Kamis, 24 Desember 2009

[daarut-tauhiid] Pahala yang Tak Akan Putus-Putus, MAU?

 

Assalamualaikum Wr Wb?

Saudaraku, apabila anak Adam wafat, putuslah amalnya kecuali tiga hal yaitu sodaqoh jariyah, pengajaran dan penyebaran ilmu yang dimanfaatkannya untuk orang lain, dan anak (baik laki-laki maupun perempuan) yang mendoakannya. (HR. Muslim)

Untuk itu, perbanyaklah sedekah jariah, sampaikan ilmu yang sudah kita miliki walaupun hanya satu ayat dan didiklah putra-putri kita menjadi anak yang soleh-solehah agar kelak mereka selalu mendoakan kita, ketika kita sudah tiada (bagi yang sudah memiliki anak, bagi yang belum, bersabarlah)

Semoga Alloh SWT memberikan kita bekal akhirat yang cukup, hingga kita dimasukan kedalam surga-Nya. Amien

Wassalamualaikum Wr Wb !

__________________________________________________________
Nama baru untuk Anda!
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan di domain baru @ymail dan @rocketmail.
Cepat sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/

[Non-text portions of this message have been removed]

__._,_.___
====================================================
Pesantren Daarut Tauhiid - Bandung - Jakarta - Batam
====================================================
Menuju Ahli Dzikir, Ahli Fikir, dan Ahli Ikhtiar
====================================================
       website:  http://dtjakarta.or.id/
====================================================
.

__,_._,___

Tidak ada komentar: