabe

--- Pada Rab, 25/6/08, HUMASNET-sekolah kehidupan <humasnet_sk@yahoo.com> menulis:
Dari: HUMASNET-sekolah kehidupan <humasnet_sk@yahoo.com>
Topik: [sekolah-kehidupan] Pasang Banner SK?? Teteuuuup ^_^
Kepada: "sekolah_kehidupan" <sekolah-kehidupan@yahoogroups.com>
Tanggal: Rabu, 25 Juni, 2008, 3:17 PM

Assalamualaikum Wrwb

Dear Sahabat

Sebagai
bukti kesetiaan (halah) kamu pada sekolah tercinta ini, maka diharapkan
kepada semuanya untuk dengan rela, dan ikhlas, tulus dan tanpa pamrih
memasang banner sekolah kehidupan di blognya masing-masing.
Biar syiar SK bisa tambah luas, biar tambah tenar, biar tambah lintcah kayah cincah laurah,

Gimana caranya? Perlua tau doong?? Ya iyaa laaah, masa ya iyaa dong, kan fiyan jameelah? bukan mulan jameedong.

Caranya, kamu bisa
datang langsung ke blognya SK, dimanaaa?> Di sini tempatnya: http://sekolah- kehidupan. com/  
<--- Klik aja link tersebut, dan dapatkan sensasi yang berbeda
(halah) disana kamu bisa mendapatkan kode html banner SK yang asli,
buatan lokal dengan citarasa global. (JANGAN DITERIMA JIKA SEGEL RUSAK!)

Kode
HTML tersebut ada di sebelah kiri website. Tepat berada dalam sebuah
kotak putih dibawah contoh bannernya dengan petunjuk: Copy the script
below and paste it on your blog, artinya adalah : Sebenernya saya bisa
aja langsung copas script htmlnya disini, tapi ... ga seruu dong? masa
ga seruu lah?

Okeeh?? Copi kode script html tersebut dan paste di blog kamu dan nikmati hasilnya. Biarkan seluruh dunia tau bahwa
kita semua adalah murid-murid dari sebuah sekolah bernama kehidupan.

Ada yang belom mudeng?? Kalo masih belom jelas silahkan tanya sama Novi atau Shinta. Heuheuhue..

Banner ini bisa dipasang di blog, kamu seperti MP, Blogspot, dll, tapi tidak bisa dipasang di kamar mandi, toilet dan telepon umum, tidak dijual bebas di wartel, binatu, or mini market kesayangan kamu.

Silahkan lihat contoh banner SK yang sudah terpasang dengan cantik di beberapa blog berikut
ini

http://catatankecil .multiply. com/ dan di sini http://blog. indosiar. com/catatankecil /

Well,
buat yang sudah pasang bannernya di blogg masing, silahkan ngacung
karena anda berkesempatan mendapatkan hadiah mengezutkan: Ucapan Terimaksih :D

Wokeeeh??
Ditunggu partisisapinyaaaaa! !

Salam Banner Kehidupan
Departemen Humas & Jaringan SK

Sekolahkehidupan. comDepartemen Humas & JaringanCp:085694771764











__________________________________________________________
Dapatkan nama yang Anda sukai!
Sekarang Anda dapat memiliki email di @ymail.com dan @rocketmail.com.
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
9.

Undangan dan Formulir Pendaftaran Milad Eska

Posted by: "dyah zakiati" adzdzaki@yahoo.com   adzdzaki

Wed Jun 25, 2008 8:53 pm (PDT)

Jakarta, 26 Juni 2008

Yth. Bapak/Ibu/Sdr/i
Anggota Milis Sekolah Kehidupan
Di tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya peringatan Ulang Tahun Sekolah Kehidupan yang kedua, maka dengan surat ini, kami panitia Milad Eska mengundang Bapak/Ibu/Sdr/i untuk menghadiri acara tersebut pada:

hari, tanggal : Minggu, 27 Juli 2008
pukul : 09.00 - 16.30 WIB
tempat : Pulau Situ Gintung Ciputat
Jalan Kertamukti Nomor 121 Cirendeu
Ciputat 15419 Tangerang Banten
acara : Silaturrahim anggota Milis Sekolah Kehidupan
Syukuran Ulang Tahun Sekolah Kehidupan yang kedua
Launching buku Antologi Sekolah Kehidupan
Training Motivasi
investasi : Rp 65.000,00
fasilitas : Kaus Sekolah Kehidupan
Tiket masuk Situ Gintung
Makan siang dan snack
Training motivasi
Teknis Pembayaran:
3 alternatif untuk transfer biaya investasi:

1) Kartina Haswanto, Bank BCA Sentra Mulia Kuningan Jakarta
no. rekening 217-1493856

2) Nia Robiatun Jumiah, Bank Mandiri,kcp jkt cimanggis
no. rekening 157-00-0084869-8

3) Sinta Nisfuanna, Bank Muamalat,
no rekening 601923 901 9198899

Setelah
transfer, mohon mengirimkan sms konfirmasinya pada Sinta
(085648485428/02292321429) disertakan info kemana transfer biayanya. Bukti transfer mohon dikirimkan via email Sinta di sinthionk @ gmail dot com
(tanpa spasi) atau dapat diserahkan ke panitia Milad SK pada hari H.

Demikianlah undangan ini kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu/Sdr/i, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Panitia Milad Eska kedua

CP: Dyah Zakiati (081808358139)

__________________________________________________________

Formulir pendaftaran ini dapat dikirimkan ke dyahzakiati@gmail.com
__________________________________________________________

FORMULIR PENDAFTARAN MILAD ESKA
Pulau Situgintung, Ciputat, Jakarta, 27 Juli 2008

1. Nama*:
2. Jenis kelamin*:
3. Usia* (jika tak mau menyebutkan usia, silakan ditulis dengan kata dewasa. bagi anak-anak usia harus ditulis):
4. Ukuran kaus (S/M/L/XL/XXL/XXXL)*
5. Alamat lengkap: e-mail:
6. Nomor telepon: hape:
7. Investasi: sudah/belum.
bila sudah ditransfer ke ..................................pada tanggal................................untuk........orang

* Dapat di copy bila peserta lebih dari satu.

10a.

HITUNG MUNDUR MILAD ESKA LAGI NIH

Posted by: "bujang kumbang" bujangkumbang@yahoo.co.id   bujangkumbang

Wed Jun 25, 2008 9:31 pm (PDT)

ayo..ayo...
 
tinggal beberapa  sebulan kurang lagi nih
 
giman Bu Humas ESKA?
 
 
tolong ya di hitung mundur lagi
 
 
thanks ya
 
sukses semuanya ya....
 
 
ila liqo
 
 
piss, luv and laugh
 
tabe!
 
wassalam
 
Fiyan Arjun
ketua Milad ESKA
dan
salah satu moderator ESKA

__________________________________________________________
Dapatkan alamat Email baru Anda!
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/
10b.

Re: HITUNG MUNDUR MILAD ESKA LAGI NIH

Posted by: "dyah zakiati" adzdzaki@yahoo.com   adzdzaki

Wed Jun 25, 2008 9:54 pm (PDT)

31 hari lagiiiiiii waduw.... 31 hari lagiiiiiiii
Ayoo teman-teman, segera daftarkan diri Anda tuk ikut acara Milad (Ulang Tahun) Milis Sekolah Kehidupan kita. Ayooo ayoooo, Semua boleh ikuuuuuut ^_^

Tanpa kehadiran Anda, Sahabat, Milad Eska takkan ramai jadinya:D

Dyah
humaz Milad Eska ^_^

----- Original Message ----
From: bujang kumbang <bujangkumbang@yahoo.co.id>
To: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Sent: Thursday, June 26, 2008 11:30:54 AM
Subject: [sekolah-kehidupan] HITUNG MUNDUR MILAD ESKA LAGI NIH

ayo..ayo...

tinggal beberapa sebulan kurang lagi nih

giman Bu Humas ESKA?


tolong ya di hitung mundur lagi


thanks ya

sukses semuanya ya....


ila liqo


piss, luv and laugh

tabe!

wassalam

Fiyan Arjun
ketua Milad ESKA
dan
salah satu moderator ESKA

11a.

Bls: [sekolah-kehidupan] [esei] Satu Hari yang Campur Sari

Posted by: "CaturCatriks" akil_catur@yahoo.co.id   akil_catur

Wed Jun 25, 2008 10:30 pm (PDT)

campur sari juga saat membaca tulisan ini mas nur
bener2 campur
bahagia dan terharunya mas nur mengisahkan ini, saat hari bahagiaku
ternyata tulisan pengamat jauh lebih indah daripada tulisan pelaku
terimakasihterimakasih atas kedatangan, tulisan, terlebih doa mas nur
(sungguh, sy terharu)

tapi tentu sepakat,hidup itu campursari dan multianeka
sekarang tertawa, bisa jadi sekilat kemudian hati menangis

saya juga mendapat sms dari mpok nia tentang kepulangan suami mb diyah
tapi beberapa hari setelah pernikahanku
mungkin mpok nia tahu waktu yg pas utk memberitahukannya kepada kami (trm kasih mpok)
semoga mendiang mendapat alam kubur yg lapang
dan kelak mendapat kedudukan di sisi Alloh sesuai dgn amalnya. Amin

CaturCatriks

Editor - Penulis
http://caturcatriks.blogspot.com

 

--- Pada Rab, 25/6/08, Nursalam AR <nursalam.ar@gmail.com> menulis:
Dari: Nursalam AR <nursalam.ar@gmail.com>
Topik: [sekolah-kehidupan] [esei] Satu Hari yang Campur Sari
Kepada: sekolah-kehidupan@yahoogroups.com
Tanggal: Rabu, 25 Juni, 2008, 6:16 PM

Satu Hari yang Campur Sari                                                                            Oleh Nursalam AR Semua berawal pada satu pagi, Kamis pagi. Pada pukul tujuh lewat pagi itu aku berangkat dengan gundah di dada. Satu Mei dua ribu delapan. Ada undangan menghadiri akad nikah di Tanjung Duren, Jakarta Barat. Ingin rasanya mengajak istri (mungkin ini naluri seorang suami). Istriku juga ingin datang, karena ia mengenal kedua sahabat yang akan berbahagia itu. Sayang, sebagai calon abi dan ummi, kami teramat sayang pada si jabang bayi (konon ia perempuan, demikian harap istriku) yang masih belum genap tiga bulan di kandungan. Perjalanan jauh dengan angkutan umum dengan rute yang tidak familiar rasanya cukup mengkhawatirkan untuk ditempuh. Belum lagi kondisi istri yang sering pusing-pusing jika keluar rumah. Barangkali itu paranoia calon orangtua, kata orang. Tapi, jika
Anda pasangan muda yang mendamba momongan, mungkin Anda akan paham gejolak rasa itu. Alhasil, terpaksalah, sehari saja aku kembali jadi lajang. Berangkat seorang diri, memenuhi undangan, mengarungi belantara jalan raya Jakarta yang tumben-tumbennya lengang karena libur nasional. Bersama beberapa kenalan yang ketemu di jalan dan ternyata satu tujuan, perjalananku terhenti di sebuah masjid sederhana di tengah sesaknya pasar. Inikah tempat akad nikah kedua sahabatku itu?  Terlesat pertanyaan keraguan. Ragu yang memakuku di halaman masjid, hingga seorang pemuda mungil berkacamata dengan senyum ramah berdiri menyilakanku. Catur namanya. Wajahnya sumringah dengan busana baju koko putih sederhana. Ya, sederhana, itu kesan pertama yang menyergap. Di ujung ruang masjid, kutangkap senyum ceria Retno dalam balutan busana Muslimah putih yang anggun. Di sebelahnya, sang ibu, yang karena kondisinya harus duduk di atas kursi, sesekali membelai lembut kerudung
putrinya. Pancaran kasih dari matanya menyihirku, membuatku haru. Sekaligus iri.  Berbahagialah pasangan ini yang akan menikah didampingi kedua orang tua. Nikmat terindah yang absen mendampingiku, yang kerap terbersit kala sunyi, saat pernikahanku lima bulan lalu. Tapi siapa gerangan mempelai perempuan berkebaya putih yang satu lagi itu? Tak jauh dari tempat Retno bersimpuh beserta kerabat, sang mempelai cantik dengan konde khas Jawa tersenyum-senyum tak kalah bahagia. Apakah sahabatku, Catur, akan langsung menikahi dua wanita dalam sekali tepuk? Pertanyaan iseng itu tak urung berkelebat. Tapi, untunglah, pertanyaan sekaligus kekhawatiran itu terjawab beberapa saat kemudian setelah kuperhatikan arah senyuman si mempelai cantik tak berjilbab itu. Ia tersenyum ke arah calon suaminya yang duduk di baris di depan Catur. Ah, aku menarik nafas lega. Memang tak mengapa jika Catur menikahi dua perempuan sekaligus. Tapi rasanya tak tega melihat sahabatku yang
lain, Retno, harus berbagi suami. Berbahagialah dengan satu istri, Kawan, bisikku, sedikit mengutip judul buku karya Ustadz Cahyadi Takariawan. Rupanya pagi ini ada dua pasangan yang akan menikah: Hastomo Hizbul Wathon (kakak Retno) dan Desi Iskandar serta, kedua sahabatku, Catur Sukono dan Retnadi Nur'aini. Matahari kian panas menyiramkan cahayanya di punggungku. Aku sempat berpikir untuk membalikkan badan beberapa saat agar paparan sinar mentari merata di seluruh tubuhku. Jadi nantinya kulit tubuhku tidak hitam sebelah seperti ikan yang digoreng di satu sisi saja. Pukul sembilan lebih sekian menit acara dimulai, dan bergulir mulai dari pembacaan Al Qur'an, sambutan keluarga dan acara puncak: akad nikah. Kedua mempelai pria mengucapkan lafadz akad nikah dengan lancar. Bahkan Catur fasih mengucapkannya dengan tanpa jeda. Persis seperti bisikanku padanya,"Ucapkan dalam satu tarikan nafas, Mas." Hadirin pun menyambut dengan ucapan,"Sah! " dan lafadz
hamdalah berikut doa merubungi ruangan Masjid. Membumbung tinggi ke langit Jakarta dan berteriak lantang,"Saksikanla h, wahai Jakarta, Catur dan Retno kini sudah jadi suami istri!" Entah mengapa di akad nikah sahabatku ini ada titik basah di ujung mataku. Titik yang di pernikahanku sendiri luput hadir, mungkin, karena aroma tegang dari hawa adrenalin saat itu. Ya, aku terharu untukmu, Catur, Retno. Haru yang sama waktu aku menghadiri pernikahan Dani dan Endah di tahun sebelumnya. Sebuah haru, di tengah derasnya arus materialisme kiwari, karena persembahan mas kawin seperangkat alat sholat dari Catur untuk Retno. Aku yakin bukan karena mereka tidak mampu. Dan aku tidak menangis untuk itu. Karena jika hanya untuk itu aku menangis lebih baik aku menangisi diri sendiri. Tidak! Aku haru karena lengkap sudah kesederhanaan acara itu. Pas betul dengan tema putih yang diusung. Putih. Sederhana. Keduanya adalah pasangan yang berjodoh. Putih selalu melambangkan
kesucian dan kesederhanaan. Dan mereka berani memilihnya. Seperti beraninya mereka memilih untuk kontras dengan pasangan mempelai yang dinikahkan sebelumnya, yang berbusana lebih mentereng dan mas kawin 15 gram emas. Jumlah yang lumayan besar di saat krisis global saat ini dan meroketnya harga emas dunia. Sungkeman kedua mempelai kepada kedua orang tua termasuk orang tua Catur yang jauh-jauh dari Banjarnegara, Jawa Tengah, adalah momen yang mengetuk pintu bendungan airmata. Dilanjutkan, sebagai penutup, foto-foto bersama bersama mempelai yang masih canggung untuk bergandengan tangan. Sekaligus masih kaku untuk saling menyapa "Mas" dan "Dik" kepada pasangannya. Juga kerling malu-malu ke sudut wajah pasangan. Ah, sungguh atmosfir yang indah. Kesederhanaan yang menggugah. Termasuk menggugah urat tawa karena Retno berkali-kali melontarkan senyum saat berpose - ah, senyum yang kocak untuk seorang pengantin -dan mengundang gelak tawa yang lain. Cerita
selanjutnya bergulir ke acara tasyakuran (baca: makan-makan) di rumah kediaman Retno. Tak banyak yang aku kenal selain Citra - sahabat dekat Retno yang juga kolegaku sesama penulis skenario semasa di The Coffee Bean Show - dan Mas Suhadi yang datang lengkap beserta istri dan ketiga putera-puterinya. Ah, si bungsu yang menggemaskan! Tak heran pipi montok Mira - bayi bungsu Mas Suhadi - merah dicubiti ibu-ibu yang gemas. Lebih-lebih saat ia diajak berfoto bersama kedua mempelai. Mulut mungil dengan bibir merah ranumnya yang menganga lucu mendulang perhatian seru dari para undangan dalam pesta sederhana tersebut. "Ih, bayinya lucu bener!" seru seorang ibu berambut ikal yang menatap si bayi montok penuh takjub. "Makanya cepetan punya anak!" sambut seorang ibu yang lain dengan logat khas Yogyakartanya. Hmm...ada kedua mempelai yang selalu tersenyum, bayi montok yang pantas dicubiti saking lucunya dan keceriaan yang mengembang di wajah-wajah para
undangan. Plus kelegaan di dadaku sebagai ketua komunitas Sekolah Kehidupan. Akhirnya, di antara sekian banyak lajang di komunitas maya ini ada juga yang berjodoh. Persis seperti bisik Mas Suhadi padaku saat tasyakuran siang itu. "Wah, Mas, akhirnya harapan Pak Sinang terkabul ya!" "Maksudnya?" tanyaku tak mengerti. Kunyahan ayam goreng di mulutku terhenti. "Iya, Pak Sinang kan pernah bilang 'yah,mungkin saja ada yang kelak berjodoh di SK'. Rupanya terkabul juga," jelas Mas Suhadi dengan antusias. Nah, jika harapan dikabulkan Tuhan, apalagi yang kurang dari nikmat Tuhan? Catatan manis itu semula akan kujadikan penutup hari ketika mendadak ponselku menjerit saat aku melangkah pulang menuju perhentian bis terdekat dari istana sang raja dan ratu sehari. Bunyi kokok ayam. Pertanda ada pesan yang masuk. Langkah kuhentikan dan kurogoh benda kecil berwarna biru di saku baju. Tertegun aku membaca isinya. Sebuah pesan singkat dari Nia, salah seorang sahabat
SK di Bogor. Aku mendengus masygul. Suami Mbak Dyah DJ meninggal dunia? Terlintas dalam kenanganku sosok mungil Mbak Dyah yang energik dan cergas sebagai EO HUT Pertama SK di Kuningan, Jakarta Selatan. Ia yang ngocol, ramah dan dermawan. Sayang kini ia sendirian karena sang pasangan hidup meninggal dunia di Medan. Moga Allah terima amal ibadahnya dan terangi kubur almarhum. Allahummaghfirlahu warhamhu wa 'afihi wa'fu'anhu. Amin, allahumma amin! Langit Tanjung Duren kala itu terasa lebih suram. Meski panasnya terik menjerang. Catatan akhir hariku hari itu tak sepenuhnya manis memang. Tapi realistis. Ada suka, ada duka. Karena hidup tak selamanya berisi pujian dan tawa. Tapi juga ia sarat lara dan airmata. Karena yang melulu pujian atau keceriaan niscaya memanjakan dan mengerdilkan kita. Melulu duka juga sebuah sengsara. Maha Suci Allah yang memberikan keseimbangan hidup di dunia. Ah, satu hari yang campur sari! Jakarta, 25 Juni 2008 *) ditulis
ketika terkenang momen indah yang teramat sayang jika tak dituliskan.**) untuk Retno & Catur : di hari kesekian setelah akad nikah moga keceriaan dan harapan kalian sama seperti di hari pertama janji ditambatkan. Barokallahu lakum fi amaanillah.. .***) untuk Mbak Dyah DJ (Bogor): di hari kesekian setelah hari ujian itu moga selalu tabah!  

--
-"When there's a will there's a way"
Nursalam AR
Translator & Writer
0813-10040723
021-91477730
http://nursalam. multiply. com
YM ID: nursalam_ar

__________________________________________________________
Yahoo! Toolbar kini dilengkapi dengan Search Assist. Download sekarang juga.
http://id.toolbar.yahoo.com/
12a.

kenangan pahit

Posted by: "novi khansa'" novi_ningsih@yahoo.com   novi_ningsih

Wed Jun 25, 2008 10:46 pm (PDT)

dalam gelap
aku meraba-raba waktu
dapati diriku lengah

dalam hampa
aku meraba-raba hidup
dapati diriku lemah

dalam diam
aku merasakan sakit
sakit yang teramat dalam
sakit yang tka lagi tertahankan...

dalam mimpi
begitu jauh langit yang kan kugapai

dalam angan
diriku terbang... tanpa meraih bintang

dalam tangis
kutatap wajah-wajah itu
tersenyum congkak

dalam harap
aku kembali diam

dalam hidupku yang penuh warna
tapi yang kudapat hanya kelam

*untuk satu kenangan pahit, selamat tinggal ;)

novi_khansa'kreatif
~Graphic Design 4 Publishing~
YM : novi_ningsih
http://akunovi.multiply.com
http://novikhansa.rezaervani.com/

12b.

Re: kenangan pahit

Posted by: "ukhtihazimah" ukhtihazimah@yahoo.com   ukhtihazimah

Wed Jun 25, 2008 11:28 pm (PDT)

Dalam kenanganku
aku dapatkan senyuman di bibir

sebuah senyuman syukur atas kenangan pahit yg
menyimpan banyak mutiara hikmah di hidupku

;)

tfs kakakkyu
salam,
sinta
--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, novi
khansa' <novi_ningsih@...> wrote:
>
> dalam gelap
> aku meraba-raba waktu
> dapati diriku lengah
>
> dalam hampa
> aku meraba-raba hidup
> dapati diriku lemah
>
> dalam diam
> aku merasakan sakit
> sakit yang teramat dalam
> sakit yang tka lagi tertahankan...
>
> dalam mimpi
> begitu jauh langit yang kan kugapai
>
> dalam angan
> diriku terbang... tanpa meraih bintang
>
> dalam tangis
> kutatap wajah-wajah itu
> tersenyum congkak
>
> dalam harap
> aku kembali diam
>
> dalam hidupku yang penuh warna
> tapi yang kudapat hanya kelam
>
>
> *untuk satu kenangan pahit, selamat tinggal ;)
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> novi_khansa'kreatif
> ~Graphic Design 4 Publishing~
> YM : novi_ningsih
> http://akunovi.multiply.com
> http://novikhansa.rezaervani.com/
>

13a.

Re: Antara : Roy dan Rofiq

Posted by: "ukhtihazimah" ukhtihazimah@yahoo.com   ukhtihazimah

Wed Jun 25, 2008 10:57 pm (PDT)

jadi inget semalam ada temen ngajakin 'refreshing'
ke alam barzah sayang blum tuntas 'refreshing'nya
dia dah keburu off. tapi pas baca tulisan ini
kayaknya aku dapet lanjutan dari diskusi kemaren.

tfs pak arif
salam,
sinta

--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, "M.Arif As
Salman" <marif_assalman@...> wrote:
>


14a.

Re: (HUMOR) Infakan Piala Eropa

Posted by: "ukhtihazimah" ukhtihazimah@yahoo.com   ukhtihazimah

Wed Jun 25, 2008 11:05 pm (PDT)

GLODAK!! cepek deh
gimana kalo menang kalah, dua2nya pada infak. keren
kan...halah

tfs pak uul
salam,
sinta
--- In sekolah-kehidupan@yahoogroups.com, r
widhiatma <r_widhiatma@...> wrote:

Recent Activity
Visit Your Group
Biz Resources

Y! Small Business

Articles, tools,

forms, and more.

Yahoo! Groups

Women of Curves

Discuss food, fitness

and weight loss.

Yahoo! Groups

w/ John McEnroe

Join the All-Bran

Day 10 Club.

Need to Reply?

Click one of the "Reply" links to respond to a specific message in the Daily Digest.

Create New Topic | Visit Your Group on the Web
MARKETPLACE
Blockbuster is giving away a free trial of Blockbuster Total Access to smart movie lovers like you.

Tidak ada komentar: